Anda di halaman 1dari 1

Narasumber 2.

Nama. : Tamiran (Pembeli)

Alamat. : Delik Wetan RT 11 RW 4

Menurut Pak Tamiran dibandingkan pasar Benjeng masih lebih maju pasar tetangga, yaitu
Balongpanggang. Dilihat dari kelayakan dan pengaturan para pedagang yang belum terlalu rapi.

Narasumber 3.

Nama. : Bu Arni

(Pedagang aksesoris dan makeup)

Lapar Bu Arni sudah ada di Pasar Benjeng turun temurun. Bu Arni mengeluhkan kepengurusan pasar
yang tidak jelas. Selain itu infrastukturnya yang masih minim. Beralaskan tanah dan tidak dilindungi
dengan atap sehingga bila hujan becek. Terlebih bila musim banjir, sebagia. Lokasi pasar yang belum
direnovasi pasti terdampak. Kedalaman kurang lebih sebetis orang dewasa. Sehingga narang dagangan
harus diungsikan ke tempat yang lebih tinggi. Kondisi semacam ini tentu sangat mengganggu proses jual
beli.

Bu Arni menuturkan memang ada perbaikan tapi masih sebagian kecil di kios sebelah timur. Sedangkan
kios-kios yang lain belum terjamah. Pembangunan terbilang lambat.

Mewakili suara para pedagang, Bu Arni berharap agar kepengurusan lebih jelas dan tertib sehingga
pasar lebih terpelihara infrastrukturmya.

Bu Arni juga menceritakan sempat ada wacana saat rapat di balai desa bahwa orang dari luar Benjeng
tidak diperkenankan berjualan di pasar, namun wacana teraebut belum terealisasi dan tidak ada
tindakan lanjut.

Anda mungkin juga menyukai