Anda di halaman 1dari 3

TUGAS KEBUDAYAAN LAHAN KERING, KEPULAUAN DAN PARIWISATA

SIFAT FISIKA TANAH

DISUSUN OLEH

KELOMPOK B

Nama Anggota : 1. TRISANTARI KONGA WANDAL ( 2006060003)

2. KURNIA TAKU LOWA ( 2006060010)

3. MARIA KRISTIFORA LAKE ( 2006060011)

4. KHAIRUNISSAH KHARUDIN (2006060031)

5. FRANSISCO R. OLIN (1706060066)

PROGRAM STUDI FISIKA

FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK

UNIVERSITAS NUSA CENDANA

KUPANG

2021
Penggunaan pupuk kimia dan pestisida kimia dapat mengakibatkan struktur tanah menjadi
tandus dan pertumbuhan hama penyakit yang sulit dikendalikan. Usaha yang dilakukan untuk
meningkatkan kesuburan tanah yaitu dengan menghindari pemakaianpupuk kimia dan pestisida
kimia. Oleh karena itu diupayakan pembuatan pupuk organic yang diperkaya dengan unsur –
unsure N, P dan K, Ca dan Ag. Adapun peran senyawa organic secara fisika yang pertama dengan
meliputi:

1. Dinamisasi air
2. Meningkatkan filtrasi air
3. Meningkatkan kapasitas air
4. Menurunkan laju evaparosi

Peran yang kedua yaitu:

1. Mengurangi crusting
2. Memudahka penetrasi air
3. Meningkatkan agresi tanah
4. Mencegah erosi dan
5. Mencegah pengerasan tanah

Hasil analisi fisika disajika pada tabel di bawah ini

Analisis sifar fisika tanah pada berbagai tarif penggunaan pupuk organik ( POH) hayati
tiap tahun

No Pengamatan 0 tahun 1 tahun 2 tahun 3 tahun 4 tahun 7 tahun


1 BV( gr/cm2) 2, 30a 2,29a 2,31a 2,36a 2,37b 2,44c
2 Porositas( %) 6,00a 17,29b 47,80b 48,60c 49,27c 50,60d
3 Kapasitas lapang 22,00a 23,33ab 25,00b 30,67c 34,33d 39,33e
(%)
4 Kemantapan 0,35a 0,54b 0,58c 0,62d 0,68e 0,74f
agregat (mm)
5 Kekerasan 0,074a 69b 0,064c 0,063c 0,059d 0,055d
(mm/detik)

Berdasarkan tabel tingkat porositas tanah sudah mulai mmenunjukkan perubahan sejak tahun
pertama penggunaan POH. Hal ini berarti proses perbaikan sifat fisika tanah membutuhkan waktu
sekitar 3 tahun sejak penggunaan POH. Proses agresi tanah unntuk membentuk struktur tanah yang
baik memang memerlukkan waktu agar terbentuk ruang aerasi tanah ynag baik.Kemampuan POH
memperbaiki dinamisasi air melalui kapasitas lapang terlihat signifikan sejak tahun kedua . Akibat
pemberian POH selanjutnya terus mengalami peningkatan sejalan dengan lamanya pemakaian
POH.

Jadi berdasarkan hasil pengamatan sifat fisika tanah penggunaan POH selanjutnya terus
mengalami perubahan secara umum dan berpengaruh secara nyata sejak pemakaian pada tahun
kedua.

Video presentasi : https://youtu.be/Hr9SXKql4do

Anda mungkin juga menyukai