Anda di halaman 1dari 3

MATEMATIKA (AKAR PANGKAT 3)

KELAS 5 BHK AFIN. 12x

13 = . . .
1. Hasil dari 43 x 73 adalah . . .
23 = . . .
33 = . . . 2. Bilangan pangkat tiga dari 12 adalah . . .
43 = . . . 3. 83 + 113 = . . .
53 = . . .
63 = . . .
73 = . . .
83 = . . .
93 = . . .
103 = . . .
4. √3 2 x 2 x 2 x 3 x 3 x 3 x 5 x 5 x 5 = . . .
5. √3 512 + √3 125 x 23 = . . .
6. 63 x 33 = . . .
7. 53 + 9 3 : 3 3 = . . .
8. 73 + 6 3 = . . .
9. 103 - 83 = . . .

10. 153 : 53 = . . .
11. (53 x 73) = . . .
12. √3 8.000 : √3 125 = . . .
13. √3 216 + √3 2.744 : √3 343 = . . .
14. √3 125 - √3 8 + √3 1.000 : √3 125 = . . .
15. √3 64 x √3 27 - 23 = . . .
16. 123 : 43 + √3 1.331 - 33 = . . .
17. √3 729 : √3 27 + √3 216 x √3 125 = . . .
18. √3 19.683 : √3 729 + √3 8 = . . .
19. (√3 8 + √3 27.000 ) : 23 = . . .
20. ( 173 – 133 ) x √3 8 = . . .
21. (√3 4.096 : 23 x 33 ) = . . .

22.
√3 8+ √3 2.197 = . . .
√3 512−√3 27
23. 73 + √3 4.913 adalah . . .
24. Akar pangkat tiga dari 729.000 adalah . . .
25. Aku suatu bilangan akar pangkat tiga dari 140.608. Bilangan berapakah aku?
26. Suatu kubus memiliki volume 328.509 cc. Panjang rusuk kubus tersebut adalah . . .
27. 33 x √3 343 adalah . . .
28. Akar pangkat tiga dari 314.432 adalah . . .
29. Sebuah tangki minyak berbentuk kubus. Tangki itu penuh berisi minyak dengan volume
125.000 liter. Berapa meter panjang sisi tangki itu?
30. Sebuah bak mandi berbentuk kubus memiliki panjang rusuk 80 cm. Bak mandi itu berisi
air setinggi 3/4-nya. Berapa liter volume air dalam bak mandi?
31. Steven Liu membuat kubus dari tanah liat. Banyak tanah liat yang digunakan Steven
untuk membuat kubus 6.859 cm3. Berapa ukuran panjang sisi kubus yang dibuat Steven?
32. Tentukan akar pangkat tiga dari
a. 456.533
b. 571.787
c. 830.584
33. Sebuah akuarium berbentuk kubus berisi air setinggi 1/3-nya. Volume air dalam
akuarium tersebut 576 liter. Berapa dm panjang rusuk akuarium?
34. Sebuah kotak obat berbentuk kubus memiliki panjang rusuk 7 cm. Berapa sentimeter
kubik (cm3) volume kotak obat tersebut?
35. Keizo membawa kardus berbentuk kubus yang panjang rusuknya 42 cm. Berapakah
volume kardus tersebut?
36. Bak mandi di rumah Reachelle berbentuk kubus. Panjang sisi bak mandi tersebut 4 m.
Berapakah volume air (dalam liter) yang dapat ditampung bak tersebut?
37. Sebuah bak air berbentuk kubus dengan panjang 40 cm berisi penuh air. Sharon
memasukkan mainan berbentuk kubus dengan tinggi 14 cm. Berapa cm3 air yang
tumpah?
38. Richie seorang kolektor mainan rubik. Richie membeli 550 mainan rubik berbentuk
kubus rusuk-rusuknya berukuran 6 cm. Mainan tersebut akan dimasukkan ke dalam
kardus berbentuk kubus. Rusuk kardus berukuran 48 cm. Mainan-mainan tersebut
disusun dan dimasukkan ke dalam kardus sampai penuh.
Berapa banyak mainan yang tidak dapat dimasukkan?
39. Pak Jonathan mempunyai bak penampungan air berbentuk kubus dengan volume 9.261
dm3. Panjang sisi bagian dalam bak tersebut adalah . . .
40. Sebuah bak mandi yang berbentuk kubus mempunyai volume 125.000 liter. Berapa
desimeter panjang rusuk bagian dalam bak mandi tersebut?
41. Sebuah kubus memiliki luas alas 144 cm2. Berapa cm3 volume kubus itu?
42. Jumlah panjang seluruh rusuk kubus adalah 252 cm. Tentukan volume kubus tersebut!

Anda mungkin juga menyukai