Anda di halaman 1dari 46

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
PUTUSAN

a
R
Nomor : 43/Pdt.G/2012/PN.Im

si
ne
ng
“ DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA
ESA “

do
gu Pengadilan Negeri Indramayu yang memeriksa dan mengadili
perkara perkara perdata dalam peradilan tingkat pertama, telah
menjatuhkan Putusan sebagai berikut dalam perkara antara :

In
A
MUHAMAD ZAENI, umur 48 Tahun, Pekerjaan Wiraswasta, Warga
ah

Negara Indonesia, bertempat tinggal di Desa Luwung Kencana,

lik
Kecamatan Susukan, Kabupaten Cirebon, yang dalam hal ini
diKuasakan kepada HAMDAN SIREGAR, SH. Advokat pada Kantor
am

ub
Advokat Bedomisili pada alamat Kantor “HAMDAN SIREGAR, SH.
& Patner”, Advokat and Counselors At Law, di Jalan Raya Propinsi
ep
No.62 Desa Karangkerta Kecamatan Tukdana Kabupaten
k

Indramayu. Berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 07


ah

Nopember 2012 ; yang selanjutnya disebut sebagai pihak :


R

si
PENGGUGAT ;

ne
ng

Melawan :

do
gu

1. ZAHRI ANSHORI Bin H. BADRUN AZHAR, laki-laki, umur 24


Tahun Pekerjaan Wiraswasta, Agama Islam, Warga Negara
In
Indonesia, bertempat tinggal di Desa Bulak Kecamatan
A

Jatibarang, Kabupaten Indramayu. yang selanjutnya disebut


sebagai pihak : TERGUGAT I;
ah

lik

2. ZAHAR MUTAQIN Bin H. BADRUN AZHAR, laki-laki, umur 28


Tahun Pekerjaan Swasta, Agama Islam, Warga Negara
m

ub

Indonesia, bertempat tinggal di Desa Bulak Kecamatan


Jatibarang, Kabupaten Indramayu. yang selanjutnya disebut
ka

sebagai pihak : TERGUGAT II;


ep

3. NY. HASANAH, perempuan, Umur 45 tahun, Pekerjaan Swasta,


ah

Agama Islam, Warga Negara Indonesia, bertempat tinggal di


R

Desa Bulak Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu. Dalam


es
M

Hal ini bertindak untuk diri sendiri dan selaku wali dari anak
ng

1
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
yang belum dewasa bernama ADZAN ZUHRI Bin H. BADRUN

R
AZHAR, laki-laki, umur 14 Tahun, pekerjaan Pelajar, Agama

si
Islam, warga negara Indonesia, bertempat tinggal di Desa Bulak

ne
ng
Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu. yang selanjutnya
disebut sebagai pihak : TERGUGAT III;
Yang dalam hal ini Tergugat I, Tergugat II dan Tergugat III diwakili

do
gu
oleh DUDUNG HIDAYAT, SH.MH. pekerjaan Advokat yang berkantor
di Petireman No.09 Rt.01 Rw.11, Kelurahan Pegambiran,

In
A
Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon Berdasarkan surat kuasa
khusus tanggal 4 Desember 2012 ; yang selanjutnya disebut
ah

lik
sebagai pihak PARA TERGUGAT ;

PENGADILAN NEGERI TERSEBUT ;


am

ub
Telah membaca berkas perkara ;
Telah membaca dan mempelajari surat-surat bukti dalam
ep
perkara ini ;
k

Telah mendengar keterangan saksi-saksi dalam persidangan ;


ah

si
TENTANG DUDUKNYA PERKARA

ne
ng

Menimbang, bahwa Penggugat telah mengajukan gugatannya


dengan surat gugatan tertanggal 07 Nopember 2012 yang telah

do
gu

didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Indramayu tanggal 08


Nopember 2012 dengan Register Nomor : 43/Pdt.G/2012/PN.Im. telah
In
A

mengemukakan hal-hal sebagai berikut :


Bahwa pada tanggal 24 Februari 2011, PARA TERGUGAT membuat
ah

perjanjian sewa menyewa bangunan Hotel Sejahera Abadi dengan


lik

Penggugat ;
Bahwa para Penggugat menyewakan Bangunan Hotel Sejahtera
m

ub

Abadi yang terletak di atas tanah hak milik sertifikat No. 45 atas
nama H. BADRUN AZHAR di Desa Bulak Kec. Jatibarang Kab.
ka

ep

Indramayu
Bahwa bangunan Hotel Sejahtera Abadi dengan pekarangannya
ah

akan digunakan untuk dikelola sesuai dengan perjanjian hotel


R

dengan persetujuan sewa menyewa yang lebih lanjut diuraikan


es
M

dengan syarat-syarat sebagai berikut :


ng

2
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PASAL 1

R
Persetujuan sewa-menyewa ini berlaku untuk masa kontrak

si
selama 5 (lima) tahun dengan ketentuan sebagai berikut:

ne
ng
1. Masa Kontrak mulai berlaku terhitung mulai tanggal 25
Februari 2011 sampai dengan tanggal 25 Februari 2016
2. Penyerahan bangunan tersebut dilakukan oleh PIHAK

do
gu PERTAMA setelah penandatanganan surat perjanjian ini

In
A
PASAL 2
Uang sewa bangunan hotel tersebut oleh PIHAK KEDUA akan
ah

lik
dibayar setiap tahun, yang dua tahun Rp. 125.000.000,- (Seratus
duapuluh lima juta rupiah) dan yang Tiga tahun Rp. 150.000.000,-
(Seratus limapuluh juta rupiah) kepada PIHAK PERTAMA untuk
am

ub
masa kontrak selama 5 (lima) tahun ep
PASAL 3
k

1 PIHAK KEDUA wajib memakai Bangunan Hotel tersebut dan


ah

memeliharanya dalam keadaan baik, segala perubahan dan


R

si
tambahan atas bangunan tersebut yang kehendaki oleh PIHAK

ne
KEDUA, untuk kepentingannya dapat diselenggarakan setelah
ng

disetujui PIHAK PERTAMA, dan segala ongkos-ongkos perbaikan


tersebut diatas ditanggung oleh PIHAK KEDUA

do
gu

2 Apabila terjadi kerusakan bangunan yang diakibatkan oleh


keadaan luas bisa (force majeure) seperti bencana alam,
In
A

kerusuhan dan kebakaran, biaya perbaikan, kerusakan


bangunan tersebut menjadi beban PIHAK PERTAMA, sedangkan
ah

untuk biaya pemeliharaan rutin menjadi beban PIHAK KEDUA


lik

PASAL 4
m

ub

Biaya-biaya langganan listrik, air (PAM) dan telepon serta biaya


pajak bumi dan bangunan (PBB) selama masa persewaan berjalan,
ka

ep

sepenuhnya menjadi tanggungan atau beban PIHAK KEDUA


ah

PASAL 5
R

es
M

ng

3
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PIHAK KEDUA diberikan keleluasaan sepenuhnya untuk

R
mempergunakan ruangan dalam bangunan hotel yang disewa itu

si
dengan tidak terbatas

ne
ng
PASAL 6
Di dalam masa berlakunya sewa, PIHAK PERTAMA dengan alasan

do
gu
apapun, sekali-kali tidak akan memutuskan / membatalkan sewa
tersebut sebelum habis masa kontraknya, dan jika terjadi komplain

In
A
dari pihak ketiga yang akan mengakibatkan PIHAK KEDUA harus
mengosongkan bangunan yang dikontrak maka PIHAK PERTAMA
ah

lik
harus mengembalikan sisa sewa kontrak dan mengganti kerugian
yang diderita oleh PIHAK KEDUA
am

ub
PASAL 7
Sehabis masa sewa, PIHAK KEDUA dengan persetujuan PIHAK
ep
PERTAMA dapat memperpanjang dengan memperbaharui
k

perjanjian sewa dengan harga sewa yang wajar dan bila ada
ah

kenaikan, harus bermusyawarah bersama dan disepakati oleh


R

si
kedua belah pihak yang dilakukan pada 1 (satu) bulan sebelum

ne
masa kontrak berahir
ng

PASAL 8

do
gu

Pada waktu penghentian sewa, PIHAK PERTAMA tidak akan adap


permintaan (tuntutan) tentang pengembalian bentuk bangunan
In
A

hotel dalam keadaan semula. PIHAK PERTAMA menerima semua


keadaan dari akibat perubahan bentuk di dalam ruangan
ah

lik

PASAL 9
PIHAK PERTAMA bersedia mengembalikan seluruh biaya sewa
m

ub

termasuk pajak penghasilan yang telah dibayar oleh PIHAK KEDUA


kepada PIHAK PERTAMA, apabila ada pihak-pihak ketiga yang
ka

ep

mengajukan keberatan atas penggunaan bangunan hotel tersebut.


PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA
ah

1. ZAHRI ANSORI (Ditanda tangani)


R

2. ZAHAR MUTAWIN (Ditanda tangani) MOHAMAD


es
M

ng

4
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3. Ny. HASANAH (Ditanda tangani) (Ditanda

R
tangani)

si
ne
ng
SAKSI – SAKSI
1. H. DULKAHAR (Ditanda tangani)

do
gu
Bahwa PENGGUGAT telah melaksanakan kewajiban selaku pihak
yang menyewa dan bahkan PENGGUGAT telah melaksanakan
perbaikan- perbaikan jalan, tempat parkir, merenovasi bangunan

In
A
dan telah membeli sarana hotel yang serba baru yang antara lain
Bad, kasur, AC, TV, meubelair, kursi-kursi, lemari, etalase dan lain-
ah

lik
lain sesuai dengan kebutuhan hotel

Bahwa pada tanggal 21 Maret 2011, PARA TERGUGAT meminta


am

ub
bon sewa Hotel Sejahtera Abadi yang dihitung untuk masa
penyewaan tahun 2012, yaitu sebesar Rp. 25.000.000,- (duapuluh
ep
k

lima juta rupiah) dan pada tanggal 09 Mei 2011 meminta lagi bon
perpanjangan sewa hotel tahun 2011 sebanyak Rp. 35.000.000,-
ah

R
(tigapuluh lima juta) dan pada tanggal 13 Juli 2011, meminta lagi

si
tambahan kas bon hotel sebanyak Rp. 10.000.000,- sehingga

ne
ng

dengan demikian PARA TERGUGAT telah menerima dari


PENGGUGAT uang sewa hotel Sejahtera Abadi untuk masa tahun
2012 berjumlah Rp. 75.000.000,- (tujuhpuluh lima juta rupiah)

do
gu

Bahwa ± bulan Februari 2012 tepatnya pada tanggal 25 dan


tanggal 28 PENGGUGAT bermaksud akan melunasi pembayaran
In
A

sewa hotel untuk tahun 2012 dan akan membayar sebesar Rp.
55.000.000,- (lima puluh lima juta rupiah) lagi, akan tetapi PARA
ah

lik

TERGUGAT menghindar dan tidak bersedia menerimanya dengan


tanpa alasan yang jelas
m

ub

Bahwa lebih daripada itu karyawan Hotel Sejahera Abadi yang


ka

ditugaskan oleh PENGGUGAT untuk mengurus hotel tersebut tiba-


ep

tiba diusir oleh para preman-preman yang disuruh oleh PARA


TERGUGAT
ah

Bahwa atas peristiwa pengusiran karyawan Hotel Sejahtera Abadi


es

yang dilakukan secara paksa dan melawan hukum oleh preman


M

ng

5
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
suruhan PARA TERGUGAT telah dilaporkan ke Polisi Resort

R
Indramayu dengan No.LP. 459/B/II/2012/Res.Im tanggal 29 Februari

si
2012, akan tetapi hingga sekarang belum ada penyelesaian

ne
ng
hukumnya.

Bahwa sewaktu PENGGUGAT mengelola Hotel Sejahtera Abdi

do
gu
tersebut bisa mendapat
sebanyak Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) atau + setiap bulan
penghasilan rata-rata setiap hari

rata-rata Rp. 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah)

In
A
Bahwa mulai semenjak PARA TERGUGAT merampas pengelolaan
ah

Hotel Sejahtera Abadi dari PENGGUGAT, hingga sekarang lamanya

lik
sudah 9 bulan. Dengan demikian kerugian PENGGUGAT sampai
sekarang = 9x Rp. 60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (lima ratus
am

ub
empat puluh juta rupiah)

Bahwa kerugian PENGGUGAT yang telah memperbaharui sarana


ep
k

hotel dan lain-lain tidak kurang dari Rp. 200.000.000,- (dua ratus
ah

juta rupiah).
R

si
Bahwa akibat perbuatan wanprestasi dan perbuatan melawan
hukum yang dilakukan oleh PARA TERGUGAT tersebut, maka

ne
ng

PENGGUGAT telah banyak menderita kerugian materil dan moril


yang sukar untuk ditaksir, akan tetapi tidak kurang dari Rp.

do
gu

1.000.000.000,- (satu milyar rupiah) dengan perincian :


A. Kerugian materil
• Perbaikan dan pembelian sarana Hotel Sejahtera Abadi Rp.
In
A

200.000.000,- (dua ratus juta rupiah).


• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 bulan x Rp.
ah

lik

60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (Lima ratus empat puluh


juta rupiah).
m

ub

• Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.


70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah)
ka

ep

Total kerugian materil Rp. 810.000.000,- (delapan ratus


sepuluh juta rupiah).
ah

es

B. Kerugian moril
M

ng

6
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Penggugat merasa terhina dan dipermalukan tidak kurang dari

R
Rp. 190.000.000,- (seratus sembilan puluh juta rupiah)

si
Sehingga total kerugian A + B = Rp. 1.000.000.000,- (satu milyar

ne
ng
rupiah)

Bahwa perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24 Februari

do
gu
2011 adalah mengikat dan belaku sebagai undang-undang yang
wajib ditepati oleh PENGUGAT dan PARA TERGUGAT

In
A
Bahwa PARA TERGUGAT telah melakukan perbuatan wanprestasi
terhadap surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24
ah

lik
Februari 2011 sekaligus PARA TERGUGAT telah melakukan
perbuatan melawan hukum karena itu PARA TERGUGAT secara
am

ub
tanggung renteng harus dihukum resiko membayar ganti rugi
kepada PENGGUGAT sebesar Rp.1.000.000.000,- (satu milyar
rupiah) secara serta merta sesuai dengan perincian yang telah
ep
k

diuraikan di atas
ah

R
Bahwa guna mencegah gugatan PENGGUGAT ini tidak menjadi

si
illusoir mohon supaya diletakkan sita jaminan terhadap harta

ne
ng

kekayaan PARA TERGUGAT yang berada di wilayah hukum


Pengadilan Negeri Indramayu terutama terhadap tanah berikut
bangunan Hotel Sejahtera Abadi dan segala sesuatu yang ada di

do
gu

atasnya tersebut dalam sertifikat hak milik No. 45 Desa Bulak Kec.
Jatibarang Kab. Indaramayu tertulis atas nama H. BADRUN AZHAR
In
A

Bahwa sangat dihawatirkan PARA TERGUGAT tidak mengindahkan


putusan Hakim dalam perkara ini, maka PARA TERGUGAT supaya
ah

lik

dihukum membayar dwang soom sebesar Rp. 100.000,- (seratus


ribu rupiah) per satu hari pada setiap keterlambatan membayar
m

ub

ganti rugi kepada PENGGUGAT


ka

Bahwa PENGGUGAT mengajukan gugatan ini secara sempurna


ep

didukung oleh bukti-bukti yang sempurna pula dan saksi-saksi,


karena itu mohon putusan dalam perkara ini dapat dijalankan
ah

terlebih dahulu walaupun ada perlawanan banding atau kasasi (uit


es

voorbaar bijs voorrad)


M

ng

7
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas PENGGUGAT memohon

R
kepada Yang Mulian Majlis Hakim sudilah kiranya memutusa

si
perkara dengan seadil-adilnya dengan amar :

ne
ng
MENGADILI

1. Mengabulkan gugatan PENGGUGAT untuk seluruhnya

do
2. Menyatakan surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal
gu 24 Februari 2011 yang ditandai tangai oleh PARA TERGUGAT
dan PENGGUGAT adalah sah dan mengikat dan berlaku sebagai

In
A
undang- undang
3. Menyatakan bahwa PARA TERGUGAT telah melakukan
ah

lik
perbuatan wanprestasi dan melawan hukum terhadap
perjanjian sewa menyewa tanggal 24 Februari 2011 dan harus
am

ub
dihukum membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT
4. Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng kepada
PENGGUGAT dengan perincian :
ep
k

A Kerugian materil
ah

• Perbaikan dan pembelian sarana Hotel Sejahtera Abadi


R

si
Rp. 200.000.000,- (dua ratus juta rupiah).
• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 bulan x Rp.

ne
ng

60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (Lima ratus empat puluh


juta rupiah).

do
gu

Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.


