Anda di halaman 1dari 2

TUGAS STATISTIK

Dosen pembimbing : SRI HANDAYANI S.Tr.Kep

DISUSUN OLEH :

RIKA INDRIANTI

POLITEKNIK KEMENKES KESEHATAN MATARAM

PRODI D-IV KEPERAWATAN BIMA

TAHUN AJARAN 2019/2020


1. berdasarkan judul yang telah diajukan, pilih satu judul kemudian :
a) Sebutkan hipotesis penelitiannya : untuk menetukan hipotesis terlebih dahulu
membuat rumusan masalah seperti “ apakah inkontenensia urine mempengaruhi
tingkat depresi pada lansia ? karena rumusan masalah mempertanyakan perihal
hubungan antara dua variabel, maka hipotesis yang digunakan adalah hipotesis
asosiatif. Ada dua pilihan hipotesis yang dapat dibuat seperti :
1) Tingkat depresi mempengaruhi inkontenensia urine pada lansia
2) Tingkat depresi tidak mempengaruhi inkontenensia urine pada lansia .
b) Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah semua usia lanjut dipanti jompo
yang berjumlah 39 orang. Seluruh objek yang di teliti dan dianggap mewakili
populasi.
Contoh pertanyaannya :
Apakah 39 orang tersebut sudah dapat dijadikan patokan bagi peneliti untuk
kesimpulan bahwa seluruh lansia dipanti jompo tersebut mengalami inkontenensia
urine karena depresi?
Hipotesis statistik yang digunakan yaitu kausalitas (sebab akibat)
Contoh : ada pengaruh depresi terhadap inkontenensia urine pada lansia Ha : r 0
dan Ho : r = 0 .
2. Sebutkan variabel dan tipe data variabel nya
a) dalam penelitian ini menggunakan 2 variabel yaitu variabel independen dan
dependen dimana variabel independen yaitu inkontenensia urine dan variabel
dependen tingkat depresi .
b) tipe data variabel masuk dalam kuantitatif dimana jenis data dalam penelitian yang
dapat diukur dihitung serta dapat dideskripsikan dengan menggunakan angka
3. uji statistik apa yang tepat untuk data tersebut
uji statistik yang digunakan adalah uji korelasi spearman
4. berikan alasan kenapa anda menggunakan uji statistik tersebut
karna uji spearman sangat cocok dengan judul penelitian saya dan uji spearman juga
bertujuan untuk mengetahui hubungan antara 2 atau lebih variabel variabel berskala
ordinal. Uji spearman juga bertujuan untuk mengetahui pengaruh inkontenensia urine
dengan tingkat depresi pada lansia.
5. Sebutkan dan jelaskan hasil uji statistik anda
Dalam uji kali ini peneliti ingin mengetahui apakah terdapat hubungan antara
inkontenensia urine terhadap tingkat depresi pada lansia . untuk keperluan tersebut
peneliti menyebar beberapa distribusi karakteristik responden yaitu kategori
inkontenensia urine dengan tingkat depresi. Untuk keperluan analisis data dalam SPSS
makan jawaban responden tersebut kemudian diberi kode angka agar dapat dihitung.
Setelah dilakukan pengkodean sebagaimana ketentuan nya maka bentuk data penelitian
untuk hubungan variabel inkontenensia urine dengan tingkat depresi .
Supaya lebih mudah dipahami maka interpretasi output uji korelasi spearman dibagi
menjadi 3 tahap:
1) Melihat tingkat kekuatan hubungan antar variabel
2) Melihat arah hubungan antar variabel
3) Melihat apakah hubungan tersebut signifikan atau tidak

Anda mungkin juga menyukai