Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN PEMBELAJARAN DARING

SMA SRIJAYA NEGARA PALEMBANG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
(Dalam Keadaan Covid 19)

Nama Guru Pamong : Nadhilah Shabrina, S.Pd.


Mapel : Kimia

No Hari, Waktu Kelas Moda Daring Kegiatan Keterangan


Tanggal

Sabtu, 17 - Menonton video penjelasan termokimia


07.30 s.d. - Tanya jawab dan mengenai reaksi eksoterm Mencatat di buku catatan
1 oktober XI IPA 3 Grup WA
09.00 wib dan endoterm kimia
2020
- Mengerjakan contoh soal
- Menonton video tentang hukum hess
Sabtu, 24 - Berlatih contoh soal tentang perhitungan Menjawab kuis dan
07.30 s.d. Grup WA ,Zoom entalpi berdasarkan hukum hess
2 oktober XI IPA 3 mengerjakan tugas yang ada
09.00 wib dan Quizizz - Tanya jawab mengenai hukum hess
2020 di google classroom
- Quiz di quizizz
- Mengerjakan tugas di googleclassroom
FORMAT TUGAS GURU DALAM PEMBELAJARAN DARING
SMA SRIJAYA NEGARA PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
(Dalam Keadaan Covid 19)

Nama Guru Pamong : Nadhilah Shabrina, S.Pd.


Mapel : Kimia
Hari, Tgl, Waktu : Sabtu, 17 oktober 2020, Pukul 07.30 s.d. 09.00 WIB
Materi : Termokimia
Kelas : XI IPA 3
Diberikan materi termokimia berupa video dan peserta didik berdiskusi aktif tanya jawab tentang termokimia
FORMAT TUGAS GURU DALAM PEMBELAJARAN DARING
SMA SRIJAYA NEGARA PALEMBANG
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
(Dalam Keadaan Covid 19)

Nama Guru Pamong : Nadhilah Shabrina, S.Pd.


Mapel : Kimia
Hari, Tgl, Waktu : Sabtu, 24 oktober 2020, Pukul 07.30 s.d. 09.00 WIB
Materi : Hukum hess
Kelas : XI IPA 3
Diberikan materi Hukum hess berupa video dan peserta didik berdiskusi aktif tanya jawab tentang termokimia serta menjawab kuis yang ada di
quizizz dan latihan di googleclassroom

Anda mungkin juga menyukai