Anda di halaman 1dari 9

TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )

MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

Nomor : 002 / TPA-M.Mizan / IV / 2018 kepada Yth.


Lampiran : 1 (satu) Bundel Proposal Pengurus Pembantu UPZ
Kecamatan Cipanas Desa Palasari
Perihal : Permohonan Bantuan Dana
Di
Cipanas

Assalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.


Salam teriring Doa kami sampaikan Kepada Ketua UPZ Kecamatan Cipanas
semoga sukses menjalankan tugasnya sehari – hari.
Selanjutnya dalam rangka membantu program Pemerintah dalam upaya
membentuk dan membangun manusia Indonesia seutuhnya,khususnya
membentuk pribadi muslim yang beriman dan bertaqwa maka sangat
diperlukan suatu wadah yang bertugas secara khusus dalam membina dan
mengkader para penerus perjuangan agama bangsa dan Negara.Maka dalam
Kaitannya dengan hal ini kami telah membentuk sebuah lembaga sebagai
wadah untuk mendidik dan membina putra putri generasi penerus agama
untuk menyeimbangkan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi
( Iptek dan Imtaq ) menuju masyarakat madani sebagaimana yang kita cita-
citakan.Namun dengan terbatasnya anggaran yang ada pada kami menjadi
kendala pada kami dalam upaya meningkatkan program – program yang
ada.karena itu kami mengharapkan bantuan bapak sebagai motivator utama
kami demi kelanjutan tanggung jawab bersama,dengan melengkapi
kekurangan - kekurangan yang ada pada kami dengan total anggaran sesuai
proposal permohonan terlampir dan sebagai bahan pertimbangan
bapak,bersama ini kami lampirkan :

1. Proposal Permohonan Bantuan Dana


2. Susunan pengurus dan Guru – Guru TPA Mambaul Mizan

Demikian permohonan kami,semoga bapak berkenan mempertimbangkannya.


Wallahul muwafifiqu walhadi ila sabilirrod.
Wassalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Tegallega, 4 April 2018


Kepala Sekolah TPA Mambaul Miz’an

DEDI KUSUMA
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

1. LATAR BELAKANG

Suatu bangsa yang sejahtera dan kuat tentu memiliki generasi muda
yang baik,sebab generasi muda sekarang yaitu generasi muda yang
sehat dan kuat jasmani rohaninya adalah sebagai cerminan bangsa
dimasa yang akan datang.

Membangun generasi muda yang sehat yang kuat jasmani dan


rohaninya menjadi tugas yang sangat penting,Pendidikan jasmani dan
rohani sejak dini merupakan kegiatan yang tidak bisa dilepaskan dari
upaya membangun generasi muda yang sehat dan kuat.Adapun
pendidikan rohani yang dimaksud adalah pendidikan keagamaan yang
dimulai dari anak yang masih kecil tingkat taman pendidikan Qur’an
sampai tingkat dewasa.

Pendidikan keagamaan bagi anak usia dini memberikan pengaruh pada


pembentukan pribadi,mental dan akhlaknya.Oleh karena itu pendidikan
keagamaan melalui TPA ( Tempat Pendidikan Alqur’an ),TPQ ( Taman
Pendidikan Alqur’an ) dan TQA ( Ta’limul Qur’a Lil Aulad ) perlu terus
digalakan,dioptimalkan dan dilaksanakan secara bersama-sama oleh
masyarakat dan pemerintah.

Ta’limul Qur’a Lil Aulad merupakan kelanjutan dari TKA dan TPA/TPQ
sebagai wadah silahturahmi santri,peningkatkan edukatif dan tempat
berbenah diri dalam meningkatkan imtak dan iptak.

Saat ini.sebagai besar waktu anak-anak kita terbuang sia-sia untuk


menonton acara televisi yang menyuguhkan tayangan - tayangan yang
tidak sepantasnya ditonton oleh anak dibawah usia 12 Tahun atau usia
sekolah dasar.Pada usia tersebut anak anak masih dalam tahap
pembentukan akhlakul karimah yang tentunya hanya dapat diperoleh
melalui pembinaan khusus dalam bidang keagamaan.Akan tetapi
karena keterbatasan dana yang ada sehingga kami sangat
mengharapkan bantuan materil guna membangun wadah tempat
membina mereka yang bernilai positif khusunya untuk pembinaan
keagamaan.
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

2. MAKSUD DAN TUJUAN

 Memberikan bekal dasar dan memotivasi anak - anak muslim di


Kp.Tegallega RT 02 RW 09 Desa Palasari Kecamatan Cipanas
Kabupaten Cianjur,pada umumnya menjadi generasi yang
mencintai Alquran dan menjadi anak soleh dan solehah serta
berakhlakul karimah.

 Mendukung dan membantu pemerintah dalam upaya


mencerdaskan bangsa,mewujudkan masyarakat yang beriman
dan bertaqwa kepada Allah SWT melalui pendidikan Alquran dan
Hadits Rasullullah SAW.

