Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI TENGGARA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 7 MUNA
Alamat : jl. Poros Raha – Wakuru KM. 13 Kontunaga

KEPUTUSAN
KEPALA SMK NEGERI 7 MUNA
Nomor : 034/ /2023

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANA UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 7 MUNA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Menimbang : a. Bahwa berdasarkan Surat Edaran Menteri Pendidikan dan kebudayaan Nomor 1
Tahun 2021 tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraaan serta
Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease
(covid-19)
b. Bahwa sehubungan dengan hal tersebut di atas, perlu ditetapkan Keputusan Kepala
Sekolah Pembentukan Panitia Pelaksanaan Ujian Satuan Pendidikan (USP) tahun
Pelajaran 2022/2023.
c. Bahwa untuk memenuhi point a dan b tersebut diatas, dipandang perlu dituangkan
dalam Surat Keputusan
Mengingat : 1. Undang-Undang nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan.
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 7 tahun
2022 tentang standar isi pada Pendidikan Anak Usia dini, Jenjang Pendidikan Dasar
dan jenjang Pendidikan Menengah
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 5 Tahun 2022 tentang Standar
Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar dan
Jenjang Pendidikan Menengah
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 21 Tahun 2-022 tentang Standar
Penilaian Pendidikan
7. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara No. 10 tahun 2016 tentang
pengelolaan dan penyelenggaran Pendidikan
Memperhatikan : Hasil keputusan Rapat Dewan Guru, Staf dan Teknisi SMK Negeri 7 Muna tanggal 11
Maret 2023.
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Mengangkat yang namanya tercantum dalam lampiran surat ini sebagai Panitia Pelaksana
Ujian Satuan Pendidikan (USP) Tahun Pelajaran 2022/2023.
Kedua : Panitia pelaksana bertugas untuk menyiapkan segala sesuatu yang berkenaan dengan
pelaksanaan Ujian Satuan Pendidikan (USP) SMK Negeri 7 Muna Tahun Pelajaran
2022/2023.
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini, dibebankan pada anggaran
yang sesuai
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila terdapat kekeliruan
dalam keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Kontunaga
Pada Tanggal : 11 Maret 2023
Kepala Sekolah,

LA UNSA,S.Pd.,M.Pd.
NIP. 19710806 199412 1 002
Tembusan Yth :
1. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Tenggara di Kendari
2. Koordinator Pengawas SMK Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Tenggara di Kendari
3. Masing-masing yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan penuh rasa tanggung jawab
4. Arsip
Lampiran 1 : Keputusan Kepala SMK Negeri 7 Muna
Nomor : 034/ /2023
Tanggal : 11 Maret 2023
Tentang : Pembentukan Panitia Pelaksana Ujian satuan Pendidikan (USP)
SMK Negeri 7 Muna Tahun Pelajaran 2022/2023

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)


SMK NEGERI 7 MUNA TAHUN PELAJARAN 2022/2023

GOL/ JABATAN
NO. NAMA/NIP
RUANG ORGANIK KEPANITIAAN
La Unsa,S.Pd.,M.Pd.
1. IV/b Kepala Sekolah Pelindung/Penasehat
NIP. 19710806 199412 1 002
La Awe, S.Pdi Waka
2. IV/b Ketua
NIP. 19750414 200903 1 001 Kesiswaan
Nilawati, SP
3. NIP. 198710102023212061 IX Wali Kelas Sekretaris

Rosmia, S.Pt
4. NIP. 19801225 200903 2 004 IV/a Ka Lab. IPA Bendahara

La Ode Hasiba, S.Pd


5. IV/b Kajur TBSM Pembantu Umum
NIP. 19651231 199103 2 001
Farouk, S.Pd.,M.Pd
6. IV/b Waka Humas Pembantu Umum
NIP. 19660727 199412 1 005
Yasir, S.Pd Koord. Seksi Pengetikan,
7. NIP. 19810302 201101 1 009 IV/a Waka Sarpras
penggandaan dan Pengepakan Soal
Wa Ode Amlina, S.Pd
8. III/b Wali Kelas Anggota
NIP. 19860821 201405 2 001
Ati Munyi, S.Pd
9. P3K Wali Kelas Anggota

10. Lilis karlina, S.Pd GTBPNS Guru Anggota


11. Asmi, S.Pd GTBPNS Guru Anggota
12. Harniati, S.Pd GTBPNS Guru Anggota
Bahrin, S.Pd
13. IV/b Kabeng TBSM Koord. Seksi Keamanan
NIP. 197610012 200903 1 004
14. Ld. Muliahati Raali, S.Pdi GTBPNS Guru Anggota
15. Gita Shafira Asmaradhani, S.Hut GTT Guru Anggota
La Ode Iskandar, S.Pd Koord. Seksi Perlengkapan dan
16. IV/b Kajur TKJ
NIP. 19840222 200903 1 002 Penata/Pengatur Ruang
17. Lalu Junaedi RYP.,ST GTBPNS Guru Anggota
18. Alfieta, S.Pd GTBPNS Guru Anggota
19. Wa Ode Fitrawati, s.Pd GTT BK/BP Anggota
Abdul Rahim Hasan, SE Waka Koord. Seksi Pemeriksaan Soal dan
20. III/d
NIP. 109730219 201410 1 001 Kurukulum Pengolahan Nilai
21. La Dini, S.Pd GTBPNS Guru Anggota
22. Mayana, S.Pd GTBPNS OPS Anggota
Sarlina, SP
23. IV/a Kajur ATPH Anggota
NIP.19810101 201101 2 014
Wa Ode Musdia, S.Pt
24. IV/a Guru TBSM Koord. Seksi Konsumsi
NIP. 19760308 200903 2 004
25. Rahma, S.Pd III/b Guru Anggota
26. Wa Ode Hilda, SE GTBPNS Guru Anggota
27. Sarnia, S.Pd GTBPNS Guru Anggota
28. Wa Ode Hasrida Hasidu, S.Pd GTBPNS Guru Anggota