70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah)
Total kerugian materil Rp. 810.000.000,- (delapan ratus
In
A

sepuluh juta rupiah).


ah

lik

B. Kerugian moril
Penggugat merasa terhina dan dipermalukan tidak kurang
m

ub

dari Rp. 190.000.000,- (seratus sembilan puluh


juta rupiah)
ka

Sehingga total kerugian A + B = Rp. 1.000.000.000,- (satu


ep

milyar rupiah)
ah

5. Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng supaya


R

membayar uang paksa (dwangsoom) sebesar Rp. 100.000,-


es
M

ng

8
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
(seratus ribu rupiah) per setiap hari keterlambatan membayar

R
ganti rugi kepada PENGGUGAT

si
6. Menyatakan pemyitaan jaminan (CB) terhadap hak milik PARA

ne
ng
TERGUGAT secara tanggung renteng yaitu terhadap tanah
berikut bangunan Hotel Sejahtera Abadi serta segala sesuatu
yang ada di atasnya tersebut dalam sertifikat hak milik No. 45

do
gu Desa Bulak Kec. Jatibarang Kab. Indramayu atas nama H.
BADRUN AZHAR bin H. MASDUKI, yang terletak di Desa Bulak

In
A
Kec. Jatibarang Kab. Indramayu adalah sah dan berharga dan
sebagai barang-barang tersita adalah PENGGUGAT.
ah

lik
7. Menghukum PARA TERGUGAT supaya membayar ganti rugi
tersebut kepada PENGGUGAT dalam waktu 1 minggu setelah
putusan diucapkan
am

ub
8. Menyatakan bilamana PARA TERGUGAT tersebut tidak dapat
membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT supaya barang-
ep
barang tersita dapat dijual lelang melalui juru lelang negara
k

dan kelebihan pembayaran ganti rugi dapat dibayarkan kepada


ah

yang berhak
R

si
9. Menyatakan putusan dalam perkara ini dapat dijalankan

ne
terlebih dahulu walaupun ada perlawanan banding atau kasasi
ng

(uit voorbaar bijs voorraad)


Atau Ex aeqou at bon

do
gu

Menimbang, bahwa pada hari sidang yang telah di tetapkan,


pihak Penggugat datang menghadap kuasanya, sedangkan pihak Para
In
A

Tergugat menghadap kuasanya dalam persidangan;

Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah berupaya untuk


ah

lik

mendamaikan kedua belah pihak yang berperkara dengan menunjuk


seorang Mediator dengan dikeluarkannya Penetapan Nomor 43/Pen/
m

ub

Pdt.G/2012/PN.Im tanggal 28 Nopember 2012, namun upaya tersebut


tidak berhasil sebagaimana surat Laporan Mediator tertanggal 05
ka

Desember 2012 yang pada pokoknya melaporkan proses mediasi


ep

telah gagal mencapai kesepakatan;


ah

Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim melanjutkan


es

pemeriksaan perkara dengan memerintahkan pihak Penggugat


M

ng

9
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
membacakan surat gugatannya di depan persidangan, dan pihak

R
Penggugat menyatakan surat gugatan ada perubahan, perubahan

si
tersebut tertanggal 19 Desember 2012 sebagai berikut :

ne
ng
1. Pada halaman 2 alinea terakhir terdapat kesalahan pengetikan
semula tertulis PARA PENGGUGAT diperbaiki menjadi PARA

do
gu TERGUGAT” dan pada akhir kalimat alinea terakhir ditambah
dengan tulisan “kepada PENGGUGAT”.

In
A
2. Pada halaman 5 ditulis Pihak Kedua MOHAMAD diperbaiki
dengan “MOHAMAD ZAENI”
ah

lik
3. Pada halaman 6 alinea ke-6 terdapat tambahan kalimat pada
bagian posita “dihitung sampai diajukannya gugatan ini”
am

ub
4. Pada halaman 8 bagian posita alinea pertama ditambah “dan
supaya PARA TERGUGAT tersebut dihukum pula supaya
ep
k

menyerahkan pengelolaan Hotel Sejahtera Abadi Desa Bulak


ah

tersebut secara serta merta kepada PENGGUGAT”


R

si
5. Pada halaman 8 bagian petitum ditambah :

ne
ng

I. DALAM PROVISI:

Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng

do
gu

supaya menyerahkan pengelolaan Hotel Sejahtera Abadi Desa


Bulak tersebut kepada PENGGUGAT secara serta merta
In
A

setelah putusan dalam perkara ini dibacakan.

II. DALAM POKOK PERKARA :


ah

lik

Dst…..
m

ub

6. Pada halaman 9 bagian petitum No. 4 ditambah dengan kalimat


“supaya membayar ganti rugi
ka

ep

Yang selengkapnya adalah sebagai berikut :


I. Bahwa pada tanggal 24 Februari 2011, PARA TERGUGAT tersebut
ah

membuat perjanjian sewa menyewa dengan PENGGUGAT.


es
M

ng

10
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
II. Bahwa PARA TERGUGAT menyewakan bangunan Hotel Sejahtera

R
Abadi kepada PENGGUGAT yang terletak di atas tanah hak milik

si
Nomor : 45 atas nama H. BADRUN AZHAR Desa Bulak Kec.

ne
ng
Jatibarang Kabupaten Indramayu kepada PENGGUGAT.
III. Bahwa bangunan Hotel Sejahtera Abadi dengan pekarangannya
akan digunakan untuk dikelola sesuai dengan perjanjian hotel

do
gu dengan persetujuan sewa menyewa yang lebih lanjut diuraikan
dengan syarat-syarat sebagai berikut :

In
A
PASAL 1
Persetujuan sewa-menyewa ini berlaku untuk masa kontrak
ah

lik
selama 5 (lima) tahun dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Masa Kontrak mulai berlaku terhitung mulai tanggal 25
Februari 2011 sampai dengan tanggal 25 Februari 2016
am

ub
2. Penyerahan bangunan tersebut dilakukan oleh PIHAK
PERTAMA setelah penandatanganan surat perjanjian ini
ep
k

PASAL 2
ah

Uang sewa bangunan hotel tersebut oleh PIHAK KEDUA akan


R

si
dibayar setiap tahun, yang dua tahun Rp. 125.000.000,- (Seratus

ne
duapuluh lima juta rupiah) dan yang Tiga tahun Rp. 150.000.000,-
ng

(Seratus limapuluh juta rupiah) kepada PIHAK PERTAMA untuk


masa kontrak selama 5 (lima) tahun

do
gu

PASAL 3
In
A

1. PIHAK KEDUA wajib memakai Bangunan Hotel tersebut dan


memeliharanya dalam keadaan baik, segala perubahan dan
ah

tambahan atas bangunan tersebut yang kehendaki oleh PIHAK


lik

KEDUA, untuk kepentingannya dapat diselenggarakan setelah


disetujui PIHAK PERTAMA, dan segala ongkos-ongkos perbaikan
m

ub

tersebut diatas ditanggung oleh PIHAK KEDUA


2. Apabila terjadi kerusakan bangunan yang diakibatkan oleh
ka

ep

keadaan luas bisa (force majeure) seperti bencana alam,


kerusuhan dan kebakaran, biaya perbaikan, kerusakan
ah

bangunan tersebut menjadi beban PIHAK PERTAMA, sedangkan


R

untuk biaya pemeliharaan rutin menjadi beban PIHAK KEDUA


es
M

PASAL 4
ng

11
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Biaya-biaya langganan listrik, air (PAM) dan telepon serta biaya

