Anda di halaman 1dari 2

Untuk mencegah pekerja anak dibawah umur di sekitar kampus Universitas Pendidikan

Indonesia sebagai berikut : (1) Meningkatkan kualitas dan kesejahteraan anak melalui upaya
peningkatan kesadaran pengetahuan dan kemampuan dalam mengembangkan potensi
anak. (2) Meningkatkan akses dan memperkuat kuantitas dan kualitas pendidikan formal dan
nonformal. (3). Melakukan kerja sama dan meningkatkan kesadaran akan masalah pekerja
anak dan hak anak untuk mendapatkan pendidikan.

            Pencegahan ini didukung pula pada program –program yang relevan dengan masalah
pekerja anak diantaranya :

(1)   Pengembangan Sumber Daya Manusia

Memberikan suatu edukasi atau pembelajaran kepada mereka yang membutuhkan agar
mereka bisa mendapatkan ilmu walaupun tidak mampu dalam bersekolah, sehingga kita bisa
memanfaatkan ilmu untuk berbagi kepada mereka.

Dilakukan juga program bimbingan dan penyantunan anak terlantar.


Keterampilan diberikan tergantung minat peserta seperti bengkel, sablon,
menjahit, tata. Untuk program ini anak dipantikan selama enam bulan.
Kemudian memberikan keterampilan bagi anak-anak dari keluarga pra-
sejahtera berupa pemberian modal usaha (lahan dan barang). Selain itu,
melalui program wajib belajar Dinas Pendidikan Nasional melakukan
penyuluhan keluarga. Bertujuan untuk mengurangi absensi anak ketika harus
bekerja di musim panen dan mengurangai tingkat drop out.Sementara
jaminan sosial (SWTM) bagi anak.

(3)   Rehabilitasi

rehabilitasi dicanangkan untuk menyelamatkan anak-anak yang bekerja di sekitar


kampus UPI yang termasuk dalam bentuk-bnetuk terburuk pekerjaan anak. Mereka diberikan
pertolongan dengan rehabilitasi. Salah satu bentuk rehabilitasi yang relatif mudah
dilaksanakan dengan yang relatif murah terjangkau adalah rehabilitas dalam masyarakat
(community based rehabilitation) di mana masyarakat secara bersama-sama dan partisipatif
ikut meberikan pertolongan kepada anak-anak yang diselamatkan dari pekerja-pekerja yang
berbahaya. Strategi pendekatan komunitas ini sesuai dengan strategi Gerbang Dayaku dalam
pembangunan wilayah perdesaan dan perkotaan.

Anda mungkin juga menyukai