Anda di halaman 1dari 1

Carilah Brosur/ Leaflet Kesehatan

Menurut hasil analisis saya, isi dari leaflet/ brosur ini sesuai dengan unsur- unsur pesan yang
ada dalam leaflet/ brosur tersebut. Dalam leaflet ini keterangan,manfaat, dan konsistensinya
juga sangat lengkap. Saya sebagai perempuan baru tahu bahwa ASI Ekeskultif itu bagaimana
dan juga baik untuk bayi usia 0-6 bulan. Setelah membaca leaflet/ brosur ini akan mengubah
pikiran pembaca bagaimana menggunakan ASI Eksklusif dengan baik dan benar pada usia 0-
6 bulan dan mengikuti tips yang ada di leaflet/ brosur tersebut.

Kritik : Bisa lebih menjelaskan kepada ibu- ibu yang tidak paham dalam memberikan ASI
Eksklusif pada bayinya yang berusia 0- 6 bulan tersebut.

Saran : Dapat diberikan untuk ibu yaitu menambah pengetahuan dengan memperbanyak
mencari informasi seputar keuntungan maupun kerugian dari pemberian ASI Eksklusif
sebagai tambahan pengetahuan yang dimiliki agar ibu tetap memiliki keyakinan berperilaku
yang baik guna mendukung perilaku pemberian ASI Eksklusif. Perilaku pemberian ASI
Eksklusif perlu diberikan dan dijadikan sebagai suatu kewajiban bagi seorang ibu untuk
menyusui agar generasi ibu berikutnya dapat meniru perilaku tersebut dan menghasilkan bayi
yang sehat dan cerdas untuk masa depan bangsa yang baik.

Anda mungkin juga menyukai