Anda di halaman 1dari 1

Nama : Pramono Cahyo N (185114024)

USIP 2 Kendali Industri

1. Jawaban:
Gambar soal no 1 menunjukkan sistem yang digunakan untuk memanaskan air. Air akan
mengalir masuk ke dalam tabung, untuk aliran Flow dibatasi menjadi Flow Transmitter
(FT), dan Flow Control (FC) yang digunakan untuk mengendalikan Valve dengan tipe
Feed Forward.
Steam disini digunakan untuk memanaskan air. untuk Tempratur Elemen (TE) digunakan
sebagai pengecek suhu. untuk Temperatur Transmitter (TT) yang dikirim ke temperatur
indikator controler untuk mengatur Valve Stream. misalkan suhu kurang panas, maka
Valve akan dibuka lebih lebar Tipe: Feedback Control

2. Jawaban:
 1-12c (proportional control with high gain) Lebih peka dan juga memiliki tingkat
ketelitian tinggi. Karena karena error sedikit berdampak padaperubahan bukaan valve
yang signifikan dan tanpa membuka valve full sudah dapat memenuhi kebutuhan PV
sampai dengan 100 itu semua bisa terjadi karena nilai Kp besar, kontroler
proportional akan mampu mengkoreksi kesalahan yang besar, juga respon sistem
menunujukkan semakin cepat mencapai keadaan normalnya.

 1-12b (proportional control with low gain) memiliki Proposional Band yang lebih
besar dikarenakan error sistem lebih sedikit. lebar proportional control with low gain
dikarenakan ketika konstanta proportional bertambah semakin tinggi, pita
proportional menunujukkan penurunan yang semakin kecil, sehingga lingkup kerja
yang dikuatakan akan semakin sempit dapat dilihat pada proportional control
withhigh yang lebar kerjanya sempit.

3. Jawaban:
Sistem berikut merupakan sistem__Boiler__ Variabel yang dikendalikan : __Bukaan
Valve Fuel/Bahan Bakar__ Variable masukan : __Suhu Keluaran Air__ dan __Pressure
Fuel Sebagai Masukkan Sistem__ Berdasarkan loop pengendalian maka sitem tersebut
termasuk : __cascade control__
4. Jawaban:
Afr = m Udara/ m Bahan bakar
10/1 = m udara/10 mL/menit
m udara = 100 mL/menit
5. Jawaban :
Pada sistem Tekanan:
• Secara mekanik bisa menggunakan savety valve yang sudah di atur akan
terbuka pada tekanan tertentu
• Secara elektronis dapat menggunakan Pressure Transmitter yang dihubungkan
ke Pressure controller sehinggga ketika batas tekanan terlampaui sistem bisa
menutup jalur masukan tekanan atau membuka jalur drain secara elektronis.
Pada Sistem Level Cairan:
• Ketika Sensor level maksimal tersentuh maka sistem memerintahkan untuk
menutup valve masukan air ke tempat penyimpanan.

Anda mungkin juga menyukai