Anda di halaman 1dari 9

FORMAT KISI-KISI SOAL

Jenjang Pendidikan : SMK Negeri/ Swasta se-Kabupaten Dairi


Program/Jurusan :
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama katolik
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Kurikulum : KTSP
Jumlah Soal :45 Butir

N KOMPETENSI DASAR KELAS MATERI LEVEL INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK


O KOGNITIF SOAL SOAL
1 Mengenal diri dengan segala X Aku pribadi yang C1 ● Mampu menerima dirinya yang unik 1 Pilihan
kelebihan dan kekurangan, cita- unik ● Mampu menghayati fungsi fisiknya Berganda
cita dan panggilan hidupnya ● Mampu menerima dirinya : “Be your self”
sehingga menerima diri sebagai ● Bersyukur atas dirinya dan menghargai dirinya
mana adanya
2 Mengenal diri dengan segala X Aku memiliki C1 Bersyukur atas dirinya dan menghargai dirinya 2 Pilihan
kelebihan dan kekurangan, cita- kelebihan dan Berganda
cita dan panggilan hidupnya kekurangan
sehingga menerima diri sebagai
mana adanya.

3 Mengenal suara hatinya, sehingga X Membina suara hati C2 Mampu menyadari usaha-usaha untuk membina 3 Pilihan
dapat bertindak secara benar dan suara hati Berganda
tepat

4 Bersikap kritis terhadap massa, Bersikap kritis C1 Mampu bersikap kritis terhadap paham, aliran, 4 Pilihan
media, kelompok tertentu, X terhadap media dan ideologi yang berkembang Berganda
sehingga mampu mengambil massa
keputusan yang tepat dan benar
yang dapat
dipertanggungjawabkan
5 Mengenal kitab suci dan tradisi X Kitab Suci Perjanjian C2 Menjelaskan pembagian Kitab Suci Perjanjian 5 Pilihan
sebagai tolok ukur tertinggi Lama dan Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru Berganda
imannya Baru

6 Mengenal kitab suci dan tradisi X Kitab Suci Perjanjian C2 Menjelaskan cara-cara mendalami Kitab Suci 6 Pilihan
sebagai tolok ukur tertinggi Lama dan Perjanjian Berganda
imannya Baru

7 Mengenal Yesus yang berani X Yesus mewartakan C2 Menjelaskan mengapa Yesus mewartakan 7 Pilihan
memberikan dirinya dengan dan kerajaan Allah lewat perumpamaan Berganda
menderita sengsara wafat disalib, memperjuangkan
bangkit dan naik ke surga demi kerajaan Allah
kebahagiaan manusia

8 Mengenal Yesus yang datang X Kebangkitan Yesus C2 Menjelaskan makna Kebangkitan Yesus 8 Pilihan
untuk mewartakan dan dan Kenaikan Yesus Berganda
memperjuangkan kerajaan Allah, ke surga
sehingga peserta didik merasa
terpanggil untuk berjuang
bersama Yesus.

9 Mampu mengenal Roh Kudus X Roh Kudus C2 Mengerti lambing-lambang Roh Kudus dalam 9 Pilihan
yang melahirkan, membimbing kehidupan gereja Berganda
dan menghidupi gereja dan
mengenal Allah Tri Tunggal
sebagai kebenaran iman Kristiani

10 Mengenal suara hatinya, sehingga X Membina suara hati C1 ● Mampu memahami bahwa suara hati dapat 10 Pilihan
dapat bertindak secara benar dan keliru Berganda
tepat ● Mampu menyadari usaha-usaha untuk membina
suara hati
11 Mengenal kitab suci dan tradisi X Tradisi Gereja C1 Memahami arti tradisi dan hubungannya dengan 11 Pilihan
sebagai tolok ukur tertinggi Kitab Suci Berganda
imannya
12 Memahami arti Gereja sebagai XI Gereja sebagi umat C3 Menjelaskan arti dan hakikat Gereja sebagai umat 12 Pilihan
umat Allah dan persekutuan yang Allah. Allah (Satu umat Allah, satu Tuhan, satu Berganda
terbuka pembabtisan, satu iman, satu pengharapan dan
satu kasih).

