Anda di halaman 1dari 1

1. Apa maksud dari bunyi postulat relativitas khusus pertama? sebutkan contohnya!

Jawab:
“hukum-hukum fisika memiliki bentuk yang sama pada semua kerangka acuan yang bergerak dengan kecepatan tetap (kerangka
acuan inersial).
Sebagai contoh, Misalnya kamu sedang berdiri di peron stasiun kereta, sedangkan temanmu sedang berada di dalam kereta yang melaju
dengan kecepatan 80 km/jam. Menurut kamu yang diam, teman kamu yang berada di dalam kereta-lah yang melaju dengan kecepatan
80 km/jam. Namun, menurut teman kamu yang berada di dalam kereta, dia itu diam, justru kamu-lah yang berdiri di peron stasiun yang
bergerak dengan kelajuan 80 km/jam.

2.
berdasarkan gambar tersebut, terllihat subjek A mengendarai mobil dengan kecepatan 34 m/s, pengemudi tersebut mendengar suara
sirene dengan frequensi 737 Hz dengan kecepatan suara 340 m/s. Suara itu merupakan suara dari mobil ambulans yang melaju
mendekati mobil subjek A dengan kecepatan 17 m/s. hitunglah frequensi suara sirene yang didengar oleh pengemudui ambulans
tersebut!
Jawab:

Anda mungkin juga menyukai