Anda di halaman 1dari 2

LABORATORIUM PRAKTIKUM INFORMATIKA

Fakultas Informatika
Universitas Telkom

Ketentuan Tugas Pendahuluan


● Pengerjaan TP DITULIS TANGAN pada kertas bergaris (buku tulis, kertas polio), lalu di
scan dan dimasukkan ke dalam 1 file PDF.
● Jika terdapat intruksi untuk screenshot, tidak perlu di print terlebih dahulu namun
langsung disatukan ke file PDF dengan jawaban lainnya.
● TP dikumpulkan MAKSIMAL Senin, [TANGGAL KUMPUL TP] Pukul 07.59 WIB pada
link pengumpulan http://bit.ly/FormTPJRK.
● Asisten tidak bertanggung jawab terhadap TP yang tidak dikumpulkan pada tempat yang
ditentukan sebelumnya.
● Tidak mengerjakan TP, maka NILAI TP, TES AWAL, DAN TES AKHIR = 0.
● Keterlambatan pengumpulan TP, maka NILAI TP = 0 DAN TES AWAL 50%.
● TIDAK ADA TOLERANSI KETERLAMBATAN TP.
● Kerjakan semua soal TP, jika TIDAK MENGERJAKAN SALAH SATU SOAL, maka
NILAI TP = 0.
● Jawaban TP harus BERKAITAN DAN SESUAI DENGAN INSTRUKSI SOAL, jika
jawaban tidak relevan dengan soal, maka JAWABAN TERSEBUT DIANGGAP KOSONG.
● Praktikan WAJIB menyertakan sumber referensi jawaban dari setiap soal TP.
● Kerjakan TP dengan jelas agar dapat dimengerti.
● PLAGIARISME = E

Jika terdapat masalah mengenai soal TP, dapat menghubungi:


● [Yazid Rahman Arif], [line: acid945]
● [Salman Rachmadi], [KONTAK PJ MODUL]
LABORATORIUM PRAKTIKUM INFORMATIKA
Fakultas Informatika
Universitas Telkom

1. Jelaskan langkah-langkah mendapatkan soal TP! Sertakan dengan Screenshoot!


2. Jelaskan pengertian dari:
a. Network Scheduler
b. QoS
3. Jelaskan tentang CBQ mengenai:
a. Pengertian
b. Cara Kerja
c. Parameter yang digunakan dan pengertiannya
d. Contoh skema/hirarki
e. Pengertian isolated dan borrow.
4. Jelaskan tentang HTB mengnai:
a. Pengertian
b. Cara kerja
c. Parameter yang digunakan
d. Contoh skema/hirarki
e. Perbedaan HTB & CBQ
5. Jalankan program tp-queue-router.py dan jawab pertanyaan berikut!
a. Screenshoot kode program dan outputnya!
b. Gambarkan serta jelaskan topologi jaringan pada program dan scenario queue control!
c. Buat untuk masing masing skenario queue control grafik:
i. Interval waktu terhadap bandwidth
d. Analisis pengaruh penggunaan queue control pada traffic jaringan berdasarkan grafik
yang telah dibuat!
e. Berikan kesimpulan terkait penerapan skenario queue control

Anda mungkin juga menyukai