Anda di halaman 1dari 5

LABORATORIUM ANALISIS PARAMETER LINGKUNGAN (APL)

LAPORAN ANALISIS AIR

Nama :
Kelas/Kelompok : XIII-1/3
NIS : 16.62.08

1) Parameter analisis :
a. Kekeruhan (Turbidity) dengan Alat Portable Tubidimeter Hach 2100 Q.
b. COD (Chemical Oxygen Demand) dengan Alat COD Reactor DRB 200 &
Spectrofotometer DR 3900.
c. DO ( Dissolve Oxygen) dengan Alat 9500 DO2 Meter (Jenway).
d. Jar test dengan Alat Flucculator Ovan.
e. BOD dengan Alat BOD Track II.
2) Standar :
a. SNI 19-6449-2000 (Metode pengujian koagulasi – flokulasi dengan cara jar).
b. SNI 6989-57-2008 ( Air dan air limbah – Bagian 57 : Metode pengambilan
contoh air permukaan).
c. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Dan Kehutanan No.68 tahun 2016
tentang Baku Mutu Limbah domestik.
3) Data sampling :
1. Nama sampel : Air Selokan (limbah Domestik)
2. Lokasi sampling : Selokan tol Jagorawi (Baranangsiang)
3. Identifikasi contoh :
a) Kejernihan : Keruh
b) Ada / tidak ada suspensi : Ada suspensi
c) Warna : Kekuningan
d) Bau : tidak
4. Tangga pengambilan contoh : 20 Agustus 2019
5. Waktu pengambilan contoh : 10:29 WIB
6. Nama petugas pengambilan contoh :
a) M Kemal Caesar A.P.
b) M Azmy A.R.M

1
7. Nilai parameter yang diukur di lapangan :
a) pH :-
8. Aanalisis yang dilakukan :
a) Flocculator (Jar Test)
b) Turbiditas
c) pH
d) DO
e) COD
9. Jenis Contoh : Air Permukaan
10. Komentar dan pengamatan :
 Pengambilan contoh telah dilakukan sesuai dengan Standar Nasional
Indonesia (SNI), mengacu pada SNI nomor 6989-57-2008. Namun tidak
seluruh kegiatan pengambilan sampel ideal atau sesuai SNI, karena
keterbatasan alat yang digunakan.

DATA HASIL JAR TEST

Sebelum Setelah Standar


Parameter
jar test jar test
Kekeruhan (NTU) 16,6 2,53 -
Jumlah koagulan optimum
27 -
(ppm)
pH 6 7 6-9
COD (mg/L) 39 - 100
Temperatur (˚C) 28,7 28,7 -
DO (mg/L) 0,75 3,27 -
Suhu Udara 29,0

Standar : Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Dan Kehutanan No.68 tahun 2016 tentang
Baku Mutu Limbah domestik.

Perhitungan
Dosis koagulan optimum: 27 ppm
Kebutuhan koagulan dalam satu hari untuk menjernihkan air jika debit air sungai
0,04 L/menit:

2
mg L menit jam kg
27 x 0,04 x 60 x 24 x1
L menit jam hari 1.000 .000 mg
−3 kg
=1.5552× 10
hari
Kesimpulan
Pada praktikum analisis air baku dengan contoh uji air selokan Samping tol
Jagorawi (Baranangsiang), berdasarkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Dan
Kehutanan No.68 tahun 2016 tentang Baku Mutu Limbah domestik, didapatkan hasil
Analisis pH sesuai & COD sesuai standar sedangkan parameter lainnya tidak dapat
dikatakan sesuai karena tidak ada standar. Dan karena tidak semua paramter
dilakukan analisis maka tidak dapat disimpulkan bahwa sampel air memenuhi
standar atau tidak.

Guru Praktikum, Praktikan,

( ) ( )

3
4
5

Anda mungkin juga menyukai