R
pajak bumi dan bangunan (PBB) selama masa persewaan berjalan,

si
sepenuhnya menjadi tanggungan atau beban PIHAK KEDUA

ne
ng
PASAL 5
PIHAK KEDUA diberikan keleluasaan sepenuhnya untuk

do
gu
mempergunakan ruangan dalam bangunan hotel yang disewa itu
dengan tidak terbatas

In
A
PASAL 6
ah

lik
Di dalam masa berlakunya sewa, PIHAK PERTAMA dengan alasan
apapun, sekali-kali tidak akan memutuskan / membatalkan sewa
tersebut sebelum habis masa kontraknya, dan jika terjadi komplain
am

ub
dari pihak ketiga yang akan mengakibatkan PIHAK KEDUA harus
mengosongkan bangunan yang dikontrak maka PIHAK PERTAMA
ep
harus mengembalikan sisa sewa kontrak dan mengganti kerugian
k

yang diderita oleh PIHAK KEDUA


ah

si
PASAL 7

ne
Sehabis masa sewa, PIHAK KEDUA dengan persetujuan PIHAK
ng

PERTAMA dapat memperpanjang dengan memperbaharui


perjanjian sewa dengan harga sewa yang wajar dan bila ada

do
gu

kenaikan, harus bermusyawarah bersama dan disepakati oleh


kedua belah pihak yang dilakukan pada 1 (satu) bulan sebelum
In
A

masa kontrak berahir


ah

PASAL 8
lik

Pada waktu penghentian sewa, PIHAK PERTAMA tidak akan adap


permintaan (tuntutan) tentang pengembalian bentuk bangunan
m

ub

hotel dalam keadaan semula. PIHAK PERTAMA menerima semua


keadaan dari akibat perubahan bentuk di dalam ruangan
ka

ep

PASAL 9
ah

PIHAK PERTAMA bersedia mengembalikan seluruh biaya sewa


R

termasuk pajak penghasilan yang telah dibayar oleh PIHAK KEDUA


es
M

ng

12
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
kepada PIHAK PERTAMA, apabila ada pihak-pihak ketiga yang

R
mengajukan keberatan atas penggunaan bangunan hotel tersebut.

si
ne
ng
PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA
1. ZAHRI ANSORI (Ditanda tangani)
2. ZAHAR MUTAWIN (Ditanda tangani) MOHAMAD

do
gu ZAENI
3. Ny. HASANAH (Ditanda tangani) (Ditanda

In
A
tangani)
ah

lik
SAKSI – SAKSI
1. H. DULKAHAR (Ditanda tangani)
am

ub
Bahwa PENGGUGAT telah melaksanakan kewajiban selaku pihak
yang menyewa dan bahkan PENGGUGAT telah melaksanakan
perbaikan- perbaikan jalan, tempat parkir, merenovasi bangunan
ep
k

dan telah membeli sarana hotel yang serba baru yang antara lain
ah

Bad, kasur, AC, TV, meubelair, kursi-kursi, lemari, etalase dan lain-
R

si
lain sesuai dengan kebutuhan hotel

ne
ng

Bahwa pada tanggal 21 Maret 2011, PARA TERGUGAT meminta


bon sewa Hotel Sejahtera Abadi yang dihitung untuk masa
penyewaan tahun 2012, yaitu sebesar Rp. 25.000.000,- (duapuluh

do
gu

lima juta rupiah) dan pada tanggal 09 Mei 2011 meminta lagi bon
perpanjangan sewa hotel tahun 2012 sebanyak Rp. 35.000.000,-
In
A

(tigapuluh lima juta) dan pada tanggal 13 Juli 2011, meminta lagi
tambahan kas bon hotel sebanyak Rp. 10.000.000,- sehingga
ah

dengan demikian PARA TERGUGAT telah menerima dari


lik

PENGGUGAT uang sewa hotel Sejahtera Abadi untuk masa tahun


2012 berjumlah Rp. 75.000.000,- (tujuhpuluh lima juta rupiah)
m

ub

Bahwa ± bulan Februari 2012 tepatnya pada tanggal 25 dan


ka

tanggal 28 PENGGUGAT bermaksud akan melunasi pembayaran


ep

sewa hotel untuk tahun 2012 dan akan membayar sebesar Rp.
ah

55.000.000,- (lima puluh lima juta rupiah) lagi, akan tetapi PARA
R

es
M

ng

13
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
TERGUGAT menghindar dan tidak bersedia menerimanya dengan

R
tanpa alasan yang jelas

si
Bahwa lebih daripada itu karyawan Hotel Sejahera Abadi yang

ne
ng
ditugaskan oleh PENGGUGAT untuk mengurus hotel tersebut tiba-
tiba diusir oleh para preman-preman yang disuruh oleh PARA

do
gu
TERGUGAT
Bahwa atas peristiwa pengusiran karyawan Hotel Sejahtera Abadi
yang dilakukan secara paksa dan melawan hukum oleh preman

In
A
suruhan PARA TERGUGAT telah dilaporkan ke Polisi Resort
Indramayu dengan No.LP. 459/B/II/2012/Res.Im tanggal 29 Februari
ah

lik
2012, akan tetapi hingga sekarang belum ada penyelesaian
hukumnya.
am

ub
Bahwa sewaktu PENGGUGAT mengelola Hotel Sejahtera Abdi
tersebut bisa mendapat penghasilan rata-rata setiap hari
ep
k

sebanyak Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah) atau + setiap bulan


rata-rata Rp. 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah)
ah

R
Bahwa mulai semenjak PARA TERGUGAT merampas pengelolaan

si
Hotel Sejahtera Abadi dari PENGGUGAT, hingga sekarang

ne
ng

lamanya sudah 9 bulan dihitung sampai diajukannya gugatan ini.


Dengan demikian kerugian PENGGUGAT sampai sekarang = 9 x
Rp. 60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (lima ratus empat puluh juta

do
gu

rupiah)

Bahwa kerugian PENGGUGAT yang telah memperbaharui


In
A

sarana hotel dan lain-lain tidak kurang dari Rp. 200.000.000,-


(dua ratus juta rupiah).
ah

lik

Bahwa akibat perbuatan wanprestasi dan perbuatan melawan


hukum yang dilakukan oleh PARA TERGUGAT tersebut, maka
m

ub

PENGGUGAT telah banyak menderita kerugian materil dan moril


yang sukar untuk ditaksir, akan tetapi tidak kurang dari Rp.
ka

1.000.000.000,- (satu milyar rupiah) dengan perincian :


ep

A. Kerugian materil
ah

• Perbaikan dan pembelian sarana Hotel Sejahtera Abadi Rp.


R

200.000.000,- (dua ratus juta rupiah).


es
M

ng

14
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 bulan x Rp.

si
60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (Lima ratus empat puluh
juta rupiah).

ne
ng
• Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.
70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah)

do
gu Total kerugian materil Rp. 810.000.000,- (delapan ratus
sepuluh juta rupiah).