 Nama wadah kami diberi nama TPA ( Taman Pendidikan Al-qur’an


Mambaul Miz’an ) yang beralamat di madrasah Al-Ridho
Kp.Tegallega RT 02 RW 09 Desa palasari Kecamatan Cipanas
Kabupaten Cianjur,kegiatan pendidikan Alquran tersebut adalah
ajaran Agama seperti Bahasa Arab,Pemantapan
Alquran,Tajwid,Tilawah,terjamah,Lafdziah,sejarah kebudayan
islam ,membaca ,menulis ,menghitung dan pembinaan dalam
karya seni baik bersifat tradisional maupun nasional.

3. DASAR PERTIMBANGAN

Firman Allah SWT dalam surat Alquran surat Attahrim : 6


Yang artinya : Hai Orang – orang yang beriman ,jagalah darimu dan
keluargamu dari siksa api neraka

Sabda Rasullullah SAW.


Yang artinya : sebaik-baik kamu adalah yang mempelajari Alquran dan
Mengajarkannya, ( HR.Bukhori ).
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

4. SUMBER DANA

Dana yang berasal dari :


 Iuran Wali Santri Sebanyak 70 Orang ( Yang Wajib Bayar )
@ Rp. 10.000/bulan x 70 santri = Rp. 700.000/bulan
 Pengeluaran
- Honor Guru Pengajar 8 Orang
@ Rp.80.000/bulan x 8 Orang = Rp. 640.000/bulan
- Honor Kepala Sekolah 1 Orang
@ Rp.20.000/bulan x 1 Orang = Rp. 20.000/Bulan
- Bayar Listrik dan perawatan Madrasah
@ Rp.40.000/bulan x 1 bulan = Rp. 40.000/bulan

Total Rp. 700.000’- ( Tujuh Ratus Ribu Rupiah )

Dana yang kami dapatkan masih jauh dari kecukupan karena itu kami
masih mengharapkan bantuan dari para Dermawan – dermawati
maupun intansi-intansi yang ingin peduli dengan tujuan kami,kami
kekurangan dana sekitar Rp.2.500.000 ( Dua Juta Lima Ratus Ribu
Rupiah ).
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

ANGGARAN DANA YANG DIPERLUKAN UNTUK TPA MAMBAUL MIZ’AN

NO URAIAN VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH


HARGA
1 Buku Panduan Guru 1 paket Rp.248.000 Rp.248.000

2 Honor Guru Pengajar 5 orang Rp.100.000 Rp.500.000

3 Alat Tulis

- Spidol board marker 10 buah Rp.5.000 Rp.50.000

- Kertas HVS 4 Rim Rp. 38.000 Rp.152.000

- Admitrasi lain 1 lumsum Rp.250.000 Rp.250.000

4 Pembelian Iqro 20 buah Rp.10.000 Rp.200.000

5 Meja Belajar 20 buah Rp.40.000 Rp.800.000

Jumlah Rp 2.300.000,-
Terbilang, Dua Juta Tiga ratus Ribu Rupiah.
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

SUSUNAN PENGURUS TPA MAMBAUL MIZAN

Penanggung Jawab DKM mesjid Al-Ridho : H.Hidayat

Kepala Sekolah TPA : Dedi Kusumah

Wakil Kepala Sekolah TPA : Ujang Suherman

Guru – Guru Pengajar TPA :


1. M.Asep Rustam
2. Nina
3. Siti Samratul Minah
4. Reni Irawati
5. Komarudin

Ketua Komite TPA Mambaul Mizan : Hendri Setiawan

Anggota Komite TPA :


1. Enung
2. Endeh
3. Imas
4. Ipah
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

NAMA – NAMA MURID SANTRI TPA MAMBAUL MIZAN

NO NAMA MURID SANTRI TPA NO INDUK SISWA


1 Alysa Alya Cahyani 1516.023
2 Amara 1516.024
3 Assyfa Kirana Nur Padila 1516.025
4 Nayna Nurhalisa 1516.026
5 Rhaffi Abdurrachim Azhari 1516.027
6 Siti Nurpadilla 1516.028
7 Alisa Apriliani 1516.017
8 Arina Angelika Agung 1516.018
9 Dede Riana Hamzah 1516.019
10 Levi Aquila Zibril 1516.020
11 M.Rafan Akbar Sahdan 1516.021
12 Regu Pratama 1516.022
13 Arinie Khasyiatul Qolbie 1516.029
14 Munaroh 1516.030
15 Fauzian 1516.031
16 Adira 1516.032
17 Asyifa 1516.033
18 Aisah 1516.034
19 M.Maulana 1516.035
20 M.Amir Habidi 1516.036
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

5. PENUTUP

Kami berharap kepada pengurus pembantu UPZ Kecamatan Cipanas


berkenan mengarahkan dan membantu kekurangan – kekurangan yang
ada pada kami sesuai dengan rencana anggaran yang sudah kami
uraikan diatas.Semoga amal ibadah kita diterima oleh yang maha
kuasa.Amin.
Demikian proposal ini kami buat dan atas perhatian dan kerjasamanya
kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.

Tegallega,4 April 2018

Kepala Sekolah TPA Mambaul Miz’an

Dedi Kusumah
TAMAN PENDIDIKAN AL-QU’RAN ( TPA )
MAMBAUL MIZ’AN
Alamat: Madrasah Al-Ridho Kp.Tegallega Rt 002 Rw 009 Desa Palasari
Kecamatan Cipanas Kabupaten Cianjur 43253 Jawa Barat

Anda mungkin juga menyukai