13 Siswa memahami arti Gereja XI Gereja sebagi C2 Menjelaskan arti dan konsekuensi Gereja sebagai 13 Pilihan
sebagai umat Allah dan persekutuan terbuka. persekutuan yang terbuka dalam hidup Berganda
persekutuan yang terbuka. menggereja dewasa ini.

14 Siswa memahami fungsi dan XI Hirarki dalam Gereja C3 Pengertian, susunan dan fungsi hirarki dan 14 Pilihan
peranan hirarki sehingga bersedia Katolik. pemuka dlam Gereja Katolik. Berganda
berpartisipasi dan bekerja sama
dengan hirarki (dan piminan
Gereja lain) dalam hidp
menggereja.

15 Siswa memahami fungsi dan XI Hirarki dalam Gereja C3 Pengertian, susunan dan fungsi hirarki dan 15 Pilihan
peranan hirarki sehingga bersedia Katolik. pemuka dlam Gereja Katolik. Berganda
berpartisipasi dan bekerja sama
dengan hirarki (dan piminan
Gereja lain) dalam hidp
menggereja.

16 Memahami fungsi dan peranan XI Kaum awam dalam C3 Mampu menunjukkan sikap dan tindakan yang 16 Pilihan
hierarki, sehingga bersedia gereja Katolik memperlihatkan hubungan awam dan hirarki Berganda
berpartisipasi dan bekerjasama sebagai patner kerja Mis: mau bekerja sama
dengan hierarki (dan pimpinan member masukan (kritikan) yang membangun,
gereja yang lain) dalam hidup bersikap kritis dan sebagainya
menggereja
17 Memahami sifat-sifat Gereja yang XI Gereja yang satu dan C1 Melakukan tindakan-tindakan yang 17 Pilihan
satu, kudus, Katolik dan kudus. memperkokoh kesatuan Gereja dalam keaneka Berganda
Apostolik sehingga menjaga ragaman : aktif ekumene.
keutuhan serta terpanggil untuk
merasul dan memperjuangkan
kepentingan umum.

18 Memahami sifat-sifat Gereja yang XI Gereja yang satu dan C2  Menjelaskan paham tentang Gereja 18 Pilihan
satu, kudus, Katolik dan kudus Kristus : hanya ada satu Gereja Kristus dan Berganda
Apostolik sehingga menjaga Gereja Kristus yang satu tampak dalam Gereja
keutuhan serta terpanggil untuk Katolik.
merasul dan memperjuangkan  Menjelaskan arti Gereja bersifat
kepentingan umum. satu dan kudus berdasarkan atas Ef 4:5 dan I
Kor 6:19.

19 Mengenal dan memahami tugas XI Gereja yang C1 Melibatkan diri secara aktif dalam kegiatan 19 Pilihan
bereja yang menguduskan menguduskan ibadat, baik Paroki maupun dilingkungannya. Berganda
mewartakan,, memberi kesaksian (Liturgia).
dan melayani sehingga merasa
terpanggil Untuk terlibat dalam
tugas tersebut sesuai dengan
peranannya.

20 Mengenal dan memahami tugas XI Gereja yang C2 Melakukan kegiatan pewartaan dalam kehidupan 20 Pilihan
bereja yang menguduskan mewartakan sehari-hari misalnya bertingkahlaku yang sesuai Berganda
mewartakan,, memberi kesaksian (Karygma) dengna ajaran Kristus, berani menjawap
dan melayani sehingga merasa pertanyaan orang lain tentang imannya dan
terpanggil Untuk terlibat dalam sebagainya
tugas tersebut sesuai dengan
peranannya

21 Siswa mengenal dan memahami XI Gereja yang bersaksi C1 Berani melakukan perbuatan yang 21 Pilihan
tugas Gereja yang menguduskan, mengungkapkan kesaksian imannya dalam hidup Berganda
mewartakan, memberi kesaksian sehari-hari, berani berkorban, tidak takut
dan melayani sehingga merasa mengaku dirinya sebagai oarang Katolik.
terpanggil untuk terlibat dalam
tugas tersebut sesuai dengan
kedudukan dan peranannya.

22 Mengenal dan memahami XI Gereja dan Dunia C3 Menjelaskan masalah-maslalah bangsa Inonesia 22 Pilihan
hubungan Gereja dan dunia yang membutuhkan perhatian dan penanganan Berganda
sehingga bersedia ikut terlibat Gereja akar permasalahaanya dan upaya yang
dalam kegembiraan dan harus dibuat Gereja.
keprihatinan dunia.

