Anda di halaman 1dari 7

PERANGKAT PEMBELAJARAN BIOLOGI

“Siklus Biogeokimia”

Disusun untuk memenuhi tugas


Ujian Kinerja (Ukin)
PPG DALJAB KATEGORI I TAHAP II TAHUN 2022
LPTK UNIVERSITAS KHAIRUN TERNATE

Disusun Oleh
Marta Maria Dona, S.Pd
NUPTK. 1539767668230242

SMK KELING KUMANG


YAYASAN PENDIDIKAN KELING KUMANG
TAHUN 2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK KELING KUMANG


Mata Pelajaran : BIOLOGI
Komp. Keahlian : AGRIBISNIS DAN AGROTEKNOLOGI
Kelas/Semester : X /II
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit

A. Kompetensi Inti *)
Kompetensi Inti Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan 3. Pengetahuan
ajaran agama yang dianutnya. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan
mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional lanjut, dan metakognitif
secara multidisiplin sesuai dengan bidang dan
lingkup kajian Biologipada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.
2. Menghayati dan mengamalkan 4. Keterampilan
perilaku jujur, disiplin, Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan
tanggungjawab, peduli (gotong alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
royong, kerjasama, toleran, dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan
damai), santun, responsif dan pro- bidang kajian Biologi Menampilkan kinerja mandiri
aktif dan menunjukkan sikap dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
sebagai bagian dari solusi atas dengan standar kompetensi kerja.
berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
lingkungan sosial dan alam serta menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis,
dalam menempatkan diri sebagai mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
cerminan bangsa dalam pergaulan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
dunia. yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan
gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam
ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik secara mandiri.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator

3.9. Menganalisis ekosistem semua 3.9.1 Mengidentifikasi komponen dan macam


dan
ekosistem
interaksi yang berlangsung di dalamnya
3.9.2 Menganalisis interaksi yang berlangsung di
dari berbagai sumber
dalam ekosistem
4.9. Membedakan ekosistem dan semua interaksi 4.9.1 Menunjukkan interaksi yang terjadi dalam
yang berlangsung di dalamnya dalam ekosistem dalam bentuk bagan
bentuk bagan

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati video, peserta didik dapat menganalisis komponen pada siklus biogeokimia
dengan tepat.
2. Melalui studi literatur dan diskusi peserta didik dapat membuat poster siklus biogeokimia
(siklus karbon, siklus air, siklus nitrogen, siklus sulfur, dan siklus fosfor) dengan
menggunakan aplikasi canva sesuai dengan Syarat & Ketentuan yang berlaku.
3. Melalui Poster peserta didik dapat mempresentasikan secara skematis siklus biogeokimia
dengan tepat.
4. Melalui diskusi Peserta didik dapat mengetahui fenomena siklus biogeokimia di kehidupan
sehari-hari beserta dampak dan manfaatnya dengan tepat

D. Materi Pembelajaran

 Siklus Biogeokimia

E. Pendekatan, Model dan Metode


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Project Based Learning
3. Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan, demontrasi, presentasi

