Anda di halaman 1dari 27

LOGO

w w w . s u p r i y a n t o 1 0 . s i m p l e s i t e . c o m

BAB 1
Konsep Dasar Manajemen Keuangan
Supriyanto, S.E., M.M.

Manajemen Keuangan 1
Money Is Important
Money Is Important
Manajemen Keuangan

Manajemen keuangan (financial management) Kegiatan


manajemen untuk memastikan bahwa kegiatan bisnis yg
dilakukan mampu mencapai tujuannya secara ekonomis yaitu
diukur berdasarkan profit.

Manajemen Keuangan adalah segala aktivitas yg berhubungan


dengan perolehan, pendanaan, dan pengelolaan aktiva dengan
beberapa tujuan menyeluruh. (Van Horne, 2012).

Mereka yg melaksanakan kegiatan tersebut sering disebut


sebagai Manajer Keuangan.
Fungsi Keputusan dalam Man. Keu.

Keputusan
Keputusan Pendanaan
Investasi Mendapatkan dana
Keputusan
Seberapa banyak melalui pinjaman,
sewa, penerbitan Manajemen Aktiva
akiva total
perusahaan yg saham, pemanfaatan Mengelola aktiva
dialokasikan untuk laba ditahan. secara efisien baik
investasi atau aktiva lancar (current
disinvestasi. asset) dan aktiva
tetap (fixed asset)
Keputusan Strategis Perusahaan

Pemilihan, pelatihan,
pengorgnisasian, motivasi
karyawan

Memperoleh dana dengan


Strategi penelitian, biaya seefisian mungkin
investasi, produksi dan
pemasaran

Melakukan penyesuaian terhadap


keputusan-keputusan tersebut
dengan perubahan lingkungan.

Pemilihan produk dan


pasar perusahaan
Peran Manajer keuangan thd keputusan
strategis perusahaan

Menentukan Mengelola
jumlah investasi Menentukan operasional
Menganalisis yg diperlukan bagaimana perusahaan Menganalisis
aspek finansial untuk mencapai memperoleh sehari-hari laporan
dari semua penjualan yg dana untuk terkait modal keuangan
keputusan. diharapkan investasi kerja perusahaan perusahaan.
Tujuan Perusahaan

Tidak atau
memperhatikan
tanggung jawab sosial/
Corporate Social
Responsiblity (CSR)
Tidak
memperhatikan
risiko

Pengertian ganda:
laba kotor, laba
bersih atau lainnya

Tidak
memperhatikan
dimensi waktu/
berorientasi jangka
pendek

Banyak pihak berpendapat bahwa tujuan suatu perusahaan adalah untuk


memaksimalkan laba, namun demikian memaksimalkan laba kurang tepat
sebagai pedoman dalam pengambilan keputusan dibidang keuangan. Karena:
Tujuan Perusahaan

Tidak mengabaikan
tanggung jawab sosial/
CSR

Menekankan
pada arus kas
dari pada sekadar
laba
Mempertimbangkan
faktor risiko

Berarti
memaksimalkan
nilai sekarang dari
semua keuntungan

Memaksimalkan nilai perusahaan dinilai lebih tepat sebagai tujuan


perusahaan karena:
Corporate Social Responsibility

CSR (Tanggung Jawab Sosial Perusahaan) merupakan tanggung jawab


sebuah organisasi perusahaan terhadap dampak dari keputusan-
keputusan dan kegiatannya kepada masyarakat dan lingkungan.

CSR diwujudkan dalam bentuk perilaku transparan dan etis:

a. Sejalan dengan konsep pembangunan berkelanjutan & kesejahteraan


masyarakat
b. Mempertimbangkan harapan para pemangku kepentingan (stakeholders)
c. Sejalan dengan hukum yg berlaku serta norma perilaku internasional.
Corporate Social Responsibility
Corporate Social Responsibility
Corporate Social Responsibility

Pelaksanaan CSR dapat memperkuat kelangsungan hidup perusahaan, dgn


membangun kerjasama antara stakeholder yg difasilitasi oleh perusahaan melalui
penyusunan program-program pengembangan masyarakat di sekitar perusahaan.

UU No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas


Menyatakan bahwa perusahaan yg kegiatannya terkait dgn sumber daya alam
diwajibkan untuk melaksanakan tanggung jawab sosial & lingkungan.

