Anda di halaman 1dari 7

PINJAM PAKAI BMN

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 47


DASAR
HUKUM
1. Peraturan Menteri Keuangan Nomor
78/PMK.06/2014 tentang Tata Cara
Pelaksanaan Pemanfaatan Barang
Milik Negara;
2. Peraturan Menteri Perhubungan Nomor PM 59 Tahun 2018 tentang
Petunjuk Pelaksanaan Pengelolaan Barang Milik Negara di
Lingkungan Kementerian Perhubungan;
3. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 781/KMK.01/2019 tentang
Pelimpahan Kewenangan Menteri Keuangan Dalam Bentuk Mandat
Kepada Pejabat di Lingkungan Direktorat Jenderal Kekayaan Negara;
4. Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM 273 Tahun 2019 tentang
Pelimpahan Sebagian Wewenang dan Tanggung Jawab Pengelolaan
Barang Milik Negara.

PENGERTIAN
PINJAM PAKAI : Penyerahan penggunaan BMN antara Pemerintah
Pusat dengan Pemerintah Daerah dalam jangka waktu tertentu tanpa
menerima imbalan dan setelah jangka waktu berakhir BMN
diserahkan kembali kepada Pemerintah Pusat

JANGKA WAKTU : Paling lama 5 (lima) tahun dan dapat


diperpanjang 1 (satu) kali

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 48


RUANG
LINGKUP
MAKSUD
01
▪ Mengoptimalkan penggunaan BMN yang
belum/tidak dipergunakan untuk pelaksanaan
penyelenggaraan Pemerintah Pusat
▪ Menunjang pelaksanaan penyelenggaraan
Pemerintah Daerah

JENIS BMN
02
▪ Tanah dan/atau Bangunan
▪ Selain Tanah dan/atau
Bangunan

PIHAK PEMANFAT
03
▪ Pemerintah Daerah

LARANGAN
04
▪ Peminjam dilarang untuk melakukan
pemanfaatan atas objek Pinjam Pakai

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 49


KEWENANGAN PERSETUJUAN
PINJAM PAKAI BMN

KEWENANGAN KEWENANGAN
PENGELOLA BARANG PENGELOLA BARANG

KPKNL PKNSI

JANGKA WAKTU < 3 TAHUN JANGKA WAKTU > 3 TAHUN

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 50


TATA CARA USULAN
PERSETUJUAN PINJAM PAKAI
KEPADA KPKNL
JANGKA WAKTU S.D.
3 TAHUN

KEPALA KANTOR / UPT / SATKER


01 Mengusulkan Permohonan Persetujuan Pemanfaatan BMN berupa
Pinjam Pakai

MENTERI KEUANGAN CQ. KPKNL


02 Menerbitkan Surat Persetujuan Pemanfaatan BMN berupa
Pinjam Pakai

KEPALA KANTOR / UPT / SATKER


03
Mengusulkan Permohonan Keputusan Pelaksanaan Pinjam Pakai

KEPALA BIRO UMUM/ SESITJEN/ SESDITJEN/ SESBADAN


04 Menerbitkan SK Pelaksanaan Pinjam Pakai

KEPALA KANTOR / UPT / SATKER


▪ Membuat perjanjian dan BA serah terima Pinjam Pakai BMN
05 ▪ Menandatangani Perjanjian dan BA serah terima Pinjam Pakai BMN
dengan Mitra Pinjam Pakai

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 51


TATA CARA USULAN
PERSETUJUAN PINJAM PAKAI
KEPADA PKNSI
JANGKA WAKTU DI
ATAS 3 TAHUN

KEPALA KANTOR / UPT / SATKER


01 Mengusulkan Permohonan Persetujuan Pemanfaatan BMN berupa
Pinjam Pakai

KEPALA BIRO UMUM/ SESITJEN/ SESDITJEN/ SESBADAN


02 ▪ Memverifikasi administrasi teknis
▪ Mengajukan permohonan persetujuan Pinjam Pakai

KEPALA BIRO LPPBMN


03 ▪ Memverifikasi administrasi teknis
▪ Mengajukan permohonan persetujuan Pinjam Pakai

PKNSI
04 Menerbitkan surat persetujuan Pinjam Pakai
KEPALA BIRO LPPBMN
05 Menerbitkan Keputusan Pelaksanaan Pinjam Pakai
KEPALA BIRO UMUM/ SESITJEN/ SESDITJEN/ SESBADAN
06 Membuat dan menandatangani perjanjian Pinjam Pakai BMN dengan
Mitra Pinjam Pakai

KANTOR / UPT / SATKER


06 Membuat dan menandatangani BA serah terima Pinjam Pakai dengan
Mitra Pinjam Pakai

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 52


DATA DUKUNG USULAN
PINJAM PAKAI

Pengguna Barang mengajukan permohonan persetujuan Pinjam


Pakai kepada Pengelola Barang berdasarkan permohonan dari
calon peminjam pakai dengan dilampiri:

1. surat permohonan Pinjam Pakai dari calon peminjam pakai


1 SEKURANG-KURANGNYA MEMUAT;
a.pertimbangan yang mendasari permohonan Pinjam Pakai;
b.identitas peminjam pakai;
c.tujuan penggunaan objek Pinjam Pakai;
d.rincian data objek Pinjam Pakai yang dibutuhkan, termasuk
luas dan lokasi tanah dan/atau bangunan; dan
e.jangka waktu Pinjam Pakai.

2. surat pernyataan dari Pengguna Barang bahwa pelaksanaan


2 Pinjam Pakai tidak mengganggu pelaksanaan tugas dan fungsi
penyelenggaraan pemerintahan Negara; dan

3. data objek Pinjam Pakai, antara lain kartu identitas barang,


3
untuk BMN yang memiliki kartu identitas barang.

BIRO LPPBMN | SEKRETARIAT JENDERAL | KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 53

Anda mungkin juga menyukai