Anda di halaman 1dari 4

HANDOUT

A. Pai adalah
Pie (dibaca ‘pai’) merupakan hidangan panggang yang terbuat dari adonan pastry dengan
komposisi bahan berupa tepung terigu, lemak, telur dan garam yang diberi aneka ragam isian,
manis ataupun asin
B. Sejarah PIE
Pie mulai dijadikan sebagai menu pencuci mulut pada periode Neolitik (9500 SM).Pie pada masa
ini dikenal dengan sebutan galettes yang diberi isian madu. Galettes dibuat dengan dipanggang di
atas bara panas.Bukti mengenai sejarah pie ditemukan di dinding makam Firaun Ramses II
C. Pai bangsa romawi
Galettes ala Yunani terbuat dari daging yang dibungkus campuran tempung dan air. Pembungkus
dari tepung ini berfungsi menjaga supaya lemak, yang biasanya menetes dari daging ketika
dipanggang, tidak hilang

D. PIE APEL
Pie mulai menggunakan isian buah-buahan pada tahun 1500-an. Setelah populer di Inggris,
akhirnya kue ini dikenal oleh Amerika yang kemudian diolah menjadi berbagai jenis isian.
Pie apple diperkirakan telah dipopulerkan pada pertengahan 1890-an-di Amerika Serikat dan
menyebar ke Inggris, Prancis, Italia, sampai Jerman

E. Pei labu
Resep pai labu (pumpkin pie) pertama yang pernah diketahui muncul di dalam resep masakan
British pada 1675

F. Pei susu
Pie susu diperkenalkan pada 1940-an oleh Tengs cha Chaan di Hong Kong. Pie susu
diperkenalkan di cafe-cafe dan toko-toko roti Barat untuk bersaing dengan restoran dim sum,
terutama Yum Cha. Pada tahun 1950an, Restoran Lu Yu Teahouse pun menjadi restoran yang
paing terkenal dengan mini pie susu nya.

A. Pralatan membuat kulit pei


 Timbamgan
 Mangkuk
 Mixing bowl
 Oven
 Cetakan pei

B. Bahan pebuatan kulit pei


 Tepung terigu
 Mertega
 Kuning telur
 Garam

C. Resep Dasar Kulit Pie:


 175 g Tepung Terigu
 175 g Mentega
 1 Butir Kuning Telur
 ¼ Sdt Garam
D.TEKNIK PENGOLAHAN
1. Campurkan tepung terigu, garam, dan mentega dalam satu wadah

2. Aduk sampai tercampur rata menggunakan pastry blended / pisau pastry, kalau tidak ada bisa
menggunakan 2 buah garpu, atau tangan.

3. masukan telur ke dalam adonan yepung


4. Aduk sampai tercampur rata dan teksturnya padat , adonan tepung siap untuk dicetak
5. Oles loyang pie dengan margarin tipis-tipis, lalu cetak adonan pie didalamnya, tusuk-tusuk
bagian bawah dengan garpu agar tidak melembung saat dipanggang
(bisa juga dengan menggunakan biji2an yg ditaruh diatas pie)

6. Oven selama 180 derajat selama 20 menit atau tergantung dengan masing-masing oven hingga
matang.

Anda mungkin juga menyukai