Anda di halaman 1dari 5

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2020/2021


MATA PELAJARAN : KEBUTUHAN DASAR MANUSIA (KDM)
KOMPETENSI KEHLIAN : ASISTEN KEPERAWATAN
KELAS : X(SEPULUH)
HARI :
WAKTU :
A. Pilihlahsalahsatujawaban yang paling benardengancara memberitandasilang (x)
padahurufa,b,c,datau e.
1. Berikutinimerupakanhirarkikebutuhandasarmanusiamenurut Abraham
Maslow, kecuali...

a. Kebutuhan rasa cinta, c. Kebutuhan rasa aman


memilikidandimiliki d. Kebutuhanfisiologis
b. Kebutuhanaktualisasidiri e. Kebutuhan social

2. Tingkatankebutuhandasarmanusiayang paling tinggimenurut Maslow adalah...

a. KebutuhanAktualisasi diri d. Kebutuhanpsikologis


b. Kebutuhanpsikososial e. KebutuhanPilihlahhargadiri
c. Kebutuhan rasa aman

3. Berikutiniadalahkebutuhandasarmanusiamenurut Virginia Henderson, kecuali…

a. Kebutuhankeselamatandan rasa c. Menjagatubuhtetapbersih


aman d. Bernapassecara normal
b. Makandanminumsecukupnya e. Eliminasi BAB & BAK

4. Faktor-faktor yang mempengaruhikebutuhandasarmanusiaadalahsebagaiberikut,


kecuali...

a. Tahap perkembangan d. Rasa aman


b. Hubungan keluarga e. Penyakit
c. Konsep diri

5. Kebutuhan yang meliputiperasaandantidakbergantungpada orang lain, kompeten,


sertapenghargaanterhadapdirisendiridan orang lain merupakanpengertiandari...

a. Kebutuhanaktualisasidiri d. Kebutuhanhargadiri
b. Kebutuhan rasa aman e. Kebutuhanfisiologis
c. Kebutuhan rasa cinta
6. Salah satukebutuhandasarmanusiayaituberibadahmenurutkeyakinan,
merupakanteorikeperawatandariahli...

a. Virginia Henderson d. Watson


b. Abraham Maslow e. King
c. Sister Calista Roy

7. Telahdijelaskanolehbeberapaahlibahwamanusiasebagai system terdiridariempat (4)


system yaitu, kecuali...

a. Sebagai system interpersonal d. Sebagai system adaptif


b. Sebagai system psikososial e. Sebagai system social
c. Sebagai system personal

8. Manusiamemilikikekuatandanberwenangdalampengambilankeputusan di
lingkungannyabaikdalamkeluarga, masyarakat, maupunlingkunganpekerjaan.
Merupakanpengertiandarimanusiasebagai system...

a. Psikososial d. Adaptif
b. Psikologis e. Social
c. Personal

9. Manusiamemiliki proses persepsidanbertumbuhkembang,


merupakanpengertianmanusiasebagai system...

a. Social d. Psikologis
b. Adaptif e. Interpersonal
c. Personal

10. Manusiaperluhidupbersama orang lain


danbekerjasamauntukmemenuhikebutuhandantuntutanhidupnya,
merupakanpengertiandarimanusiasebagaiunsur...

a. Unsur social d. Unsurfisiologis


b. Unsurbiologis e. Unsurpsikologis
c. Unsur spiritual

11. Dalammempertahankanadaptasiadaempatcarapenyesuaianyaitu, kecuali...

a. Konsepdiri d. Interpendensi
b. Independen e. Fungsifisiologis
c. Fungsiperan

12. Manusiasebagaisuatusistim yang dapatmenyesuaikandiridisebutmekanismekoping, yang


dibedakanmenjadi 2 (dua), yaitu...

a. Mekanismekoping yang b. Mekanismekopingbawaandan yang


dipelajaridanpsikologi dipelajari
c. Mekanismekopingbawaandanindiv e. Mekanismekoping social
idu danindividu
d. Mekanismekoping social
danbawaan

