Anda di halaman 1dari 3

 Alasan-alasan mengadakan penggantian mesin

 Seorang Ahli dalam persoalan penggantian dan pembelian mesin, Henry ford
mengatakan bahwa kalau kita membutuhkan mesin baru dan tidak membelinya, tetapi
menyewa, maka kita harus membayar mesin itu tanpa memilikinya.
a. Adanya keuntungan potensial dari penggunaan mesin baru
b. Jika mesin tidak di ganti akan menimbulakan kerugian-kerugian seperti :
- Waktu pengerjaan dari produk mesin tersebut bertambah
- Produik perusaan menurun
- Kualitas produk menurun
- Biaya tenaga kerja akan bertambah besar
- Biaya mantaince juaga akan bertambah besar
c. Mesin yang dipergunakan telah kuno/tua atau ketinggalan zaman
d. Mesin yang dipergunakan tidak cocok atau tidak mampu untuk menghasilkan produk baru
e. Mesin yang menimbulkan suara mesin yang ribut/keras, asapnya banyak, dan sering
menimbulkan kecelakaan. Maka itu akan mengurangi semnagat dalam bekerja.
 Kesulitan-Kesulitan yang dihadapi dalam pergantian mesin
a. Adanya sifat behavior bahwa orang tidak mau mengganti mesin sebelum mesin itu rusak.
b. Terdapat keadaan dimana mesin yang walaupun secara teknis belum tua atau aus, tetapi
secara ekonomis telah tua aus atau ketinggalan zaman
c. Adanya kesulitan keuangan untuk perusahaan dalam membeli mesin baru
d. Dibutuhkan tebaga kerja yang cakap dan dalam jumlah yang cukup besar , terutaa apabila
dibeli mesin mesin yang mekanisnya cukup tinggi
 Present Worth Method
 Present Worth yaitu nilai pada saat sekarang ini dari sejumlah dana(uang) yang
diinvestasikan untuk suatu jangka waktu tertentu (sekian tahun) dari masa sekarang
dengan suatu ikatan bunga (interest rate) tertentu.

Rumus atau Formulanya :

S = P (1 + i)n Keterangan :
S = Jumlah dana/uang pada suatu waktu
P= S di masa yang akan dating
(1 + i)n
P = Jumlah dana/uang pada masa atau saat sekarang ini

I = Tingkat bunga ( =interest rate)

n = Jumlah tahun (lamanya) investasi

ex :
 Jika kita menginvestasikan uang kita sebesar Rp 10.000,00 untuk 10 tahun yang akan
dating dengan tikat bunga 10% maka sesudah 10 tahun nilai uang kita menjadi :

S = P (1 + i)n

= 10.000 (1-0,10)10

= 10.000 x 0,349

= 3.490

 Atau apabila kita ibgin memperoleh uang sebesar Rp 3.490,00 pada masa sepuluh tahun
yang akan datang, maka besarnya dana/uang yang harus kita investasikan sekarang
adalah

P= S
(1 + i)n

= 3.490 x 1
(1+i)10

= 3.490 x 0,3855
= 1.345,396

Contoh soal :

Contoh penggunaan metode present worth. Jika suatu perusahaan yang memiliki mesin lama yang
berupa manual stemper,bermaksud hendak menggantikannya dengan mesin baru yang berupa
automatical stemper. Apakah perusabaan ini sebaiknya akan mengganti mesin yang dimilikinya jika
digunakan present worth method, apakah diketahui: Nilai pasar (market value) dari mesin lama (annual
stamper) adalah Rp. 100.000,00 dan umur mesin ini adalah 2 tahun, sedangkan biaya operasi (operating
cost) nya adalah Rp. 40.000,00 Harga pembelian dan pemasangan mesin baru (automatical stamper)
yang akan dipilih adalah Rp. 300.000,00 dan umur mesin ini adalah 4 tahun, sedangkan biaya operasi
(operating cost)nya adalah Rp. 30.000,00. Dalam hal ini karena umur dari kedua mesin ini berbeda,
maka harus disamakan umumya, agar dapat diperbandingkan antara ke dua mesin tersebut yaitu
dengán menganggap bahwa kita dapat memperoleh mesin lama yang sama umur, biaya operasi dan
harganya. Schingga untuk operasi selama 4 tahun harus dipergunakan 2 buah (1 kali penggantian) mesin
lama (manual stamper), sedangkan mesin baru (automatical stamper) cukup dipergunakan satu buah.
Jadi data-data mesin lama dan mesin baru adalah :

Mesin Lama (manual Stamper) Mesin Baru (automatical stemper)

Rp 100.000 Harga Pasar(market value) Rp 300.000


2 tahun Umur (Operating Life) 4 tahun
Rp 40.000 Biaya Oprasi (operating Cast year) Rp 30.000

Untuk memecahkan persoalan ini , aka kita mempunyaiasumsi bahwa investasi dilakukan pada akhir
tahun dan tingkat bunah (interest rate) sebesar 10%

Mesin Lama (manual stemper)


Nilai sekarang (present worth) dari manual stamper I Rp 100.000,00

Nilai sekarang (present worth) dari biaya operasi


Manual stemper I :
untuk tahun pertama = 40.000 x 0,9091 = Rp 36.360,00

untuk tahun kedua = 40.000 x 0,8264 = Rp 33.060,00


Nilai sekarang (present worth) dari manual stemper II
yaitu 100.000 x 0,8264 = Rp 82.640,00
Nilai Sekarang (present worth) dari biaya operasi
manual stemper II :
untuk tahun ketiga = 40.000 x 0,7513 = Rp 30.050,00
untuk tahun keempat = 40.000 x 0,6830 = Rp 27.320,00
Total biaya dari manual stemper I dan II
dengan nilai sekarang (present worth) ……………………………….. = Rp 309.430,00
Biaya rata-rata per tahun dengan nilai
sekarang (present worth) …………………………………………. = Rp 309.430,00
4
= Rp 77.357,00

Anda mungkin juga menyukai