F. Media Pembelajaran
Media : Ppt, LKPD, Google form, video
(https://drive.google.com/file/d/1vzvkSJY3IJAuTfVPiyTl48IUNsR-
EoC6/view?usp=sharing) dan lembar penilaian.
Alat dan bahan : LCD, laptop, spidol, papan tulis, Hp.
Sumber Belajar : Bahan Ajar, Internet, Buku Biologi kelas XI
G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Kedua (2 x 45 Menit)
Kegiatan Pendahuluan Alokasi
Guru Peserta didik Waktu
Orientasi Orientasi 10
 Melakukan pembukaan dengan salam  Menjawab salam dan menit
pembuka, memanjatkan syukur kepada berdoa sebelum memulai
Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pelajaran
pembelajaran (Nilai Religius)  Menjawab pertanyaan
 Menyanyikan lagu nasional (Nilai yang diberikan guru
Nasionalisme)  Memahami tujuan
 Memeriksa kehadiran peserta didik (Nilai pembelajaran yang
disiplin) disampaikan oleh guru
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik
dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 “Masih ingat materi minggu lalu?
(peserta didik diarahkan untuk mengingat
materi rantai makanan dan jaring-jaring
makanan).
 “Dalam rantai makanan dan jaring-jaring
makanan, terjadi perpindahan energi dari
makhluk hidup yang satu ke makhluk
hidup yang lainnya. Nah bagaimana
perpindahan energi antara komponen
biotik dan abiotik?” (peserta didik
diarahkan untuk mempelajari materi
siklus biogeokimia)
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang
akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada
pertemuan yang sedang berlangsung
Kegiatan Inti
Sintak Model Pembelajaran
Tahap 1 Menentukan Pertanyaan Dasar
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
 Menayangkan sebuah video yang  Mengamati video yang 5
berkaitan dengan fenomena alam, yaitu ditayangkan Menit
pemanasan global  Menanyakan hal-hal yang
 Memberikan pertanyaan mendasar belum dipahami dari
tentang bagaimana pemanasan global video yang ditayangkan
dapat terjadi.
 Memberi kesempatan peserta didik untuk
bertanya (Nilai Rasa Ingin tahu)
Tahap 2 Mendesain proyek
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik 5
Menit
 Membentuk kelompok dengan jumlah  Berkumpul dengan
anggota 5-6 orang (Nilai Gotong Royong) anggota kelompok yang
 Membagikan LKPD dan Bahan ajar sudah ditentukan
 Meminta peserta didik untuk merancang  Melakukan studi literatur
proyek yang akan mereka buat dengan  Berdiskusi dengan teman
cara studi literatur (Nilai Kreatif) sekelompoknya untuk
 Mengecek rancangan perencanaan menentukan proyek yang
proyek peserta didik akan dipilih
 Merancang alat dan bahan
yang diperlukan,
menyusun langkah kerja
 Membuat desain poster
berdasarkan hasil studi
literatur
Tahap 3 Menyusun Penjadwalan Proyek 5
Menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
 Meminta peserta didik untuk  Menjadwalkan waktu
melaksanakan proyek untuk mengerjakan
 Menjelaskan kepada peserta didik untuk proyek
menyelesaikan proyek dalam waktu 30
menit
Tahap 4 Memonitor Kemajuan Proyek 30
Menit
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
 Guru mengecek proyek peserta didik  Mengerjakan proyek
secara berkelompok
Tahap 5 Penilaian hasil
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik 15
Menit
 Meminta setiap kelompok untuk  Mempresentasikan
mempresentasi hasil proyek dikerjakan siklus biogeokimia yang
peserta didik sudah dikerjakan peserta
 Menilai hasil proyek peserta didik didik
Tahap 6 Evaluasi pengalaman
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
 Guru meminta peserta didik untuk  Melakukan refleksi 5 menit
merefleksikan kegiatan pembelajaran proses pembelajaran
 Guru memberikan penguatan
 Memberikan penghargaan kepada
kelompok yang memiliki kinerja dan
kerjasama yang baik.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
 Memberikan link soal evalusi kepada  Mengerjakan soal 15
peserta didik evaluasi menggunakan Menit
https://forms.gle/uQaen3imn7PpLSmu5 Hp
 Menugaskan siswa mempelajari materi  Mengagendakan
klasifikasi makhluk hidup untuk pekerjaan rumah untuk
pertemuan minggu depan materi minggu depan
 Menutup kegiatan pembelajaran dengan  Berdoa sebagai
ungkapan puji Syukur
kepada Tuhan Yang
Maha Esa karna
penyertaan Tuhan
selama proses
pembelajaran

H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


 Penilaian :
- Kognitif : Tes Tertulis berupa soal Pilihan Ganda
(https://forms.gle/uQaen3imn7PpLSmu5)
- Apektif : Penilaian sikap
- Psikomotorik : Penilaian proyek dan Penilaian Unjuk Kerja

 Pembelajaran Remedial dan Pengayaan : Penugasan

Anda mungkin juga menyukai