RPPS Akt Keu Lanjutan 2 - Genap 2020

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

Silabus dan RPS

Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan Lanjutan II


Semester : VI
SKS : 3
Dosen : Yunilma. SE. M.Si. Ak. CA

Learning outcome :
1. Mampu memahami dan mengidentifikasi kombinasi bisnis
2. Mampu menerapkan pencatatan akuntansi kombinasi bisnis
3. Mampu menyusun laporan keuangan konsolidasi

TATAP
BENTUK KRITERIA BOBOT
MUKA KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN BAHAN KAJIAN
PEMBELAJARAN PENILAIAN NILAI

Penggabungan badan  Ceramah  Tingkat komunikatif


Mampu memahami dan menjelaskan konsep usaha&Bentuk-bentuk dan Jenis-  Diskusi  Kemampuan menjawab
1 Penggabungan badan usaha jenis ,Metode akuntansi kombinasi  Latihan soal 1%
bisnis dan Aplikasi metode pooling
of interest

 Ceramah  Tingkat komunikatif


Mampu menerapkan pencatatan akuntansi atas Perlakuan biaya kombinasi bisnis  Diskusi  Kemampuan menjawab
2 dengan metode akuisisi 1%
akuisisi perusahaan  Latihan soal

 Ceramah  Tingkat komunikatif


Mampu menerapkan pencatatan dan pelaporan Akuisisi , investasi pada saat  Diskusi  Kemampuan menjawab
3 akuisisi dan pelaporan
keuangan saat perolehan perusahaan anak oleh  Latihan soal
investor

Konsep metode cost dan  Ceramah  Tingkat komunikatif


4-5 Mampu mengidentifikasi Investasi dalam saham equity,Akuntansi untuk investasi  Diskusi  Kemampuan menjawab 2%
– akuntansi dan pelaporan oleh investor dalam saham,Akuntansi metode  Latihan soal
TATAP
BENTUK KRITERIA BOBOT
MUKA KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN BAHAN KAJIAN
PEMBELAJARAN PENILAIAN NILAI

ekuitas dan metode cost

Akuisisi interim,Investasi pada  Ceramah  Tingkat komunikatif


Mampu menghitung dan melakukan pencatatan akuisisi ,Penjualan kepemilikan  Diskusi  Kemampuan menjawab
akuntansi Investasi dalam saham – akuntansi ekuitas, Pembelian saham secara  Latihan soal
6 2%
dan pelaporan oleh investor langsung dari investee,Investee
dengan saham preferensi

Konsep-konsep L/K  Ceramah  Tingkat komunikatif


konsolidasi,Hubungan induk –  Diskusi  Kemampuan menjawab
Mampu memahami dan menjelaskan konsep anak,Neraca konsolidasi pada  Latihan soal
7 Laporan keuangan konsolidasi tanggal akuisisi 2%
Neraca konsolidasi setelah akuisisi
dan Alokasi selisih pada aktiva
bersih yang dapat diidentifikasi.

Konsolidasi metode ekuitas pada  Ceramah  Tingkat komunikatif


tahun akuisisi,  Diskusi  Kemampuan menjawab
Mampu membuat laporan keuangan konsolidasi setelah tahun akuisisi,Konsolidasi  Latihan soal
8 secara benar metode ekuitas tidak lengkap pada 2%
tahun akuisisi dan setelah tahun
akuisisi, metode cost pada tahun
akuisisi dan setelah tahun akuisisi

 
UJIAN TENGAH SEMESTER

1. Mampu menerapkan akuntansi kombinasi Kombinasi bisnis,Investasi saham –  Ceramah  Tingkat komunikatif
bisnis secara benar akuntansi dan pelaporan oleh  Diskusi  Kemampuan menjawab
2. Mampu menghitung saldo investasi secara investor  Latihan kasus
9 2%
tepat L/K konsolidasi
3. Mampu membuat laporan keuangan
konsolidasi secara benar
10 Transaksi persediaan antar  Ceramah  Tingkat komunikatif 2%
Mampu mengidentifikasi Laba atas transaksi perusahaan, Penjualan down  Diskusi  Kemampuan menjawab
antar perusahaan untuk transaksi Inventory stream dan up stream  Latihan soal
Laba yang belum direalisasi dari
penjualan down stream dan up
TATAP
BENTUK KRITERIA BOBOT
MUKA KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN BAHAN KAJIAN
PEMBELAJARAN PENILAIAN NILAI

stream
Laba antar perusahaan atas aset  Ceramah  Tingkat komunikatif
Mampu mengidentifikasi Laba atas transaksi tetap yang tidak disusutkan  Diskusi  Kemampuan menjawab
11 2%
antar perusahaan untuk transaksi aset tetap Laba antar perusahaan atas aset  Latihan soal
tetap yang disusutkan
Keuntungan / kerugian konstruktif  Ceramah  Tingkat komunikatif
Transaksi penjualan / pembelian  Diskusi  Kemampuan menjawab
Mampu mengidentifikasi Laba atas transaksi obligasi oleh induk kepada anak  Latihan soal
12 2%
antar perusahaan untuk transaksi obligasi dan sebaliknya
Transaksi obligasi antar induk anak
dengan alternatif yang berbeda

 Ceramah  Tingkat komunikatif


13 Mampu menjelaskan dan mengidentifikasi Akuisisi bagian per bagian  Diskusi  Kemampuan menjawab 2%
Konsolidasi perubahan kepemilikan Penjualan kepemilikan  Latihan soal
Mampu menjelaskan dan mencatat transaksi Pengertian dan struktur afiliasi  Ceramah  Tingkat komunikatif
hubungan afiliasi baik langsung dan mutual Afiliasi tidak langsung  Diskusi  Kemampuan menjawab
14-15 2%
Afiliasi connecting  Latihan soal
Afiliasi mutual dan ilustrasi lengkap

16 UJIAN AKHIR SEMESTER 20%

Daftar Pustaka :

Wajib
1. Beams, Anthony, 2010. Advanced Accounting, 10th edition, Pearson Education, Prentice Hall .
2. Ikatan Akuntan Indonesia. 2013. Standar Akuntansi Keuangan. Edisi revisi. Jakarta
3. Dwi Martani. Dkk, 2016, Akuntansi Keuangan Lanjutan 1: Berbasis PSAK, 2016, Salemba Empat Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai