Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMKN 1 PRAYA


Kelas / Semester :X/1
Pembelajaran Ke :1
Materi : Kelas Maya
Alokasi Waktu : 1@10 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengenal dan menggunakan perangkat lunak kelas maya di masa pandemi covid-19
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Siswa masuk ke kelas maya di aplikasi esaka.mediadidik.com
2. Menyaksikan slide tentang macam-macam kelas maya yang digunakan untuk
pembelajaran jarak jauh di masa pandemic covid-19 (whatsapp grup, Google
classroom, Edmodo, quipper school, zoom, google meet, esaka.mediadidik.com, dll)
3. Membandingkan kelebihan dan kekurangan macam-macam kelas maya
4. Menentukan kelas maya apa yang akan digunakan untuk pembelajarna jarak jauh di
masa pandemic covid-19
C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Penilaian sikap dari tanggung jawab siswa melaksanakan tugas, keaktifan belajar dari
cara berkomunikasi siswa di forum
2. Penilaian pegetahuan melalui pengumpulan tugas melalui esak.mediadidik.com dan
hasil ujian daring menggunakan esaka.mediadidik.com
3. Penilaian keterampilan dan keaktifan siswa menggunakan esaka.mediadidik.com,
whatssapp, dan telegram

Mengetahui Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

KASMAN, S.Pd, M.Pd Novi Khassifa, S.Pd


NIP 197812312010011031 NIP 198911242014032006

Anda mungkin juga menyukai