Anda di halaman 1dari 8

KONSEP ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

(PERUMUSAN PERENCANAAN KEPERAWATAN KOMUNITAS)


Tugas Struktural-5
Disusun untuk memenuhi salah satu tugas mata ajar Keperawatan Komunitas 1
Yang di ampu oleh:
Herlina Lidiyawati,S.Kep.,NersM.Kep

Oleh:

Adi Saepul Anwar C1AA18028


Ambar Sari C1AA18028
Annisa Haryani P C1AA18018
Deasy Dwi Yulianti C1AA18028
Ilyas Jatnika C1AA18052
Laras F C1AA18060
Meilani Dwi Nurani C1AA18066
Santi Nurjanah C1AA18102

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KOTA SUKABUMI
2020
KASUS KELOMPOK 2
Mahasiswa ners melakukan praktik kep komunitas di RW 10 Kelurahan Limusnunggal
didapatkan hasil pengkajian pada masyarakat di lingkungan RW 10 yaituhasil data dari
Puskesmas data bulan Januari-Maret masyarakat yang meninggal akibat dari lingkungan yang
tidak sehat sebanyak 4 orang. hasil dari Observasi kondisi ruma dengan rumah yang satunya
saling berdempetan, pembuangan limbah rumah tangga di selokan tampak mampet dan
mengeluarkan bau yang tidak sedap, sedangkan dari hasil wawancara ke Ketua RW
masyarakat jarang melakukan kerja bakti dikarenakan kesibukan para warganya dengan
pekerjaan nya masing-masing, kalau musim hujan got kadang menjadi mampet, sehingga
banyak limbah dan sampah membudal ke jalan, sedangkan data dari angket didapatkan rasio
penghuni dengan luas rumah : tidak terpenuhi 52 (30%), Kebiasaan membuka jendela : setiap
hari 65 (38%), kadang-kadang 108 (62%), Ventilasi rumah > 15% : 59 (34%), < 15% : 114
(66%), Letak kandang ternak : menempel pada rumah 48 (60%), terpisah dari rumah 32
(40%), Jumlah KK yang memiliki kandang 80 (46%), Kebersihan kandang ternak berdasarkan
observasi : Kotor 61 (76%) bersih 19 (24%), Riwayat kesehatan keluhan sistem pernafasan :
40 (19%), Kebersihan dalam rumah : Kotor 19 (7,6%) bersih 232 (92,4%), Pembuangan
sampah : di buang ke selokan 82 KK (47%), ditimbun 10 KK (6%) dibakar 38 KK (22%). TPS
43(25%).
Dari kasus diatas :
a. Tentukan NCPdari 1 diagnosa keperawatan
b. Buat contoh POA untuk persiapan lokmin dari NCP yang sudah dibuat
    Diagnosis
NOC NIC
No Data Keperawatan
Kode Diagnosis Kode Kriteria Hasil Kode Intervensi
1. StudiDokumentasi : 00078 Domain : I Pencegahan Primer Pencegahan Primer
Domain IV : Domain IV :
-hasil data dari Kelas : 2
Puskesmas data bulan manajemen Pengetahuan tentang Keamanan
Januari-Maret kesehatan kesehatan & perilaku
masyarakat yang Kelas V :
Kelas H :
meninggal akibat dari Diagnosa
Keamanan Manajemen resiko
lingkungan yang tidak Keperawatan :
sehat sebanyak 4 tidak efektifan Kriteria hasil/Outcome : Intervensi :
orang. manajemen
kesehatan pada Keamanan Lingkungan 1. Edukasi manajemen
Rumah 6480
warga RW 10 1910 lingkungan
Kelurahan Skala target outcome 6486
HasilAngket/kuesione Limusnunggal. dipertahankan pada 2 2. Edukasi Lingkungan
r: (sedikit adekuat)
-rasio penghuni ditingkatkan ke 4 (sebagian keselamatan
dengan luas rumah : besar adekuat) :
tidak terpenuhi 52 191030 1. Kebersihan hunian
Orang (30%)
2. Tempat memnyimpan
-Kebiasaan membuka yang aman untuk bahan
jendela : setiap hari 65 berbahaya
191012
orang (38%), kadang- 3. pembuangan yang aman
kadang 108 orang untuk bahan berbahaya
(62%), Ventilasi
rumah > 15% : 59
orang (34%), < 15% :
114 orang (66%) Pencegahan Sekunder
Pencegahan Sekunder
-Letak kandang ternak Domain 7 :
: menempel pada Domain IV :
rumah 48orang (60%), Komunitas
terpisah dari rumah Pengetahuan tentang
32orang (40%) kesehatan & perilaku
Kelas D :
Jumlah KK yang Kelas Q :
memiliki kandang Manajemen Risiko Komunitas
80orang (46%) Perilaku sehat
Kriteria hasil / outcame : Intervensi :
-Kebersihan kandang
ternak berdasarkan Perilaku pencarian
1603 1. Manajemen
observasi : Kotor
kesehatan
61orang (76%) bersih 6484 Lingkungan :
19orang(24%)
Skala target outcame Komunitas
-Riwayat kesehatan dipertahankan pada 2 6520 2. Skrining kesehatan
keluhan sistem
(jarang menunjukkan)
pernafasan : 40orang
(19%)Riwayat ditingkatkan ke 4 (sering
kesehatan keluhan
menunjukkan)
sistem pernafasan :
40orang (19%) 160301
1. Mengajukkan
-Kebersihan dalam pertanyaan-pertanyaan
rumah : Kotor 19orang
(7,6%) bersih yang berhubuungan
232orang (92,4%) dengan kesehatan