In
A
B. Kerugian moril
Penggugat merasa terhina dan dipermalukan tidak kurang dari
ah

lik
Rp. 190.000.000,- (seratus sembilan puluh juta rupiah)
Sehingga total kerugian A + B = Rp. 1.000.000.000,- (satu milyar
am

ub
rupiah)

Bahwa perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24 Februari


ep
k

2011 adalah mengikat dan belaku sebagai undang-undang yang


ah

wajib ditepati oleh PENGUGAT dan PARA TERGUGAT


R

si
Bahwa PARA TERGUGAT telah melakukan perbuatan wanprestasi

ne
ng

terhadap surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24


Februari 2011 sekaligus PARA TERGUGAT telah melakukan
perbuatan melawan hukum karena itu PARA TERGUGAT secara

do
gu

tanggung renteng harus dihukum resiko membayar ganti rugi


kepada PENGGUGAT sebesar Rp.1.000.000.000,- (satu milyar
In
A

rupiah) secara serta merta sesuai dengan perincian yang telah


diuraikan di atas, dan supaya PARA TERGUGAT tersebut
ah

dihukum pula supaya menyerahkan pengelolaan Hotel Sejahtera


lik

Abadi Desa Bulak tersebut secara sertamerta kepada PENGGUGAT.


m

ub

Bahwa guna mencegah gugatan PENGGUGAT ini tidak menjadi


illusoir mohon supaya diletakkan sita jaminan terhadap harta
ka

kekayaan PARA TERGUGAT yang berada di wilayah hukum


ep

Pengadilan Negeri Indramayu terutama terhadap tanah berikut


ah

bangunan Hotel Sejahtera Abadi dan segala sesuatu yang ada di


R

atasnya tersebut dalam sertifikat hak milik No. 45 Desa Bulak


es
M

ng

15
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Kec. Jatibarang Kab. Indaramayu tertulis atas nama H. BADRUN

R
AZHAR

si
Bahwa sangat dihawatirkan PARA TERGUGAT tidak

ne
ng
mengindahkan putusan Hakim dalam perkara ini, maka PARA
TERGUGAT supaya dihukum membayar dwang soom sebesar

do
gu
Rp. 100.000,- (seratus ribu rupiah)
keterlambatan membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT
per satu hari pada setiap

In
A
Bahwa PENGGUGAT mengajukan gugatan ini secara sempurna
didukung oleh bukti-bukti yang sempurna pula dan saksi-saksi,
ah

lik
karena itu mohon putusan dalam perkara ini dapat dijalankan
terlebih dahulu walaupun ada perlawanan banding atau kasasi (uit
voorbaar bijs voorrad)
am

ub
Bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas PENGGUGAT
ep
memohon kepada Yang Mulia Majelis Hakim sudilah kiranya
k

memutusa perkara dengan seadil-adilnya dengan amar :


ah

MENGADILI
R

si
I. DALAM PROVISI :

ne
Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng
ng

supaya menyerahkan pengelolaan Hotel Sejahtera Abadi


Desa Bulak tersebut kepada PENGGUGAT secara serta

do
gu

merta setelah putusan dalam perkara ini dibacakan.


In
A

II. DALAM POKOK PERKARA :


1. Mengabulkan gugatan PENGGUGAT untuk seluruhnya
ah

2. Menyatakan surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal


lik

24 Februari 2011 yang ditandai tangai oleh PARA TERGUGAT


dan PENGGUGAT adalah sah dan mengikat dan berlaku sebagai
m

ub

undang- undang
3. Menyatakan bahwa PARA TERGUGAT telah melakukan
ka

ep

perbuatan wanprestasi dan melawan hukum terhadap


perjanjian sewa menyewa tanggal 24 Februari 2011 dan harus
ah

dihukum membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT


R

4. Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng supaya


es
M

membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT dengan perincian :


ng

16
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
A Kerugian materil

R
• Perbaikan dan pembelian sarana Hotel Sejahtera Abadi

si
Rp. 200.000.000,- (dua ratus juta rupiah).

ne
ng
• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 bulan x Rp.
60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (Lima ratus empat puluh

do
gu juta rupiah).
- Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.
70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah)

In
A
Total kerugian materil Rp. 810.000.000,- (delapan
ratus sepuluh juta rupiah).
ah

lik
B. Kerugian moril
am

ub
Penggugat merasa terhina dan dipermalukan tidak
kurang dari Rp. 190.000.000,- (seratus
sembilan puluh juta rupiah)
ep
k

Sehingga total kerugian A + B = Rp. 1.000.000.000,- (satu


ah

milyar rupiah)
R

si
5. Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng supaya
membayar uang paksa (dwangsoom) sebesar Rp. 100.000,-

ne
ng

(seratus ribu rupiah) per setiap hari keterlambatan membayar


ganti rugi kepada PENGGUGAT

do
gu

6. Menyatakan pemyitaan jaminan (CB) terhadap hak milik PARA


TERGUGAT secara tanggung renteng yaitu terhadap tanah
berikut bangunan Hotel Sejahtera Abadi serta segala sesuatu
In
A

yang ada di atasnya tersebut dalam sertifikat hak milik No. 45


Desa Bulak Kec. Jatibarang Kab. Indramayu atas nama H.
ah

lik

BADRUN AZHAR bin H. MASDUKI, yang terletak di Desa Bulak


Kec. Jatibarang Kab. Indramayu adalah sah dan berharga dan
m

ub

sebagai peyimpanan barang-barang tersita adalah


PENGGUGAT.
ka

7. Menghukum PARA TERGUGAT supaya membayar ganti rugi


ep

tersebut kepada PENGGUGAT dalam waktu 1 minggu setelah


ah

putusan diucapkan
R

8. Menyatakan bilamana PARA TERGUGAT tersebut tidak dapat


es

membayar ganti rugi kepada PENGGUGAT supaya barang-


M

ng

17
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
barang tersita dapat dijual lelang melalui juru lelang negara

R
dan kelebihan pembayaran ganti rugi dapat dibayarkan kepada

si
yang berhak

ne
ng
9. Menyatakan putusan dalam perkara ini dapat dijalankan
terlebih dahulu walaupun ada perlawanan banding atau kasasi
(uit voorbaar bijs voorraad)

do
gu
Atau Ex aeqou at bon
Atau

In
A
Ex aeqou qt bono
Menimbang, bahwa atas gugatan Penggugat tersebut,
ah

lik
Penggugat menyatakan tidak ada perubahan lagi dan menyatakan
tetap pada surat gugatannya;
am

ub
Menimbang, bahwa atas gugatan Penggugat, pihak Para
Tergugat telah mengajukan jawabannya yang telah dibacakan di
persidangan tertanggal 16 Januari 2013, sebagai berikut :
ep
k

EKSEPSI :
ah

I. Bahwa pada prinsipnya Para Tergugat menolak dalil-dalil


R

si
yang diajukan oleh Penggugat
II. Gugatan Tidak Sesuai Dengan hukum Acara

ne
ng

Bahwa sebagaimana perihal Penggugat yaitu " Gugatan


Perbuatan Melawan Hukum Dan Wanprestasi " , perihal
gugatan demikian adalah merupakan suatu bentuk

do
gu

gugatan yang tidak berdasarkan atas hukum karena


sangat jelas Penggugat telah tidak memakai dan mengerti
In
A

tata cara beracara di Pengadilan menurut hukum acara


perdata.
ah

lik

Hal tersebut sangat nampak ketika Penggugat


menggabungkan dua hal prinsip perkara perdata yang
dilarang yaitu Perbuatan Melawan Hukum dan
m

ub

wanprestasi.
ka

Bahwa larangan penggabungan Perbuatan Melawan Hukum


ep

Dan Wanprestasi sebagaimana dalam yurisprudensi :


Putusan MARI No.1875 K/Pdt/1984 : Penggabungan Gugatan
ah

Perbuatan Melawan Hukum dan Perbuatan Ingar Janji.


es

Perbuatan Melawan Hukum berdasarkan Pasal 1365


M

ng

18
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
KUHPerdata tidak dibenarkan digabungkan dengan Perbuatan

R
Ingkar Janji (wanprestasi) berdasarkan 1243 KUHPerdata

si
dalam satu gugatan menurut tertib beracara perdata,

ne
ng
keduanya harus diselesaikan secara tersendiri.
Oleh karena itu, mohon kiranya Majelis Hakim untuk tidak
dapat memeriksa perkara No. 43/Pdt.G/2012/Pn.Im ini atau

do
gu NO sebagaimana landasan hukum yurisprudensi tersebut
diatas.