CSR menyangkut aspek yg sangat luas seperti:


a. Perlindungan terhadap konsumen
b. Pembayaran upah yg wajar kepada karyawan
c. Keselamatan kerja
d. Dukungan kepada dunia pendidikan dan kesehatan
e. Dukungan terhadap lingkungan yg bersih dan hijau
f. Dan sebagainya
Model Neraca Keuangan
Untuk memahami tugas Manager Keuangan

AKTIVA PASIVA
Aktiva Lancar Utang Lancar, Modal Saham
Aktiva Tetap (Jangka Utang Jangka
Panjang) Panjang

Aktiva Lancar Modal Kerja Utang Lancar


Utang Jangka Panjang
Aktiva Tetap Modal Saham

Keputusan Investasi Keputusan Pendanaan

Mencari investasi dgn tingkat Mencari dana dgn biaya paling


keuntungan paling tinggi (pada rendah (pada tingkat risiko tertentu)
tingkat risiko tertentu)
Keputusan Modal Kerja

Melakukan Investasi pada


Modal Kerja yg Optimal

Tujuan Manajemen Keuangan:


Maksimumkan Nilai Perusahaan
Fungsi Keuangan vs Tujuan Perusahaan

Pendapatan
yg
Keputusan diharapkan
Faktor Internal

Investasi
Risiko Bisnis
Nilai
Perusahaan/ Pendapatan yg
Risiko Total
Harga Pasar Diharapkan
Saham
Risiko
Keuangan
Keputusan
Pendanaan Pendapatan
yg
diharapkan
Prinsip-prinsip Keuangan

Pemahaman transaksi-transaksi keuangan serta pembuatan keputusan keuangan perlu


dilandasi dengan prinsip-prinsip keuangan, terdiri atas himpunan pendapat yg
fundamental membentuk dasar teori keuangan dan pembuatan keputusan keuangan.

01 02 03 04

Self interest Risk Risk Incremental


behavior aversion diversification benefit
Orang akan memilih Orang akan memilih Tindakan Semua keputusan hrs
tindakan yg alternatif dgn diversifikasi adl didasarkan pada selisih
memberikan keuntungan tinggi menguntungkan antara nilai dgn suatu
keuntungan (secara dan risiko rendah. karena dpt alternatif dan nilai tanpa
keuangan) yg terbaik Risk averse, risk meningkatkan alternatif.
bagi dirinya. lover/ taker. rasio antara Incremental benefit adl
keuntungan dan keuntungan tambahan yg
risiko. hrs dibandingkan dgn
incremental cost/ biaya
tambahan
Prinsip-prinsip Keuangan

Pemahaman transaksi-transaksi keuangan serta pembuatan keputusan keuangan perlu


dilandasi dengan prinsip-prinsip keuangan, terdiri atas himpunan pendapat yg
fundamental membentuk dasar teori keuangan dan pembuatan keputusan keuangan.

05 06 07 08

Signaling Capital market Risk return Time value


Setiap tindakan efficiency trade off of money
mengandung
informasi Pasar modal yg efisien Nominal uang hari ini
Jika
adl pasar modal yg tidak akan sama
menginginkan
harga aktiva finansialnya nilainya bulan depan
keuntungan besar,
mencerminkan seluruh atau tahun depan.
bersiaplah untuk
informasi yg ada & dapat menanggung
menyesuaikan diri scr risiko yg besar
cepat thdp informasi (high risk, high
baru. return)
Kegiatan Manajer Keuangan

3
4

5
Kegiatan Manajer Keuangan

1. Manajer keuangan perlu memperoleh dana dari pasar keuangan


(financial market) Pasar keuangan menunjukkan pertemuan antara
demand dan supply akan dana.

2. Dana yg diperoleh kemudian diinvestasikan pada berbagai aktiva


perusahaan untuk mendanai kegiatan perusahaan.

3. Hasil kegiatan perusahaan diharapkan memperoleh hasil yg lebih


besar dari pengeluaran (Laba).

4. Pembagian laba ke pemilik dana.

5. Investasi perolehan laba.


Pasar Keuangan

Pasar Keuangan adalah bertemunya pihak yg kelebihan dana (surplus dana)


dengan pihak yg kekurangan dana (defisit dana).
Tujuan dari pasar keuangan pada perekonomian adalah untuk
mengalokasikan tabungan secara efisien ke pengguna terakhir.