Ditetapkan di : Kontunaga
Pada Tanggal : 11 Maret 2023
Kepala Sekolah,

LA UNSA,S.Pd.,M.Pd.
NIP. 19710806 199412 1 002
Lampiran 3 : Keputusan Kepala SMK Negeri 7 Muna
Nomor : 034/ /2023
Tanggal : 11 Maret 2023
Tentang : Time Schule Ujian Satuan Pendidikan Tahun Pelajaran 2022/2023

TIME SCHEDULE UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 7 MUNA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Bulan
Maret April Mei Juni
No. Jenis Kegiatan Keterangan
Minggu Ke Minggu Ke Minggu Ke Minggu Ke
2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1
1 Rapat Pembentukan Panitia 11 Maret 2023
2 Pengumpulan Kisi - Kisi Soal dan Soal 11 Maret - 20 Maret 2023
3 Penggandaan dan Pengepakan Soal 20 Maret - 31 Maret 2023
4 Pengaturan Ruang 31 Maret - 1 April 2023
5 Pelaksanaan Ujian Satuan Pendidikan 3 April - 11 April 2023
6 Pemeriksaan Lembar Jawaban 13 April - 15 April 2023
7 Penyetoran Nilai 16 April - 24 April 2023
8 penginputan Nilai 24 April - 27 Mei 2023
10 Penyerahan Ijazah 03 Juni 2023
Kontunaga, Maret 2023
Ketua Panitia Sekretaris

LA AWE, S.Pdi RACHMA, S.Pd


NIP. 19750414 200903 1 001 NIP. 19810810 201412 2 001
Mengetahui;
Kepala Sekolah,

LA UNSA, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710806 199412 1 002
Lampiran 3 : Keputusan Kepala SMK Negeri 7 Muna
Nomor : 034/ /2023
Tanggal : 11 Maret 2023
Tentang : Jadwal Pelaksana Ujian satuan Pendidikan (USP)
SMK Negeri 7 Muna Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PELAKSANAAN UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
SMK NEGERI 7 MUNA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
KELAS/RUANG
HARI/TANGGAL WAKTU RUANG I RUANG II
XII TBSM XII TKJ
Senin, I 07.30 - 09.00 Pendidikan Agama Pendidikan Agama
03 April 2023 II 09.00 - 10.30 B. Indonesia B. Indonesia
Selasa, I 07.30 - 09.00 PPKn PPKn
04 April 2023 II 09.00 - 10.30 Penjaskes Penjaskes
Rabu, I 07.30 - 09.00 Matematika Matematika
05 April 2023 II 09.00 - 10.30 Sejarah Indonesia Sejarah Indonesia
Kamis, I 07.30 - 09.00 B. Inggris B. Inggris
06 April 2023 II 09.00 - 10.30 Seni Budaya Seni Budaya
Sabtu, I 07.30 - 09.00 Simulasi & Komunikasi Digital Simulasi & Komunikasi Digital
08 April 2023 II 09.00 - 10.30 - -
Senin, I 07.30 - 09.00 Kimia Kimia
10 April 2023 II 09.00 - 10.30 Fisika Fisika
Selasa, I 07.30 - 09.00 Produktif Produktif
11 April 2023 II 09.00 - 10.30 - -
Kontunaga, Maret 2023
Ketua Panitia Sekretaris

LA AWE, S.Pdi RACHMA, S.Pd


NIP. 19750414 200903 1 001 NIP. 19810810 201412 2 001
Mengetahui;
Kepala Sekolah,

LA UNSA, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710806 199412 1 002
Lampiran 4 : Keputusan Kepala SMK Negeri 7 Muna
Nomor : 034/ /2023
Tanggal : 11 Maret 2023
Tentang : Jadwal Praktek Ujian satuan Pendidikan (USP)
SMK Negeri 7 Muna Tahun Pelajaran 2022/2023
JADWAL PRAKTEK UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
SMK NEGERI 7 MUNA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

KELAS/RUANG
HARI/TANGGAL WAKTU RUANG I RUANG II
XII TKJ XII TBSM
Rabu,
07.30 - 10.30 Pendidikan Agama Pendidikan Agama
12 April 2023
Kamis,
07.30 - 10.30 B. Indonesia B. Indonesia
13 April 2023
Jum'at,
07.30 - 10.30 Penjaskes Penjaskes
14 April 2023
Sabtu,
07.30 - 10.30 B. Inggris B. Inggris
15 April 2023
Senin,
07.30 - 10.30 Seni Budaya Seni Budaya
17 April 2023
Selasa,
07.30 - 10.30 Kimia Kimia
18 April 2023
Rabu,
07.30 - 10.30 Fisika Fisika
19 April 2023
Kontunaga, Maret 2023
Ketua Panitia Sekretaris

LA AWE, S.Pdi RACHMA, S.Pd


NIP. 19750414 200903 1 001 NIP. 19810810 201412 2 001
Mengetahui;
Kepala Sekolah,

LA UNSA, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710806 199412 1 002

Anda mungkin juga menyukai