In
A
DALAM POKOK PERKARA.
Bilamana Yang Mulia Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili
ah

lik
perkara ini berpendapat lain, maka jawaban tergugat terhadap
gugatan penggugat adalah sebagai berikut
1. Bahwa para tergugat membantah dengan tegas dan keras dalil-
am

ub
dalil gugatan penggugat kecuali yang dinyatakan secara tegas
dan jelas adalah benar.
ep
2. Bahwa memang benar pada tanggal 24 Februari 2011 antara
k

penggugat dengan para tergugat menandatangani surat


ah

perjanjian sewa menyewa bangunan , yang kemudian dikenal


R

si
Hotel Sejahtera Abadi yang terletak di Blok Kendali, Desa Bulak,

ne
Kec. Jatibarang, kab. Indramyu, dimana surat perjanjian tersebut
ng

dibuat oleh Advokat H. Otong Bahrudin, SH., MH.;


3. Bahwa Surat Perjanjian tersebut materinya pada pasal dua

do
gu

adalah salah dan akan direvisi kembali oleh Advokat H. Otong


Bahrudin, SH., MH, oleh karena itu pada saksi atas nama H.
In
A

Otong Bahrudin, SH., MH belum ditandatangani dan akan


ditandatangani setelah dilakukan revisi. Dalam hal ini diketahui
ah

oleh para pihak dan saksi H. Dulkahar;


lik

4. Bahwa menyewa hotel sebenarnya adalah H. Tarjono, 60 tahun,


pensiunan PU, beralamat di Jl. Pembangunan VII No. 42 Cirebon,
m

ub

Penggugat hanya sebagai pegawai hotel yang digaji oleh H.


Tarjono dan namanya dipinjam untuk melakukan /
ka

ep

menandatangani surat Perjanjian Sewa Menyewa Bangunan "


Hotel sejatera Abadi " pada tanggal 24 Februari 2011;
ah

5. Bahwa para tergugat menolak dengan tegas dan keras atas dalil
R

penggugat yang menyatakan bahwa penggugat telah


es
M

melaksanakan perbaikan-perbaikan jalan, tempat parkir,


ng

19
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
merenovasi bangunan, dan telah membeli sarana hotel dll,

R
dikarenakan yang melaksanakan perbaikan-perbaikan jalan,

si
tempat parkir, merenovasi bangunan, dan telah membeli sarana

ne
ng
hotel dil adalah H. Tarjono / Penyewa yang sebenarnya;
6. Bahwa Para tergugat menolak dengan tegas apabila penggugat
telah memberi uang muka sewa hotel untuk penggugat, yang

do
gu benar adalah H. Tarjono telah meminjamkan uang sebesar Rp.
70.000.000 (tujuh puluh juta rupiah ) kepada Zahar Mutaqin

In
A
(Tergugat II) melalui penggugat;
7. Bahwa atas pinjaman uang sebesar Rp. 70.000.000 ( tujuh
ah

lik
puluh juta rupiah ) kepada Zahar Mutaqin ( Tergugat II ) melalui
penggugat oleh H. Tarjono, telah dikembalikan kepada H.
Tarjono oleh Zahar Mutaqin ( Tergugat II) melalui anaknya H.
am

ub
Tarjono yang bernama Imam dengan disaksikan oleh H.
Dulkahar pada tanggal 9 Februari 2012;
ep
8. Bahwa dikarenakan pinjaman uang sebesar Rp. 70.000.000
k

(tujuh puluh juta rupiah ) kepada Zahar Mutaqin ( Tergugat II )


ah

melalui penggugat oleh H. Tarjono, telah dikembalikan kepada


R

si
H. Tarjono oleh Zahar Mutaqin ( Tergugat II) melalui anaknya H.

ne
Tarjono yang bernama Imam dengan disaksikan oleh H.
ng

Dulkahar pada tanggal 9 Februari 2012, maka pada tanggal 25


Februari 2012 H. Tarjono menyatakan / membatalkan untuk

do
gu

tidak melanjutkan perpanjangan kontrak / sewa dengan hotel


Sejahtera Abadi yang surat perjanjian sewa tersebut atas nama
In
A

Mohamad Zaeni ;
9. Bahwa Para tergugat menolak dengan tegas apabila penggugat
ah

menyatakan mengalami kerugian, dikarenakan yang menyewa


lik

sebenarnya adalah bukan penggugat tetapi H. Tarjono dan yang


mengeluarkan uang untuk perbaikan dll adalah H. Tarjono
m

ub

Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut diatas kami mohon kepada


ka

Majelis Hakim yang terhormat dapat memberikan putusan sebagai


ep

berikut :
ah

PRIMIAR :
R

1. Menolak gugatan penggugat untuk seluruhnya,


es

2. Menerima eksepsi para tergugat untuk seluruhnya


M

ng

20
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3. Menyatakan perjanjian sewa menyewa bangunan antara H.

R
Tarjono dengan meminjam nama penggugat sebagai penyewa

si
dengan para tergugat sebagai pemilik bangunan " Hotel

ne
ng
Sejahtera Abadi" adalah cacat hukum dan tidak sah.
4. Menyatakan dan menetapkan bahwa H. Tarjono adalah penyewa
dan pengelola bangunan " Hotel Sejahtera Abadi" yang

do
gu sebenarnya.
5. Menyatakan dan menetapkan penggugat adalah staf hotel"

In
A
sejahtera Abadi"
6. Menyatakan dan menetapkan penggugat tidak mengalami
ah

lik
kerugian materiil maupun imateriil
SUBSIDAIR :
Mohon putusan yang seadil-adilnya ;
am

ub
Menimbang, bahwa atas jawaban dari pihak Para Tergugat
tersebut, pihak Penggugat telah mengajukan repliknya tertanggal 22
ep
Januari 2013, dan atas replik dari pihak Penggugat tersebut, pihak
k

Para Tergugat telah mengajukan dupliknya tertanggal 30 Januari 2013;


ah

si
Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalil gugatan
Penggugat, pihak Penggugat telah mengajukan bukti-bukti surat

ne
ng

sebagai berikut :
1. Foto copy Surat Perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24

do
gu

Februari 2011, diberi tanda bukti P-1;


2. Foto copy Kwitansi tanggal 21 Maret 2011, sejumlah
Rp.35.000.000,-(tiga puluh lima juta rupiah), diberi tanda bukti
In
A

P-2;
3. Foto copy Kwitansi tanggal 09 Mei 2011, sejumlah
ah

lik

Rp.25.000.000,-(dua puluh juta rupiah), diberi tanda bukti P-3;


4. Foto copy Kwitansi tanggal 13 Juli 2011, sejumlah
m

ub

Rp.10.000.000,-(sepuluh lima juta rupiah), diberi tanda bukti


P-4;
ka

5. Foto copy 2 (dua) lembar inventarisir Hotel Sejahtera Abadi,


ep

diberi tanda bukti P-5;


ah

6. Daftar Tamu Hotel tanggal 18/19 Februari 2012, diberi tanda


R

bukti P-6;
es
M

ng

21
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
7. Daftar Tamu Hotel tanggal 19/20 Februari 2012, diberi tanda

R
bukti P-7;

si
8. Daftar Tamu Hotel tanggal 20/21 Februari 2012, diberi tanda

ne
ng
bukti P-8;
9. Daftar Tamu Hotel tanggal 21/22 Februari 2012, diberi tanda
bukti P-9;

do
gu
10. Daftar Tamu Hotel tanggal 22/23 Februari 2012, diberi
tanda bukti P-10;

In
A
Foto copy surat-surat tersebut telah diteliti dan ternyata telah sesuai
dengan aslinya kecuali surat bukti P-6 s/d P-10 Asli, dan telah diberi
ah

lik
meterai yang cukup, sehingga surat-surat tersebut dapat dijadikan
sebagai alat bukti surat dalam perkara ini;
am

ub
Menimbang, bahwa disamping mengajukan alat bukti surat,
untuk menguatkan dalil gugatannya pihak Penggugat telah pula
ep
k

mengajukan saksi-saksi untuk di dengar keterangannya dengan di


bawah sumpah, yaitu :
ah

R
1. Saksi KARNADI, SH;

si
Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :

ne
ng

• Bahwa saksi adalah Anggota Polri ;


• Bahwa pada waktu itu ada informasi dari kantor ada

do
permasalahan gugatan di Hotel Sejahtera Abadi ;
gu

• Bahwa sepengetahuan saksi pada waktu itu ada konflik di Hotel


Sejahtera Abadi waktu itu orang-orang berkumpul untuk
In
A

mengadakan mediasi, diantaranya H.Tarjono, Muhamad Zaeni


dan Ibu Hasanah, tetapi mediasi tersebut tidak berhasil yang
ah

lik

menjadi mediatornya adalah saksi;


