Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROPINSI SULAWESI TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAERAH


CABANG DINAS WILAYAH IV MOROWALI – MOROWALI UTARA
SMK NEGERI 1 BUNGKU UTARA
Jl. Sasule Desa Woomparigi Kec.Bungku Utara Kab. Morowali Utara (94972)

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
NEGERI 1 BUNGKU UTARA
Nomor 424.47/295/SMKN.1-03/IV/2019
TENTANG
PENYELENGGARAAN UJIAN KOMPETENSI KEAHLIAN TAHUN PELAJARAN 2017/2018

KEPALA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BUNGKU UTARA

Menimbang : Bahwa untuk kelancaran penyelenggaraan Ujian Kompetensi Keahlian (UKK)


Kompetensi Keahlian Teknik Komputer danJaringan, APTH ( Pertanian )
TahunPelajaran 2017/2018, maka dipandang perlu membentuk Panitia Penyelenggara
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan.
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang
Standar Penilaian Pendidikan.
5. Peraturan BSNP Nomor 1 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyelenggaraan
Sertifikasi Kompetensi bagi lulusan SMK.
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 3 Tahun 2017 tentang
Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan
Pendidikan.
7. Peraturan BSNP Nomor 0044/P/BSNP/XI/2017 tentang POS Penyelenggaraan
Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2017/2018.
8. Panduan Pelaksanaan UKK Tahun Pelajaran 2017/2018.
Memperhatikan : Informasi, Pendapat dan saran-saran pimpinan dan guru SMK Negeri 1 Bungku Utara.
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Menugaskan nama-nama guru sebagai Panitia Penyellenggaraan UKK sebagaimana
tersebut dalam lampiran I surat keputusan ini.
Kedua Biaya dalam penyelenggaraan UKK ini akan dibebankan pada anggaran yang sesuai.
Ketiga : Jika dikemudian hari, ternyata terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan ini akan
diperbaiki sebagaimana mestinya.
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan : Woomparigi
PadaTanggal : Mei 2019
KepalaSekolah

Alias,S.Pd.,M.Pd
NIP.19700510 200312 1 010
Lampiran I
Nomor : 424.47/295/SMKN.1-03/IV/2018
Tanggal : 7 Mei 2018
Hal : Nama-Nama Guru Panitia Penyelenggara Ujian Kompetensi Keahlian (UKK)
Tahun Pelajaran 2017/2018

I. Penanggung Jawab : Kepala Sekolah


Ketua : Fredrick Yosafat Sinlaeloe,S.Sos
Sekretaris : Syahrul.S.Kom
Bendahara : Amaran Yamin,S.Pd,Gr

II Seksi
1. Perlengkapan : Suardi,S.PdI
Adiyani,S.Pd

2. Konsumsi : Titin Dwi Maryatin,S.Pd


Winanarti,S.Mat

3. Akomodasi : Erna dewi Ratnasari,SE

Woomparigi, 7 Mei 2018


KepalaSekolah

Alias,S.Pd.,M.Pd
NIP. 19700510 200312 1 010

Lampiran II
Nomor : 424.47/295/SMKN.1-03/IV/2018
Tanggal : 7 Mei 2018
Hal : Nama-Nama Penguji Ujian Kompetensi Keahlian (UKK)
Tahun Pelajaran 2017/2018
No Nama Penguji Jurusan Instansi dan Alamat

1. Moh. Albin,SP APTH Kepala BPP Tolisu - Kec. Toili


(Pertanian) Dinas Pertanian Kabupaten Luwuk Banggai

2. Iskandar Surdin,S.Kom TKJ Guru SMK Negeri 1 Petasi


Tekonologi Kolonodale – Morowali Utara
Komunikasi
dan Jaringan

Woomparigi, 8 Mei 2018


KepalaSekolah

Alias,S.Pd.,M.Pd
19700510 200312 1 010

Anda mungkin juga menyukai