Anda di halaman 1dari 3

BAPER

BINA PELATIHAN REMAJA

REMAJA SEHAT
MODAL BANGSA KUAT
PENDIDIKAN KETERAMPILAN HIDUP
SEHAT

APA ITU

PHKS
CARI TAU YUK Suatu cara belajar yang berorientasi pada
ketrampilan selain materi pengetahuan
sehingga seseorang dapat
mengimplementasikan pengetahuannya
menjadi suatu ketrampilan untuk
berperilaku hidup sehat, baik sehat secara
fisik maupun mental/psikis.

Ketrampilan yang dimaksud adalah


kemampuan psikososial seseorang untuk
memenuhi kebutuhan dan mengatasi masalah
dalam kehidupannya sehari-hari secara efektif.
MACAM-MACAM!
1. Empati
Yaitu kemampuan untuk memposisikan perasaan
orang lain pada diri sendiri
2. Kesadaran Diri
Kemampuan untuk mengenal diri sendiri tentang karakter,
kekuatan, kelemahan, keingnan dan ketidakinginan.
3. Pengambilan Keputusan
Kemampuan yang dapat membantu kita
mengambil keputusan secara konstruktif
dengan membandingkan pilihan alternatif
dan efek samping yang menyertainya.
4. Pemecahan Masalah
Kemampuan untuk dapat memungkinkan
kita menyelesaikan masalah secara
konstruktif
5. Berfikir Kreatif
Kemampuan untuk menggali alternatif yang ada dan
berbagai konsekuensinya dari apa yang kita lakukan
6. Berfikir Kritis
Kemampuan menaganalisa informasi dan
pengalamannya secara objektif
7. Komunikasi Efektif
Kemampuan untuk mengekpresikan diri
secara verbal maupun non verbal yang
mengikuti budaya dan situasi
8. Hubungan Interpersonal
Kemampuan yang dapat menolong kita berorintasi secara
seksama dan harmonis
9. Mengatasi Emosi
Kemampuan keterlibatan pengenalan emosi dalam diri
sendiri dan orang lain
10. Mengatasi Stress
Penganalan sumber yang menyebabkan stress dalam
kehidupan, bagaimana efeknya dan cara mengontrol
terhadap derajat stress.

Anda mungkin juga menyukai