Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

PENYEMBELIHAN
HEWAN QURBAN

MPK dan OSIS SMA


Negeri 2 Tambun Utara

2019/2020
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 2 TAMBUN UTARA
Sekretariat : Perumahan Alamanda Regency Blok F,
Desa Karang Satria,Tambun Utara-Kabupaten Bekasi.
Telp. 021-88375893

A. LATAR BELAKANG

Hari Idul Adha merupakan puncak dari ibadah haji. Hari ini dirayakan tidak hanya oleh umat
muslim yang sedang menunaikan ibadah haji di tanah suci Makkah Al-Mukaromah, tetapi juga
dirayakan dengan penuh suka cita oleh umat muslim di seluruh dunia. Hari raya ini di sebut juga
Hari Raya Qurban, dimana pada hari itu bagi setiap hamba-Nya yang mampu dianjurkan untuk
menunaikan kewajibannya menyembelih hewan qurban.
“Dan bagi tiap-tiap umat telah kami syari’atkan penyembelihan (Qurban), supaya mereka
menyebut nama Allah terhadap binatang ternak yang telah direzkikan Allah kepada mereka,
maka Tuhanmu ialah Tuhan Yang Maha Esa, karena itu berserah dirilah kamu kepada-Nya. Dan
berilah kabar gembira kepada orang-orang yang tunduk patuh (kepada Allah).”(QS. Al Hajj : 34)

“Sesungguhnya Kami telah memberikan kepadamu nikmat yang banyak, maka dirikanlah sholat
karena Tuhanmu dan ber-kurban-lah.” (QS. Al Kautsar : 1-2)

Dari dua surat di atas, secara langsung Allah SWT memberikan perintah agama (syari’at) di
dalam kitab-Nya yang suci, bahwa kepada kita yang mengaku sebagai umat-Nya diwajibkan
untuk melaksanakan ibadah Penyembelihan Qurban. Sejalan dengan tujuannya, kewajiban ini
akan jatuh kepada hamba-hamba-Nya yang telah dilimpahi rezki dan membagi rezeki yang Allah
berikan dengan saudara-saudara lain yang kurang (dhuafa)

Ibadah Qurban yang diperintahkan kepada umat Nabi Muhammad SAW adalah ibadah yang
mengacu kepada sejarah qurbannya Nabi Ibrahim AS. Perintah mengorbankan anak yang
dicintainya, Nabi Ismail AS yang kemudian Allah gantikan dengan seekor Gibas adalah salah
satu bukti ketaatan Nabi Ibrahim AS dalam menjalankan perintah Allah SWT. Oleh karena itu,
pelaksanaan ibadah qurban harus diniatkan dalam rangka taat dan menjalankan perintah Allah,
sebagaimana ayat-ayat di atas.

Ibadah Qurban juga memiliki keutamaan yaitu pengampunan dan keridhaan dari Allah SWT.
Amalan yang paling dicintai Allah pada hari raya Idul Adha adalah menyembelih hewan qurban.
Sebagaimana disabdakan oleh Rasullah SAW :
“Barang siapa yang memiliki kelapangan (kecukupan harta) tetapi ia tidak berqurban, maka
jangan sekali-kali mendekati tempat shalat Kami” (HR Hakim dari Abu Hurairah) 

B. TUJUAN KEGIATAN
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 2 TAMBUN UTARA
Sekretariat : Perumahan Alamanda Regency Blok F,
Desa Karang Satria,Tambun Utara-Kabupaten Bekasi.
Telp. 021-88375893

Kegiatan bertujuan untuk:

1.  Meneladani Nabi Ibrahim As.


2. Menumbuhkan kesadaran dan peran serta ummat Islam dalam upaya mengembangkan
kecintaan kepada sesama, dalam perwujudan takwa kepada Allah.
3. Menyemarakkan syiar Islam.
4. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.
5. Mendidik Mahasiswa agar rela dan terbiasa berkurban.
6. Mengentaskan kemiskinan dengan berbagi hewan kurban,.
7. Mempererat ukhuwah Islamiyah dan hubungan sosial dengan masyarakat.

PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : 13 agustus 2019
Tempat : SMAN 2 Tambun Utara
Pukul : 08.00 sampai dengan selesai

C. SUSUNAN KEPANITIAAN
Ketua Pelaksana : -Meikel stevanus
-Puspa cahyaningrum

Sekretaris Pelaksana : -yulfa nafiah

Sie pemotongan : -salsabila rahma


-muthiah mujahidah
-siti chaerani
-ainun amaliah
-riska septyani
-fadhilah fitria
-anisa handayani
-deal lariski
-mufrika mujahidah
-agam
-ahmad riski
-ahmad rifaldo
-rafli suswari
-raffi
Sie distribusi :-riga jaya
-m badarul
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 2 TAMBUN UTARA
Sekretariat : Perumahan Alamanda Regency Blok F,
Desa Karang Satria,Tambun Utara-Kabupaten Bekasi.
Telp. 021-88375893

-resti
-tazkia
-kholil
-rahmat satrio
-nanda
-gadis
-fatihah
-nisa
-desti
-owi
-m.naufal
-naufal
-putri nurdiani
-lulu sarah
-salsabila mona
-astrid pratama
-fadil
Sie konsumsi :-devara
-oktarina
-m rizki juliansyah
-bayu m fauzan
Sie perlengkapan :-khofida
-khilda
-samia
-audi
-panca oktavia
-satria
-lumintang
-dzaki
D. ANGGARAN DANA

N Nama Volume Satuan Harga satuan Jumlah harga


O

1 Air mineral 4 dus Rp.25.000 Rp.100.000

2 Kantung Plastik 3 pak Rp.15.000 Rp.45.000

Total Rp.145.000
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 2 TAMBUN UTARA
Sekretariat : Perumahan Alamanda Regency Blok F,
Desa Karang Satria,Tambun Utara-Kabupaten Bekasi.
Telp. 021-88375893

E. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun. Harapan kami semoga kegiatan ini dapat berjalan
lancar dan terlaksana sesuai dengan rancangan yang kami ajukan.Terimakasih atas perhatian dan
kerjasamanya.
Bekasi, 13 agustus 2019
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMA NEGERI 2 TAMBUN UTARA
Sekretariat : Perumahan Alamanda Regency Blok F,
Desa Karang Satria,Tambun Utara-Kabupaten Bekasi.
Telp. 021-88375893

Lembar Pengesahan

Ketua Pelaksana Ketua OSIS

Puspa cahyaningrum M.Rafli suswari


NISN. 0012879470 NISN.0028355502

Mengetahui,
Wakasek Kesiswaan Pembina Osis

Raden Roro Dorojakti,S.pd Anne Apriandini,S.pd


NIP.19860321 200902 2001 NIP.19830406 200902 2 002
Menyetujui,
Kepala SMA Negeri 2 Tambun Utara

Drs. Mohammad Ilham Hasan, MM


NIP. 19630127 199103 1 003

Anda mungkin juga menyukai