Anda di halaman 1dari 5

NOTULENSI TUTORIAL 1 KELOMPOK 3

SKENARIO 3 BLOK 14

Hari/Tanggal : Senin/22 Februari 2021


Instruktur Tutorial : Ibu Yusrinie Wasiaturrahmah, S.Farm., M.Pharm.,Apt.
Moderator : Fitri Syahrina
Notulen : Siti Ujrumiah

SKENARIO

A. IDENTIFIKASI DAN KLARIFIKASI ISTILAH ASING

B. IDENTIFIKASI DAN ANALISIS MASALAH


1. Rizki amalia: apa diagnosis dari skenario di atas?
Jawab:
- Siti ujrumiah: fraktur mandibula

2. Jailudin muhammad akbar: apa yang terjadi apabila tidak segera ditangani?
Jawab:
- Rizkia putri: terjadi kesulitan makan dan minum, perubahan struktur wajah
- Rizky tania: dapat menyebabkan malkoklusi, kesulitan berbicara
- Indri indah tari: dapat menyebabkan malnutrisi
- Fitri syahrina: trismus/kekakuan pada rahang

3. Fitri kabeakan: mengapa pasien merasa nyeri ketika membuka mulut?


Jawab:
- Jailudin muhammad akbar: adanya trauma yang mengganggu fungsi
mandibula
- Sonya fatma: terjadinya fraktur mandibula pada proc. Condyl secara indirect
- Rindha aulia: Karena Fraktur sesehingga mastikasi terganggu dan menjadi
trismus
4. Sonya Fatma: apakah umur berpengaruh pada proses penyembuhan?
Jawab:
- Gabriel afreulinta: berpengaruh, semakin tua usia pasien maka proses
penyembuhannya akan semakin sulit

5. Rizki apriani putri: pemeriksaan yang dapat dilakukan?


Jawab:
- Rizki amalia: penunjang > rontgen panoramik, ct scan, lateral oblique
- Indri indah: klinis > anamnesis (kapan, bagian mana, kronologi)

6. Siti ujrumiah: perawatan yang dapat dilakukan pada pasien?


Jawab:
- Sonya fatma: splinting, bedah, pemasangan plat logam, pemberian antibiotik
dan analgetik, ct scan

7. Rindha aulia rahmah: apakah penyakit sistemik berpengaruh terhadap


diagnosis tersebut?
Jawab:
- Gabriel afreulinta: berpengaruh, karena penyakit sistemik berpengaruh
terhadap proses penyembuhan dan penanganan dari diagnosis
- Rizki amalia: berpengaruh, karena penyakit sistemik berpengaruh terhadap
pengobatan serta perawatan yang dilakukan < memperlambat proses
penyembuhan pasien.

8. Rizkia putri: apa hubungan fraktur dengan TMJ?


Jawab:
- Fitri kabeakan: dapat meningkatkan beban kunyah di daerah yang
berlawanan sehingga peningkatan beban kunyah disisi yang berlawanan
sehingga TMJ pada bagian tersebut bekerja lebih keras.
- Gabriel afreulinta: penyebab fraktur berpengaruh pada tmj

9. Rizky tania: apa manifestasi klinis dari diagnosis tersebut?


Jawab:
- Siti ujrumiah: hematoma, gigitan terbuka, asimetris wajah
- Rindha aulia rahmah: nyeri, pembengkakkan, dan pendarahan

10. Indri indah tari: apa yang menyebabkan terjadinya perubahan gigitan?
Jawab:
- Rizki apriani putri: karena terdapat pergeseran pada mandibula
- Fitri kabeakan: karena kecelakaan yang menyebabkan fraktur, menyebabkan
disfungsi dari mulut pasien

11. Gabriel afreulinta: apakah ada hubungan perawatan pasien dengan riwayat
alergi obat?
Jawab:
- Rizki amalia: Ada hubungannya karena dalam penanganan diperlukan
beberapa obat-obatan, jika pasien mengalami alergi obat-obatan akan
menghambat penyembuhan dari pasien tersebut.

12. Fitri syahrina: apa etiologi kasus di atas selain trauma?


Jawab:
- Rizki tania: disebabkan keadaan patologis
- Fitri kabeakan: karena kecelakaan kendaraan kerja, kecelakaan , terjatuh
- Rizkia putri: patologis > kista

C. PROBLEM TREE
prognosis
Fraktur
Klinis penunjang

Mandibula

manifestasi
definisi klasifikasi etiologi pemeriksaan penatalaksaan mekanisme komplikasi
klinis

D. SASARAN BELAJAR
1. Anatomi
a. Anatomi mandibula
b. Anatomi kondilus, dan jaringan di sekitarnya
2. Definisi fraktur mandibula
3. Etiologi fraktur mandibula
4. Klasifikasi fraktur mandibula dan fraktur kondilus
5. Manifestasi klinis fraktur mandibula
6. Pemeriksaan fraktur mandibula
a. Pemeriksaan klinis: anamnesis SOAP (subjek, objek, asesment,
planning)
b. Pemeriksaan penunjang
7. Penatalaksaan fraktur mandibula
a. Perawatan:
- indikasi perawatan fraktur mandibula dan fraktur kondilus,
- jenis perawatan fraktur mandibula dan fraktur kondilus,
- jenis perawatan tertutup fraktur mandibula dan fraktur kondilus.
b. Prognosis
8. Mekanisme fraktur mandibula
a. Direct
b. Indirect
(efeknya terhadap keluhan pasien)
9. Komplikasi fraktur mandibula

Anda mungkin juga menyukai