Struktur Pasar Keuangan

Tanpa Perantara Keuangan


Kas
Investor
Perusahaan
(surplus dana)
Instrumen keuangan

Dengan Perantara Keuangan


Pinjaman Kas
Perantara Investor
Perusahaan
Keuangan (surplus dana)
Bunga Deposito
Pasar Keuangan
Manfaat Perantara Keuangan

Perantara Investor kecil Investor dengan Lembaga

Biaya Transaksi
Monitor
Denominasi

menerima/ Likuiditas menginginkan dana kecil tidak keuangan dpt


mengumpulkan tabungan yg akan memperkecil
dana dalam bisa ditarik mempunyai biaya transaksi
jumlah kecil sewaktu-waktu/ kemampuan & & biaya lainnya,
untuk dapat di jangka waktu kemauan untuk maka lebih
investasikan (likuiditas) yg mengawasi menguntungkan
dalam jumlah pendek. perusahaan yg jika dana
lebih besar. meminjam dikumpulkan ke
dananya. dalam satu
lembaga
keuangan
Pasar Keuangan
Manfaat Perantara Keuangan

Pasar keuangan tidak berarti tempat fisik karena pasar


keuangan adalah mekanisme untuk menghubungkan
tabungan dengan investor aktiva riil.

Beberapa lembaga keuangan dalam


mengalirkan dana dalam perekonomian:

Perantara
Keuangan

Broker
Keuangan
Pasar Keuangan
Tipe Lembaga Keuangan

Perusahaan Perusahaan
Bank Asuransi
Sekuritas Investasi
• Adalah perantara • Perusahaan asuransi • Perusahaan sekuritas • Perusahaan investasi
keuangan yg ditandai ditandai dengan ciri ditandai dengan ciri adalah lembaga
dengan aktivitas mereka menarik membantu perolehan keuangan yg
menerbitkan deposito premi dari dana melalui mengumpulkan dana
dan tabungan nasabahnya. Premi penerbitan sekuritas dari masyarakat
sebagai sumber dana tersebut merupakan seperti saham atau dengan menjual
utama mereka, kompensasi atas obligasi untuk saham dan kemudian
kemudian perlindungan perusahaan atau menginvestasikan
memberikan terhadap risiko yg pemerintah. Jasa dana tersebut pada
pinjaman (loan). mereka berikan tersebut meliputi instrumen keuangan
Pendapatan bank kepada nasabahnya. underwrite seperti saham atau
dari selisih (spread) (penjaminan) obligasi.
antara tingkat bunga sekuritas,
yg dibebankan pendistribusian
kepada debitur sekuritas, konsultasi
(peminjam) dengan keuangan.
tingkat bunga yg
dibayarkan kepada
penabung (deposan).
Pasar Keuangan

Pasar keuangan dapat dibagi menjadi dua kelompok:

Pasar Uang Pasar Modal


(Money Market) (Capital Market)
• Berkaitan dengan • Berkaitan dengan
pembelian dan utang dan
penjualan instrumen ekuitas
sekuritas (seperti saham
pemerintah dan dan obligasi) yg
perusahaan yg relatif berjangka
berjangka pendek panjang (lebih
(kurang dari satu dari satu tahun).
tahun).
Tata Kelola Perusahaan

Dewan
Direksi

Direktur
Utama

Direktur Direktur Direktur


Operasi Keuangan Pemasaran

Bendahara Kontroler

 Penganggaran modal  Pemrosesan data


 Manajemen kas  Penyusunan laporan keuangan
 Analisis dan perencanaan  Penyusunan anggaran, dll
keuangan, dll
Berfikir Sejenak

a. Perusahaan Microsoft tahun 2005 nilai pasar


US$ 46 milyar, nilai investasi mencapai US$17
milyar
b. Perusahaan IBM nilai pasar US$ 54 milyar
pada tahun 2005 dan nilai investasinya
sebesar US$ 70 milyar

Perusahaan mana yg telah memberikan tingkat


kesejahteraan bagi pemegang saham?
LOGO

w w w . s u p r i y a n t o 1 0 . s i m p l e s i t e . c o m

“Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik


masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan
menjadi pemilik masa depan” – Mario Teguh

Anda mungkin juga menyukai