• Bahwa benar para pihak tersebut membuat surat perjanjian ;
m

ub

• Bahwa saksi pernah melihat surat perjanjian masalah Hotel


Sejahtera Abadi yang terletak di Desa Bulak Kecamatan
ka

Jatibarang Kabupaten Indramayu;


ep

• Bahwa fakta formil yang mengelola didalam surat perjanian


ah

adalah Mohamad Zaeni ;


R

es
M

ng

22
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R
• Bahwa pada saat H.Tarjono, Muhamad Zaeni dan Ibu Hasanah

si
berkumpul ada permasalahan Sdr. Tarjono menyerahkan uang

ne
ng
kepada Sdr. Muhamad Zaeni, jumlah uang yang diserahkan
saksi lupa;

do
Bahwa mempunyai permasalahan adalah Muhamad Zaeni dan
gu Tarjono, permasalahan tersebut adalah Pak Tarjono memberikan
modal kepada Muhamad Zaeni untuk sewa Hotel Sejahtera

In
A
Abadi ;
• Bahwa kedudukan Muhamad Zaeni pada waktu itu yang
ah

lik
mengontrak Hotel Sejahtera Abadi;
• Bahwa kejadian keributan tersebut terjadi pada bulan
am

ub
September dan bulan Oktober tahun 2012 ;
2. Saksi KAMIN Bin TASKA;
Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :
ep
k

• Bahwa saksi dengan Muhamad Zaeni pernah bekerja di Hotel


ah

Sejahtera Abadi ;
R

si
• Bahwa Muhamad Zaeni menyewa Hotel Sejahtera Abadi mulai
tahun 2011 sampai dengan tahun 2016 (5 Tahun), yang

ne
ng

menyerahkan adalah Ibu Hasanah ;


• Bahwa saksi bisa mengetahui yang menyewa Hotel Sejahtera

do
gu

Abadi adalah Muhamad Zaeni dari Surat Perjanjian yang dibuat


tanggal 24 Pebruari 2011, yaitu dari Muhamad Zaeni ;
In
• Bahwa setahu saksi bahwa Pak muhamad Zaeni menyewa Hotel
A

Sejahtera Abadi sebesar Rp.125.000.000,-(seratus dua puluh


lima juta rupiah) uang pinjaman dari H. Tarjono yang telah
ah

lik

dibayar Muhamad Zaeni dari penghasilan sewa kamar hotel ;


• Bahwa saksi mengetahui adanya konflik masalah Hotel
m

ub

Sejahtera Abadi sewaktu saksi berada di rumahnya konolel Irsad


dan disitu ada Muhamad Zaeni, yang di dibicarakan pada waktu
ka

ep

itu mengenai pembayaran Rp.125.000.000,-(seratus dua puluh


lima juta rupiah) ;
ah

• Bahwa setahu saksi pak Tarjono adalah PNS dan Cuma


R

es

memebrikan dana saja ;


M

ng

23
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa saksi diberitahu oleh Muhamad Zaeni bahwa Muhamad

si
Zaeni disuruh membayar uang sebesar Rp. 70.000.000,-(tujuh
puluh juta rupiah) karena keuntungan Pak Tarjono terlalu kecil

ne
ng
Rp. 40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) ;

do
Bahwa setahu saksi pak Tarjono mengelola Hotel Sejahtera
gu Abadi selama 8 (delapan) Bulan sedangkan Pak Muhamad Zaeni
selama 4 (empat) Bulan ;

In
A
3. Saksi DEDI SUHENDI;
Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :
ah

lik
• Bahwa setahu saksi benar ada surat perjanian kontrak Hotel
Sejahtera Abadi selama 5 (lima) tahun pada waktu itu yang
am

ub
mengontrak Hotel Sejahtera Abadi Mohamad Zaeni dan yang
mengontrakkan Sdr. Zahar, dkk dan saksi pernah membaca
perjanjian tersebut ;
ep
k

• Bahwa Sdr. Zahar adalah ahli waris dari Hotel Sejahtera Abadi ;
ah

• Bahwa jarak rumah saksi dengan Hotel Sejahtera Abadi berjarak


R

si
5 (lima) rumah ;
• Bahwa Pemilik Hotel Sejahtera Abadi adalah Kakeknya Zahar

ne
ng

Ansori ;
• Bahwa Hotel Sejahtera Abadi disewa / dikontrak oleh Muhamad

do
gu

Zaeni selama 5 tahun (sampai tahun 2016) dan pertahunya


sebesar Rp.125.000.000,-(seratus dua puluh lima juta rupiah) ;
In
• Bahwa Hotel Sejahtera Abadi diambil alih oleh Hasanah ;
A

• Bahwa sekarang Hotel Sejahtera Abadi telah dikuasai oleh Sdri.


ah

Hasanah;
lik

• Bahwa saksi sudah membaca surat perjanjian sewa-menyewa


tertanggal 24 Pebruari 2011 ;
m

ub

• Bahwa yang menandatangani surat perjanjian tersebut adalah


ka

Muhamad Zaeni, Zahar Ansori, Hasanah dan H. Dulkahar ;


ep

• Bahwa secara hukum Muhamad zaeni masih sebagai penyewa


ah

Hotel ;
R

• Bahwa saksi tahu Muhamad Zaeni telah diusir secara paksa oleh
es

keluarga Hasanah ;
M

ng

24
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa Muhamad Zaeni meninggalkan Hotel Sejahtera Abadi

si
sudah 1 (satu) tahun ;
• Bahwa Sekarang yang menempati Hotel Sejahtera Abadi ahli

ne
ng
waris H. Badrun
• Bahwa saksi dengan Muhamad Zaeni adalah relasi ;

do
•gu Bahwa saksi sempat mendatangi rumah Hasanah dengan
Muhamad Zaeni pada waktu itu untuk menduduki kembali Hotel
tersebut, karena saksi ingin tahu kebenarannya ;

In
A
• Bahwa setahu saksi pertengkaran antra Muhamad Zaeni dengan
Zahar dan Hasanah karena masalah perjanjian Hotel ;
ah

lik
• Bahwa Pada waktu itu yang mengelola hotel saksi melihat
adalah oknum polisi yang bernama H. Rahmat adalah orang
am

ub
suruhan ahli waris Zahar dan Hasanah ;
• Bahwa sepengetahuan saksi Muhamad Zaeni mengontrak hotel
ep
sejahtera abadi dari tahun 24 Pebruari 2011 sampai dengan 25
k

Pebruari 2016 ;
ah

• Bahwa sepengetahuan saksi kontrak hotel dibayar sebesar


R

si
Rp.125.000.000,- per setiap tahun ;

ne
Bahwa sepengetahuan saksi bahwa kontrak hotel untuk tahun
ng

depan sudah dibayar Rp.70.000.000,- oleh Muhamad Zaeni ;


• Bahwa saksi tahu bahwa Muhamad Zaeni meneyerahkan uang

do
gu

kepada Zahar 3 kali yang jumlahnya sebesar Rp.70.000.000,-

Menimbang, untuk menguatkan dalil bantahannya, pihak Para


In
A

Tergugat dipersidangan telah mengajukan alat bukti surat sebagai


berikut :
ah

lik

1. Foto copy Surat Perjanjian sewa menyewa bangunan Hotel


Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-1;
m

ub

2. Foto copy Surat Kuasa tertanggal 03 Februari 2012 dari Ir. H.


Tarjono MM kepada Imam Alisozim, diberi tanda bukti T-2;
ka

3. Foto copy Surat Pernyataan tertanggal 9 Februari 2012 dari H.


ep

Tarjono, diberi tanda bukti T-3;


ah

4. Foto copy kwitansi pembayaran, diberi tanda bukti T-4;


R

5. Foto copy surat pernyataan tertanggal 26 Maret 2012 dari


es
M

H.Tarjono, diberi tanda bukti T-5;


ng

25
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6. Foto copy Catatan Pembayaran Gaji Karyawan, diberi tanda