13. Tingkat adaptasimerupakankondisidari proses hidup yang tergambardalam 3


kategoriyaitu,kecuali...

a. Kompensasi d. Integral
b. Kompromi e. Semua benar
c. Personal

14. Pengertiandariperubahankonsepdiriadalah...
a. keyakinanperasaanakandirisendiri yang mencakuppersepsi,
perilakudanrespon.adanyaperubahanfisikakanmempengaruhipandangandanpersepsiter
hadapdirinya.
b. ketidakmampuanseseoranguntukmengintegrasikanmasingmasingkomponenmenjadisa
tukesatuan yang utuh.
c. Adanyaperubahanfisikakanmenimbulkanadaptasifisiologisuntukmempertahankankese
imbangan.
d. Ketidakseimbanganakanmemepengaruhifungsidanperanseseorang
e. Perubahan yang menjadikanhargadiri yang rendah
15. Stimulus merupakanmasukan (input) bagimanusiasebagaisistem yang adaptif. Stimulus
dikelompokkanmenjadi 3 jenisantaralain, kecuali...

a. Stimulus kontektual d. Stimulus fokal


b. Stimulus residual e. Semua benar
c. Stimulus resudal

16. Tujuan dari pemeriksaan fisik di bawah ini yang paling tepat adalah...

a. Mengidentifikasi adanya kelainan d. Mengidentifikasi kelainan pada


pada tubuh individu mata
b. Mengidentifikasi adanya kelainan e. Mengidentifikasi kelainan pada
pada abdomen kaki
c. Mengidentifikasi adanya kelainan
pada hidung

17. Di bawah ini merupakan teknik pemeriksaan fisik, kecuali....

a. Inspeksi d. Perkusi
b. injeksi e. Auskultasi
c. Palpasi
18. Teknik pemeriksaan fisik yang dilakukan dengan cara mengetuk bagian tubuh dari
a. Auskultasi
pasien, adalah teknik dengan cara... d. Injeksi
b. Palpasi e. Inspeksi
c. Perkusi

19. Nama lain dari molekul tunggal yang terdiri atas glukosa, fruktosa, atau galaktosa, pada
karbohirat sederhana disebut...

a. Monogami d. Bisakarida
b. Disakaridda e. Monosakarida
c. Polisakarida

20. Berikut ini adalah fungsi dari lemak, kecuali...

a. Ikut serta membangun jaringan c. Bertindak sebagai sumber energi


tubuh d. Melarutkan vitamin
b. Mencegah tubuh kehilangan panas e. Melarutkan air

21. Salurancernaterdiridariberbagai organ, kecuali...

a. Hidung d. Esophagus
b. Laring e. Hati
c. Faring

22. Di bawahinimerupakanfungsidarilambung…

a. Mengantarkanmakanan d. Motoric dansekresi


b. Melumatmakanan e. Sintesis vitamin K
c. Mencernadanmengabsorpsikimus

23. Suatuzatdengankomposisi yang terdiridarielemenkarbon, hydrogen, danoksigen,


adalahpengertiandari…

a. Lemak d. Vitamin
b. Protein e. Mineral
c. Karbohidrat

24. Yang bukanmeruapakanfungsidarilemakadalah…

a. Bertindaksebagaisumber energy d. Bahandasarenzimdan protein


b. Ikutsertamembangunjaringantubuh e. Melarutkan vitamin
c. Memberiperlindungan

25. Berikutiniadalahfaktor yang mempengaruhikebutuhannutrisiindividu, kecuali…

a. Pengetahuan d. Ekonomi
b. Prasangka e. Polamakan
c. Kebiasaan
B. Essay
1. Sebutkan 4 faktor yang mempengaruhikebutuhandasarmanusia!
2. Jelaskandefenisinutrisi!
3. Sebutkan 3 fungsikarbohidrat!
4. Jelaskanapa yang dimaksuddengankebutuhancairandanelektolittubuh!
5. Sebutkan organ-organ tubuh yang
berperandalampengaturankebutuhancairandanelektrolit!

Anda mungkin juga menyukai