Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN

PELENGKAP BUSANA

PRAKTEK PEMBUATAN TAS PESTA

Disusun oleh: Kelompok 2

RATU FATHONAH AMALIA 1728040004

MASLINA SULILI 1728040018

RESKIWATI 1728041006

PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

2018/ 2019
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa karena dengan
rahmat, karunia, serta taufik dan hidayah-Nya penyusun dapat menyelesaikan
laporan tentang Pembuatan Tas Pesta. .

       Penyusun berharap laporan ini dapat berguna dalam rangka menambah


wawasan serta pengetahuan kita mengenai cara pembuatan tas pesta. Penulis juga
menyadari sepenuhnya bahwa di dalam laporan ini terdapat kekurangan dan jauh
dari kata sempurna.

 Semoga laporan sederhana ini dapat dipahami bagi siapapun yang


membacanya. Sekiranya laporan yang telah disusun ini dapat berguna bagi
penyusun sendiri maupun orang yang membacanya. Sebelumnya penyusun
mohon maaf apabila terdapat kesalahan kata-kata yang kurang berkenan dan kami
memohon kritik dan saran yang membangun dari Anda demi perbaikan laporan
ini di waktu yang akan datang.

Makassar, 16 Mei 2019

Penyusun
ALAT dan BAHAN

Nama Alat dan Bahan Foto Alat dan Bahan


Kertas Pola

Kain Polos

Kain Renda

Penggaris

Gunting Kain dan gunting benang

Mesin

Pensil

Penghapus

Kapur jahit
Centimeter

Pentul

Dakron
LANGKAH KERJA

1. Siapkan semua Alat dan Bahan seperti yang tertera di atas


2. Buat pola di atas kertas pola

3. Gunting pola yang telah di buat tadi

4. Letakkan pola yang telah dibuat di atas kain dan dakron

5. Gabungkan kain polos, kain renda dan dakron lalu pentul keliling tas
dan jahit
6. Setelah di jahit, buat garis miring pada kain polos dan jahit

7. Tutup bagian pinggir tas dengan cara di rompok

8. Jahit Res

9. Pasangkan rantai pada tas


10. Hasil

Anda mungkin juga menyukai