Anda di halaman 1dari 4

Nama : Dila Legitalia

NPM : 230210200004

Kelas : Ilmu Kelautan Kelas A

“ Resume Besaran dan Satuan”

 Besaran Fisika
Sifat benda atau gejala alam yang dapat diukur.
 Besaran Pokok
Kelompok besaran yang mendasar yang harus ditentukan.
Berdasarkan para ahli fisika seluruh dunia ditetapkan 7 besaran pokok dalam fisika.

 Besaran Turunan
Besaran yang diturunkan dari besaran pokok.
 Pengukuran dan Satuan
I. Bagaimana kita mengetahui bahwa suhu permukaan air laut telah mencapai 30 ° C?
II. Bagaimana kita mengetahui bahwa kecepatan rambat gelombang laut adalah 10 km
/ jam?
III. Bagaimana kita tahu tinggi gelombang laut itu 2 m?
Tentu saja, semuanya diketahui setelah melakukan pengukuran.
Pengukuran
Pengukuran yaitu membandingkan nilai yang tertera pada alat ukur dengan
besaran fisik benda.

Contoh :

Jika kita melakukan pengukuran besaran fisis pada berbagai nilai variabel kontrol
maka kita akan mendapatkan sejumlah data pengamatan. Data tersebut berubah ketika
variabel kontrol diubah. Pertanyaannya adalah, fungsi seperti apakah yang paling baik
menjelaskan data yang kita peroleh? Sebagai contoh, pengukuran besaran Y pada berbagai
nilai x memberikan data seperti gambar di bawah :

Tampak bahwa Y berubah secara liner terhadap X. Ini berarti persamaan yang
mengaitkan Y dengan X adalah Y = a + bX, dengan a dan b adalah konstan. Parameter a
adalah titik potong fungsi dengan subu y sedangkan parameter b adalah kemiringan kurva.
Yang menjadi pertanyaan kita adalah a dan b yang terbaik itu bagaimana menentukannya?
Paremeter terbaik adalah parameter yang menghasilkan garis lurus yang paling kecil
kesalahannya dalam mewakili data pengamatan.

Rumus :
Tugas :

Seorang nelayan melakukan


pengukuran terhadap kecepatan dari
perahu yang dia naiki, dari
pengukuran ini didapatkan data
hubungan antara waktu dan jarak
yang dicapai (seperti tabel di
samping).

Dimana kecepatan bergeraknya perahu nelayan ini adalah konstan. Dari data, tentukan
jarak yang dicapai nelayan tersebut ketika bergerak selama 1 jam.

Jawab :

No. Waktu Jarak


Data (t) (S) tS t^2
1. 1,2 5,4 6,48 1,44
2. 2,3 7,2 16,56 5,29
3. 3,5 9,7 33,95 12,25
4. 4,3 12,3 52,89 18,49
5. 5,1 16,1 82,11 26,01
6. 5,9 20,5 120,95 34,81
Sigma 22,3 71,2 312,94 98,29

N 6 a v 1877,64 1587,76 3,135533


589,74 497,29

b S0 6998,248 6978,562 0,212937


589,74 497,29

S=3,1355 t+ 0,2129

1 jam 60 menit 3600 s(3600) 11288,01


Cart Title
25

y = 3,1355x + 0,2129
20

15

10

0
0 1 2 3 4 5 6 7

Anda mungkin juga menyukai