23 Mengenal dan memahami tugas XI Gereja yang C3 Melakukan kegiatan pelayanan, terutama bagi 23 Pilihan
bereja yang menguduskan melayani yang tersingkir, miskin, menderita, tertindas dan Berganda
mewartakan,, memberi kesaksian sebagainya.
dan melayani sehingga merasa
terpanggil Untuk terlibat dalam
tugas tersebut sesuai dengan
peranannya

24 Mengenal dan memahami tugas XI Gereja yang C2 Melakukan kegiatan pelayanan, terutama bagi 24 Pilihan
bereja yang menguduskan melayani yang tersingkir, miskin, menderita, tertindas dan Berganda
mewartakan,, memberi kesaksian sebagainya.
dan melayani sehingga merasa
terpanggil Untuk terlibat dalam
tugas tersebut sesuai dengan
peranannya

25 Mengenal dan memahami XI Ajaran Sosial Gereja C3 Menjelaskan latar belakang sejarah munculnya 25 Pilihan
hubungan Gereja dan dunia Ajaran Sosial Gereja. Berganda
sehingga bersedia ikut terlibat
dalam kegembiraan dan
keprihatinan dunia.

26 Bersedia untuk berjuang XII Berdialog dengan C2 Menyebutkan berbagai persoalan yang sering 26 Pilihan
menegakkan keadilan, Siswa umat Kristen muncul dalam hubungan antar gereja Kristen Berganda
mampu menghargai dan bersedia Protestan. Protestan dan Gereja Katolik
berdialog serta bekerja sma .
dengan umat beragama atau
kepercayaan lain
27 Bersedia untuk berjuang XII Berdialog dengan C3 Menyebutkan berbagai persoalan yang sering 27 Pilihan
menegakkan keadilan, Siswa umat Kristen muncul dalam hubungan antar gereja Kristen Berganda
mampu menghargai dan bersedia Protestan. Protestan dan Gereja Katolik
berdialog serta bekerja sma
dengan umat beragama atau
kepercayaan lain

28 Bersedia untuk berjuang XII Berdialog dengan C2 Menyebutkan berbagai persoalan yang sering 28 Pilihan
menegakkan keadilan, Siswa umat Kristen muncul dalam hubungan antar gereja Kristen Berganda
mampu menghargai dan bersedia Protestan. Protestan dan Gereja Katolik
berdialog serta bekerja sma
dengan umat beragama atau
kepercayaan lain

29 Bersedia untuk berjuang XII Berdialog dengan C2 Menjelaskan persamaan dan perbedaan Gereja 29 Pilihan
menegakkan keadilan, Siswa umat Kristen Katolik dan Protestan Berganda
mampu menghargai dan bersedia Protestan.
berdialog serta bekerja sama .
dengan umat beragama atau
kepercayaan lain

30 Siswa mampu menghargai dan XII Berdialog dengan C3 Menjelaskan usaha dialog antar umat Katolik 30 Pilihan
bersedia berdialog serta bekerja umat Islam dengan Umat Muslim Berganda
sma dengan umat beragama atau
kepercayaan lain
31 Siswa mampu menghargai dan XII Berdialog dengan C2 Menjelaskan bentuk – bentuk dialog dengan umat 31 Pilihan
bersedia berdialog serta bekerja uamt Hindu, Budha, Hindu, Buhda, Kong Hu Cu dan Aliran Berganda
sma dengan umat beragama atau Kong Hu Cu dan Kepercayaan
kepercayaan lain Aliran Kepercayaan

32 Siswa mampu menghargai dan XII Kerjasama antar C3 Menyebutkan sikap – sikap yang menghambat 32 Pilihan
bersedia berdialog serta bekerja umat beragama upaya membangun kerukunan dan persaudaraan Berganda
sma dengan umat beragama atau membangun sejati
kepercayaan lain persaudaraan sejati.

33 Siswa mampu menghargai dan XII Kerjasama antar C3 Menyebutkan sikap – sikap yang menghambat 33 Pilihan
bersedia berdialog serta bekerja umat beragama upaya membangun kerukunan dan persaudaraan Berganda
sma dengan umat beragama atau membangun sejati
kepercayaan lain persaudaraan sejati.

