Anda di halaman 1dari 1

Nama_nama Kelompok 4

1. Fenzi Pandria -18100039

2. Andre Satria Renaldo -

Mk : Diplomasi dan Negosiasi

Lose_lose Negosiasi

Pengertian Negosiasi

Negosiasi adalah suatu proses interaktif yang melibatkan dua pihak atau lebih yang memiliki pandangan
(pendapat, pendirian, maksud atau tujuan) berbeda namun berupaya mencapai kesepakatan bersama
dengan cara saling bertukar sesuatu hal yang dimiliki masing-masing. Negosiasi merupakan suatu proses
komunikasi dimana dua orang atau lebih dengan tujuan yang berbeda melakukan suatu proses timbal
balik yang melibatkan pertukaran sesuatu antara dua orang atau lebih hingga mencapai kesepakatan
bersama yang menguntungkan semua pihak.

Pengertian Lose - lose negotiation adalah kedua pihak tidak mendapatkan hasil dari proses negosiasi
atau Strategi negosiasi jenis lose-lose adalah negosiasi dimana pihak pertama dan pihak kedua akan
kalah atau tidak mendapatkan keinginan masing-masing, sehingga negosiasi ini merugikan. Pihak yang
sama-sama kalah dari kedua pihak ini sepakat sama untuk tidak sepakat. Strategi ini biasanya untuk
menghindari kerugian yang lebih besar.

Contoh kasus Lose – Lose negotiation

Contoh strategi lose-lose adalah Perang Irak-Iran. Kedua belah pihak mengalami kekalahan dan kerugian
yang amat besar, maka mereka bersepakat untuk damai guna menghindari kerugian yang lebih besar
lagi.

Anda mungkin juga menyukai