Dokumen - Tips Aplikasi Monitoring Efesiensi Bahan Bakar

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 6

APLIKASI MONITORING EFESIENSI BAHAN BAKAR

Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar berfungsi untuk meng-evaluasi efesiensi penggunaan bahan
bakar berdasarkan :

Umur Operasional Unit (Kendaraan, Mesin, etc…)

Output atau hasil kerja Unit (Jarak tempuh, jam kerja, etc…)

Konsumsi Bahan bakar unit

Form Input Data Unit

Pada Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar, form ini digunakan untuk meng-input data unit
berdasarkan kelompok unit (Motor, Mobil, Mesin dan Alat Berat). Tiap data unit memiliki identitas
tanggal operasional (sebagai dasar untuk menghitung umur operasional unit) dan jenis bahan bakar
(untuk meng-evaluasi biaya Bahan Bakar) mengikuti perubahan/fluktuasi harga pasar

Form Input Data Operasional

Pada form ini, terdapat dua fungsi control data Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar yaitu :

Kontrol tanggal pengisian Bahan Bakar, pada form ini sistim akan mengevaluasi tanggal pengisian
apakah nilai KM/HM awal sudah ditentukan atau belum. Apabila KM/HM awal belum ditentukan, maka
Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar akan memunculkan pesan untuk mengisi KM/HM awal dan
Inputan KM/HM awal akan menjadi aktif. Tapi apabila KM/HM awal sudah ditentukan, maka inputan
KM/HM awal akan terisi otomatis mengikuti nilai KM/HM awal Akhir dan inputan akan tidak aktif (tidak
dapat diisi.
Kontrol Nilai KM/HM awal terhadap Nilai KM/HM akhir, apabila KM/HM Akhir lebih kecil dari KM/HM
Awal, maka Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar tidak akan menyimpan data operasional.

Pencatatan KM/HM operasional unit ini, pada Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar dilakukan pada
saat pengisian Bahan bakar Unit

Apabila Kode unit sudah terisi, maka user dapat melihat data history unit operasional dengan men-klik
tombol Preview Unit Historical Data
Pada Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar, data historical unit menunjukkan data output
operasional dan konsumsi Bahan bakar Unit. Pada kolom terakhir tabel historical data ini menunjukkan
konsumsi 1 liter Bahan bakar akan menghasilkan output (KM/HM) unit. Nilai perbandingan antara
output (KM atau HM) unit dengan konsumsi Bahan Bakar ini dapat dijadikan control dengan
membandingkannya dengan nilai kalibrasi pemakaian bahan bakar oleh perusahaan.

Pada grafik Output (jarak tempuh) dan grafik konsumsi bahan bakar terlihat bahwa ada penurunan
output yang berbading terbalik dengan kenaikan pemakaian bahan bakar.

Form Evaluasi Operasional Unit

Pada Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar, form ini memiliki fungsi yang hamprir sama dengan
pembahasan sebelumnya, hanya pada form ini menunjukkan total output dan total pemakaian bahan
bakar pada periode tertentu. Pada form ini, akan membandingkan efesiensi tiap unit pada periode
tertentu.

Ketepatan dan kebenaran dalam mengisi data nilai KM atau HM pada form ini merupakan faktor penting
dalam proses analisa Pada Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar. Funsi control Pada Aplikasi
Monitoring Konsumsi Bahan Bakar terkait dengan kebenaran analisa data yaitu control pada tanggal
pengisian Bahan bakar dan input Nilai KM /HM awal atau akhir.
Bentuk Laporan Pada Aplikasi Monitoring BBM Unit

Laporan Unit Operasional

Laporan Buku BBM Unit


Laporan Evaluasi BBM Harian

Laporan Evaluasi Biaya BBM


Laporan Evaluasi BBM Per Group

Untuk Harga Aplikasi Monitoring Konsumsi Bahan Bakar Rp 400.000

Info :

SMS : 085868133427, Pin BB : 2758A0D9

Anda mungkin juga menyukai