34 Siswa mampu menghargai dan Kerjasama antar C3  Menyebutkan sikap – sikap yang 34 Pilihan
bersedia berdialog serta bekerja umat beragama menghambat upaya membangun kerukunan Berganda
sma dengan umat beragama atau XII membangun dan persaudaraan sejati
kepercayaan lain persaudaraan sejati.  Menjelaskan berbagai usaha untuk
membangun persaudaraan sejati antar umat
beragama

35 Bersedia untuk berjuang XII Memperjuangkan C2  Menjelaskan berbagai upaya negera 35 Pilihan
menegakkan keadilan, kejujuran, Keadilan menjamin keadilan warga Berganda
kebenaran, perdamaian dan  Menjelaskan perjuangkan gereja dalam
keutuhan ciptaan sesuai dengan menegakkan keadilan.
perannya

36 Bersedia untuk berjuang XII Memperjuangkan C2 Menjelaskan perjuangkan gereja dalam 36 Pilihan
menegakkan keadilan, kejujuran, Keadilan menegakkan keadilan. Berganda
kebenaran, perdamaian dan Pilihan
keutuhan ciptaan sesuai dengan Berganda
perannya

37 Bersedia untuk berjuang XII Memperjuangkan C2 Menyebutkan berbagai bentuk ketidak jujuran dan 37 Pilihan
menegakkan keadilan, kejujuran, kejujuran. dampaknya bagi kedihidapn bersama Berganda
kebenaran, perdamaian dan
keutuhan ciptaan sesuai dengan
perannya

38 Memahami perannya sebagai XII Menjadi warga C3 Menjelaskan arti, makna, tujuan dan fungsi 38 Pilihan
warga negara, sehingga mampu negara yang sadar hukum Berganda
membangun negara dan hukum
bangsaNya.

39 Memahami perannya sebagai XII “PERSIAPAN C3 Menjelaskan arti perkawinan sebagai sakramen 39 Pilihan
warga negara, sehingga mampu PERKAWINAN” dan sifat – sifat perkawinan sakramental Berganda
membangun negara dan
bangsaNya

40 Memahami perannya sebagai XII Panggilan hidup C2 Menjelaskan perlulnya komunikasi dalam hidup 40 Pilihan
warga negara, sehingga mampu berkeluarga keluarga, faktor – faktor yang harus diperhatikan Berganda
membangun negara dan dalam hidup berkeluarga, macam – macam
bangsaNya. rintangan dalam komunikasi dalam keluarga

41 Bersedia untuk berjuang XII Memperjuangkan C1 Menjelaskan makna kejujuran dan menyebutkan 41 Uraian
menegakkan keadilan, kejujuran, kejujuran. usaha – usaha memperjuangkan kejujuran
kebenaran, perdamaian dan
keutuhan ciptaan sesuai dengan
perannya

42 Memahami nilai-nilai keteladanan X Aku memiliki C1 Bersyukur atas dirinya dan menghargai dirinya 42 Uraian
Yesus Kristus sebagai perempuan kelebihan dan
atau laki-laki yang memiliki rupa- kekurangan
rupa kemampuan dan
keterbatasan sehingga dapat
berelasi dengan sesama secara
lebih baik.

43 Mengenal suara hatinya, sehingga X Suara hati C2 Mampu memahami cara kerja suara hati agar 43 Uraian
dapat bertindak secara benar dan tidak keliru
tepat

44 Siswa memahami fungsi dan XI Hirarki dalam Gereja C3 Menjelaskan pengertian, susunan dan 44 Uraian
peranan hirarki sehingga bersedia Katolik. fungsi/peranan hirarki dan pemuka dalam Gereja
berpartisipasi dan bekerja sama Katolik.
dengan hirarki (dan piminan
Gereja lain) dalam hidp
menggereja.

45 Mengenal dan menyadari XII Persiapan C3 Menjelaskan arti perkawinan sebagai sakramen 45 Uraian
panggilan hidupnya sehingga perkawinan dan sifat – sifat perkawinan sakramental
mampu menetukan langkah-
langkah yang tepat untuk
menjawab panggilan tersebut

Anda mungkin juga menyukai