Anda di halaman 1dari 3

LATIHAN R2

1. International Shark Attack File (ISAF) mengumpulkan data serangan hiu mendadak di
seluruh dunia. Ketika ada laporan serangan hiu, wilayah tersebut langsung dicatat. Untuk
rentang sepuluh tahun dari 2004-2013, tercatat total 689 serangan hiu mendadak telah
dilaporkan, dan sebagian besar terjadi di Florida, dengan total 203 kasus. Pada tabel
frekuensi di bawah, menunjukan jumlah kasus di Florida, dan jumlah kasus dari beberapa
wilayah lainnya (negara bagian di Amerika Serikat dan beberapa negara lain yang
memiliki frekuensi serangan hiu mendadak). Di dalam tabel terdapat angka (frekuensi)
dari serangan hiu yang telah dilaporkan di setiap wilayah.

a. Apa peubah yang diamati? Apakah kategorik atau numerik?


b. Ada berapa observasi? Tunjukkan bagaimana cara menghitung nilai proporsi dan
presentase untuk Florida?
c. Jelaskan distribusi data serangan hiu!

2. Diagram batang tersebut menjelaskan penelitian tentang faktor apa saja yang
mempengaruhi cara buaya dalam memilih makanan. Dari 219 buaya yang diambil dari 4
danau di Florida, peneliti mengklasifikasikan sumber makanan utama yang ditemukan
pada perut buaya ke dalam beberapa kategori yaitu ikan, hewan invertebrata (siput,
serangga, udang), reptil (kura-kura, anak buaya), burung, dan lainnya (hewan amfibi,
mamalia, dan tumbuhan)
a. Apakah peubah makanan utama termasuk peubah kategorik atau numerik?
b. Berapa persen buaya yang memilih ikan sebagai makanan utama pilihan?

3. Untuk Amerika Serikat saja, total 387 serangan hiu yang tidak beralasan dilaporkan antara
2004 dan 2013. Tabel 2.2 menunjukkan perincian menurut negara bagian; negara bagian
seperti Oregon, Alabama, atau Georgia dengan hanya sedikit serangan dikelompokkan
dalam kategori lainnya.

a. Tunjukkan distribusi data serangan hiu dalam pie chart dan bar chart!
b. Berapa persen total serangan yang terjadi di Florida, Carolina, Carolina Utara?
c. Jelaskan distribusi serangan hiu di seluruh negara bagian AS!
4. Buatlah diagram dahan daun dari 20 kandungan sodium pada sereal sarapan!

5. Gambar berikut menunjukkan diagram dahan daun dari kandungan gula pada sereal.

a. Berapa kandungan gula terkecil dan terbesar pada 20 sereal tersebut?


b. Berapa kandungan gula yang ditunjukkan pada garis ke 6 pada plot diatas?
c. Berapa banyak sereal yang memiliki kandungan gula kurang dari 5 gram?

Anda mungkin juga menyukai