Anda di halaman 1dari 15

Fakultas Geografi

Universitas
Muhammadiyah Surakarta
SUSUNAN UNSUR PENYUSUN MINERAL DI KERAK BUMI
MINERAL
JUMLAH MINERAL Mineral Silika  terbanyak di alam

Mineral Oksida

Mineral Sulfida

4714 (sudah terdeskripsikan) Mineral Sulfat


http://www.webmineral.com/
Mineral Karbonat
Terbagi Menjadi 8 Golongan
Mineral Klorida (Halida)

Mineral Fosfat

Mineral Native Element


1 MINERAL SILIKA
Disebut juga sebagai Silicon Dioxide
(gabungan dari silikon dan oksida)

Mineral yang memiliki kandungan


silika (rumus kimia : Si)

Hampir 95% batuan memiliki mineral silika

Contoh : Amethyst (SiO2), Opal Kayu (SiO2.nH2O), Quartz (SiO2),


Garnet (Al2 (SiO4)3)
MINERAL
2 OKSIDA
Terbentuk akibat
persenyawaan langsung
oksigen dan unsur lain
Mineral yang memiliki kandungan oksida (rumus kimia : O)

Susunan lebih sederhana, lebih keras dibanding golongan mineral lain


kecuali sulfida

Unsur utama pendamping : besi, krom, mangan, timah, & alumunium

Contoh : Ilmenite (FeTiO3), Limonite (Fe2O2), Hematite (Fe2O3)


Magnetite (Fe3O4), Manganite (MnO(OH)), Oker Merah (Fe2O3)
MINERAL
3 SULFIDA
Dikenal dengan nama sulfosalt

Terbentuk kombinasi antara


belerang (sulfur) dengan unsur
lain

• Terbentuk disekitar gunungapi dari magma yg tercampur sulfur


• Proses dikenal sebagai alterasi mineral dengan pembentukan yang
berkaitan dengan hidrotermal (air panas)

Unsur utama pendamping : logam metal


4 MINERAL SULFAT

Terdiri dari anion sulfat (SO4)

Terbentuk akibat kombinasi


antara logam dengan anion
sulfat
Pembentukan mineral sulfat terjadi pada
daerah evaporitik (penguapan) yang tinggi
kadar airnya
Contoh : Anhidrit (CaSO4),
Gypsum (CaSO4. 2H2O)
Alabaster (CaSO4. nH2O)
MINERAL
5 KARBONAT
Persenyawaan dgn ion
karbonat (CO3)

Mineral utama pembentuk


batuan sedimen

Terbentuk pada lingkungan laut


oleh endapan bangkai plankton
Terbentuk pada daerah evaporitik dan karst
Contoh : Dolomit (CaMg(CO3)2), Kalsit (CaCO3), Aragonite (CaCO3),
Siderite (FeCO3)
MINERAL
6 KLORIDA
Persenyawaan dgn ion halogen atau
halida

Ion Halida seperti Flour (F), Klorin (Cl),


Iodine (I), dan Bromin (Br)

Ciri khas : lunak, transparan, tidak terlalu padat,


warna cerah, dan belahan sangat baik

Contoh : Flourite (CaF2), Halite (NaCl)


7 MINERAL FOSFAT

Persenyawaan dgn ion pospat (P)

Terbagi menjadi 3 :
• Fosfat primer  terbentuk dari pembekuan
magma alkali yang bersusunan nefelin,
syenit, dan takhit
• Fosfat sedimenter (marin)  endapan
sedimen di laut dalam pada lingkungan
alkali dan arus tenang
• Fosfat guano  hasil akumulasi sekresi
burung pemakan ikan dan kelelawar serta
berreaksi dengan batugamping
MINERAL NATIVE
8 ELEMENT
Dicirikan dengan hanya
memiliki satu unsur kimia saja
Tidak mengandung unsur lain
selain unsur pembentuk utama
Sifat dalamnya  malleable atau
ductile
Terbagi menjadi 2 :
1. Metal dan Intermetalic (Logam
2. Semimetal dan Nonmetal (bukan Logam)
Sistem kristal : jika logam  isometrik; jika semilogam  hexagonal;
jika non logam  berbeda-beda
MINERAL PENTING
PENYUSUN
BATUAN

REAKSI BOWEN
• Terbagi menjadi 2 yaitu
discontinues series dan continous
series
• Terbagi 4 sifat dari ultrabasa,
basa, intermediet, dan asam
Discontinues Series
• Mineral yang terbentuk secara tidak terus – menerus.
• Pada suhu yang tinggi terbentuk mineral Olivin. Kemudian suhu menurun terus -
menerus hingga terbentuk mineral Piroksin dimana mineral Olivine sudah tidak
terbentuk lagi. Begitu seterusnya sampai terbentuknya mineral Biotite.
• Didominasi oleh mineral mafic (mineral gelap).

Continues Series
• Mineral terbentuk secara terus menerus.
• Pada suhu yang tinggi terbentuk mineral Anorthit ( Plagioklas Ca ). Kemudian
suhu menurun terus menerus hingga terbentuk mineral Bitownit, tetapi mineral
Anorthite masih terbentuk. Begitu seterusnya sampai terbentuk Mineral Albite.
• Disebut juga kelompok mineral Plagioklas.
• Didominasi oleh mineral felsik (mineral terang).
MINERAL PEMBENTUK BATUAN
1 Mineral Felsik (Kandungan Silika, Alkali, Alumina)  warna terang
berat jenis kecil
Contoh : Kelompok Kuarsa
Kelompok Feldspar
Kelompok Feldspatoid (Foid)

2 Mineral Mafik (Kandungan Besi, Magnesia)  warna gelap;


berat jenis besar
Terbagi Menjadi : Kelompok Olivine (MgFe)2 SiO4
Kelompok Piroksin
Kelompok Amfibol
Kelompok Mika

Anda mungkin juga menyukai