Anda di halaman 1dari 2

PKN

Pengaruh Iptek Terhadap Negara

Nama: Muhammad Fathra Ramadhan


Kelas: XII MIPA 4
NISN:9902

SMA NEGERI 1 BANJARBARU


TAHUN AJARAN 2020/2021
Mengidentifikasi dan mengajukan pertanyaan dengan menggunakanhigh-order-thinking skills
(HOTS) tentang pengaruh positif dan negatif kemajuan IPTEK terhadap negara dalam
bingkai Bhinneka Tunggal Ika
Buatlah 5 buah pertanyaan tentang pengaruh posistif dan negatif pengaruh kemajuan IPTEK
terhadap negara !
Soal :
1. Apakah perlu ada batasan umur dalam penggunaan IPTEK untuk rakyat indonesia?
2. Apa saja upaya pemerintah dalam mengatasi ketertinggalan Indonesia di dalam
masalah kemajuan IPTEK?
3. Jelaskan bagaimana memaksimalkan penggunaan IPTEK di aspek pendidikan NKRI ?
4. Sebutkan macam - macam pengaruh negatif IPTEK dalam aspek politik !
5. Bagaimana cara agar setiap masyarakat paham cara menggunakan IPTEK dengan
baik dan benar ?

Anda mungkin juga menyukai