-Pembuangan 2. Melakukan skrining

sampah : di buang ke 160303 diri


3. Melakukan kegiatan
selokan 82orang KK 160305 hidup sehari-hari yang
(47%), ditimbun kosisten dengan
10orang KK (6%) toleransi
dibakar 38orang KK 4. Menjelaskan strategi
(22%). TPS 43(25%). 160306 untuk menghilangkan
perilaku tidak sehat
5. Melakukan perilaku
160308 kesehatan yang
disarankan
HasilObservasi
(Winshield Survey) : 6. Menjelaskan strategi
Kebersihan kandang 160310
untuk
ternak berdasarkan
observasi : Kotor 61 mengoptimalkan
orang (76%) bersih 19
orang (24%)
Pencegahan Tersier
HasilWawancara : Pencegahan Tersier
-Mahasiswa ners Domain VII :
melakukan praktik kep Domain VII:
komunitas di RW 10 Kesehatan komunitas
Kelurahan
Komunitas
Limusnunggal di Kelas BB:
dapatkan hasil
2701 Kelas c:
pengkajian pada Kesejahtraan Komunitas
warga RW 10.
Peningkatan kesehatan
Kriteria hasil/outcome :
-Berdasarkan komunitas
pernyataan dari
Status kesehatan
masyarakat bahwa
dilingkungan RW 10 komunitas 8510 Intervensi
belum mendapatkan
penyuluhan tentang Skala target outcame 1. Dukung kesehatan
Kebersihan 8500
Lingkungan. dipertahankan pada 2 komunitas
(jarang menunjukkan) 2. Pengembangan
5510
ditingkatkan ke 4 (sering kesehatan komunitas
menunjukkan) 3. Pendidikan kesehatan

270112 1. Status kesehatan


anak
270113
2. Status kesehatan
orang dewasa
3. Status kesehatan
270114
lansia
270101
4. Meningkatkan
partisipasi
peningkatan
kesehatan preventif
270102 5. Prevalensi program
peningkatan
kesehatan
6. Meningkatkan
270107 partisipasi dalam
program kesehatan
komunitas
7. Monitoring standar
kesehatan
270129 komunitas untuk
ukuran dan
evaluasi kesehatan

No Diagnosa Tujuan Strategi Kegiatan Waktu Tempat Biaya Penanggung Sasaran


Jawab
1. Domain : I Setelah Sosialisasi Memberikan Jumat 27 Lingkunga Mahasiswa Ketua RW Warga
Kelas : 2 dilakukan dan penyuluhan Novemb n RW 10 10, ketua RW 10
manajemen tindakan penyuluha terkait tentang er 2020 kelompok
kesehatan keperawatan n manajemen Jam mahasiswa
Diagnosa selama 2 lingkungan dan 09.00
Keperawatan: minggu tidak keselamatan WIB
(00078) Ketidak terjadi kesehatan pada
efektifan penyakit warga RW 10
manajemen kejadian akibat Kelurahan
kesehatan pada ketidak Limusnunggal
warga RW 10 efektifan pada
Kelurahan warga RW 10
Limusnunggal Kelurahan
Limusnunggal
Melakukan Minggu Lingkunga Warga RW Ketua RW Warga
manajemen 29 n RW 10 10 10, ketua RW 10
lingkungan Novemb kelompok
komunitas dan er 2020 mahasiswa
skrining Jam
kesehatan 09.00
WIB
Melakukan Minggu Lingkunga Mahasiswa Ketua RW Warga
dukung 29 n RW 10 10, ketua RW 10
kesehatan Novemb kelompok
komunitas dan er 2020 mahasiswa
pengembangan Jam
kesehatan 09.00
komunitas WIB
POA (PLANT OF ACTION)

Anda mungkin juga menyukai