Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR ALTERNATIF PASIEN YANG

MEMERLUKAN RUJUKAN TETAPI


TIDAK MUNGKIN DILAKUKAN
No.Dokumen : 800/SOP/PKM-SWW.TGH/ 169 / I /2018

No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : Januari 2018
Halaman :1-1

Puskesmas Suwawa Tengah ABID IHSAN, SKM


NIP. 19851120 201101 1 001

1. Pengertian Pasien yang memerlukan rujukan tetapi tidak mungkin dilakukan karena
berbagai alasan antara lain, transportasi yang sulit, ketiadaan biaya dan
jaminan kesehatan.
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas dalam menangani pasien yang harus
dirujuk tetapi tidak dapat dilakukan rujukan
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Suwawa Tengah No :
800/SK/PKM-SWW.TGH/ / I /2018 Tentang Kebijakan Pelayanan
Klinis Puskesmas Suwawa Tengah.
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang Jaminan
Kesehatan Nasional
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 001 Tahun 2012 tentang Sistem
Rujukan Perorangan
3. Peraturan Gubernur Nomor 95 Tahun 2014 Tentang Regionalisasi
Sistem Rujukan di Provinsi Gorontalo
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 514 Tahun 2015 Tentang
Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter
5. Prosedur 1. Petugas memastikan bahwa hasil kajian awal pasien tidak dapat
ditangani di Puskesmas
2. Memberikan penjelasan tentang kondisi pasien serta sarana dan
prasarana yang ada di puskesmas.
3. Petugas melakukan informed consent sesuai SOP Informed Consent.
4. Jika pasien atau keluarga tidak setuju karena alasan ketiadaan biaya
dan jaminan maka dilakukan prosedur inform choice
5. Petugas mendokumentasikan dalam rekam medis pasien.

6. Unit Terkait 1. Unit Gawat Darurat


2. Unit Layanan Umum

Anda mungkin juga menyukai