R
bukti T-6;

si
7. Foto copy Daftar Gaji, diberi tanda bukti T-7;

ne
ng
8. Foto copy Rincian Daftra Keuangan Pemasukan dan Pengeluaran
Hotel Sejahtera Abadi selama dikontrak oleh H.Tarjono, diberi
tanda bukti T-8;

do
gu
9. Foto copy Dartar Keuangan / Kas Hotel Sejahtera Abadi
10. Foto copy Nota Liking elektronik tertanggal 07 maret

In
A
2011, diberi tanda bukti T-10 ;
11. Foto copy Nota meubel merapi tertanggal 28 maret 2011,
ah

lik
diberi tanda bukti T-11 ;
12. Foto copy kwintansi pembayaran kontrak Hotel Sejahtera
Abadi selama 1 Tahun dari H. Tarjono kepada Hasanah dan
am

ub
Zahar M, diberi tanda bukti T-12;
13. Foto copy buku ctatan pemasukan dan pengeluaran Hotel
ep
Sejahtera Abadi dari bulan Maret – Oktober 2011, diberi tanda
k

bukti T-13 ;
ah

14. Foto copy rekapitulasi (buku harian) penerimaan dan


R

si
pengeluaran hotel) bulan Maret – Mei 2011, diberi tanda bukti

ne
T-14;
ng

15. Foto copy catatan keuangan yang diterima H. Hendra


tarjono dari pemasukan Hotel Sejahtera Abadi dan dikeluarkan

do
gu

untuk keperluan Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-15;


16. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.3.500.000,-
In
A

melalui bank BRI dari Furi Nila Yunianti kepada Ir. Hendra Tarjono
dengan No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan
ah

sumber dana dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-16;
lik

17. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.3.500.000,-


melalui bank BRI dari Kagum Sugiana kepada Ir. Hendra Tarjono
m

ub

dengan No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan


sumber dana dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-17;
ka

ep

18. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.3.500.000,-


melalui bank BRI dari Kagum Sugiana kepada Ir. Hendra Tarjono
ah

dengan No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan


R

sumber dana dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-18;
es
M

ng

26
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
19. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.564.000,-

R
melalui bank BRI dari Imam Alisozima kepada Ir. Hendra Tarjono

si
dengan No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan

ne
ng
sumber dana dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-19;
20. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.5.504.000,-
melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan

do
gu No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana
dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-20;

In
A
21. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.4.157.000,-
melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan
ah

lik
No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana
dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-21;
22. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.5.180.000,-
am

ub
melalui bank BRI dari Imam Alisozima kepada Ir. Hendra Tarjono
dengan No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan
ep
sumber dana dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-22;
k

23. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.3.700.000,-


ah

melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan
R

si
No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana

ne
dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-23;
ng

24. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.5.414.000,-


melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan

do
gu

No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana


dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-24;
In
A

25. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.6.248.000,-


melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan
ah

No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana


lik

dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-25;


26. Foto copy bukti pengiriman uang sebesar Rp.3.345.000,-
m

ub

melalui bank BRI dari Marfuah kepada Ir. Hendra Tarjono dengan
No.Rek: 0107-01-05-19815-02 dengan keterangan sumber dana
ka

ep

dari Hotel Sejahtera Abadi, diberi tanda bukti T-26


Foto copy surat-surat tersebut telah diteliti dan ternyata telah sesuai
ah

dengan aslinya dan telah diberi meterai yang cukup, sehingga surat-
R

es
M

ng

27
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
surat tersebut dapat dijadikan sebagai alat bukti surat dalam perkara

R
ini;

si
Menimbang, bahwa Para Terggugat untuk menguatkan dalil-dalil

ne
ng
bantahannya di persidangan telah pula mengajukan saksi-saksi untuk
didengar keterangannya dengan di bawah sumpah sebagai berikut :

do
gu
1. Saksi H. DULKAHAR;
Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :

In
A
• Bahwa saksi tahu persis perjanjian sewa menyewa hotel
sejahtera karena saksi adalah sebagai saksinya ’
ah

lik
• Bahwa yang membuat surat perjanjian sewa-menyewa Hotel
Sejahtera Abadi adalah H. Otong Bahrudin ;
am

ub
• Bahwa ada kesalahan dari aslinya tahun pertama 3 bulan
transaksi hotel ;
• Bahwa yang membayar gaji karyawan Hotel Sejahtera Abadi
ep
k

adalah pak Tarjono dan yang menguasai Hotel Sejahtera Abadi


ah

adalah Muhamad Zaeni ;


R

si
• Bahwa pada waktu itu semua pekerjaan dikerjakan oleh
Muhamad Zaeni bukan oleh Sdr. Tarjono karena pak Tarjono

ne
ng

kedudukannya sebagai Pegawai ;


• Bahwa Hotel Sejahtera Abadi di kontrak oleh Muhamad Zaeni

do
gu

pada tangal 24 Pebruari 2011 dan habis pada tanggal 24


pebruari 2012 ;
In
• Bahwa Sdr. Tarjono menguasai atau mengelola Hotel selama 8
A

bulan sedangkan Muhamad Zaeni menguasai atau mengelola


ah

hotel selama 4 bulan, pada waktu itu ada masalah dengan


lik

anaknya pak Tarjono timbul niat jahat keterlibatan saksi dengan


Muhamad Zaeni berunding pas 8 bulan saksi bentrok dengan
m

ub

pak Tarjono ;
• Bahwa pada saat saksi memberikan Dp. Rp.70.000.000,- dan
ka

ep

Sdr Muhamad Zaeni mendapatkan 10% ;


• Bahwa surat perjanjian tanggal 24 Pebruari 2011 saksi, Hasanah
ah

dan Muhamad Zaeni menandatangani surat perjanjian tersebut ;


es
M

ng

28
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa yang menyewa Hotel Sejahtera Abadi adalah pak

si
Muhamad Zaeni selama 5 tahun sebesar Rp.125.000.000,-,
tahun kedua sebesar Rp.120.000.000,- dan baru tahunpertama

ne
ng
terjadi konflik atau keributan ;
• Bahwa hotel diserahkan oleh pak Tarjono bukan Pak Muhamad

do
gu Zaeni dan yang menerima kunci hotel sejahtera abadi pada
waktu itu adlah pak Tarjono ;
• Bahwa saksi menandatangani kwitansi bukti P-2 ;

In
A
• Bahwa saksi tahu yang menerima uang di bukti T-4 adalah
Imam anaknya pak Tarjono dari Zahar ;
ah

lik
• Bahwa penghasilan Hotel perharinya 6,5 juta sampai 2,5 juta ;
• Bahwa pak Muhamad Zaeni dikeluarkan/diusir secara paksa oleh
am

ub
Hasanag dan ahli warisnya ;
• Bahwa ada perbaikan AC dan Springbed semua dari pak
ep
Tarjono ;
k

• Bahwa saat sekarang yang menguasai Hotel Sejahtera Abadi


ah

adalah Pemiliknya Hasanah ;


R

si
• Bahwa Hasanah tahu yang mengontrak adalah Muhmad Zaeni

ne
ng

bukan Pak Tarjono ;

2. Saksi MASRONI MUCHSAN;

do
gu

Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :


• Bahwa setahu saksi awalnya pak H. Dulkahar menghubungi
saksi hendak menyewa Hotel Sejahtera Abadi namun dalam hal
In
A

ini saksi tidak dapat orang yang mau mengontrak Hotel


tersebut, kemudian ada Muhamad Zaeni menghubungi orang
ah

lik

yang punya uang yaitu Sdr. Pak Tarjono lalu dipertemukan


dengan pemilik Hotel yaitu Sdri. Hasanah, kemudian terjadilah
m

ub

komitmen Hotel Sejahtera Abadi diserahkan kepada Pak


Tarjono ;
ka

• Bahwa pertemuan pertama antara Sdr. Pak Tarjono, Muhamad


ep

Zaeni dan saksi sebelum bulan pebruari 2011


ah

• Bahwa pertemuan kedua yaitu antara Dulkahar, Muhamad Zaeni


R

dan Hasanah dan mengenai isi surat perjanjian tersebut saksi


es
M

tidak tahu ;
ng

29
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa resepsionis Hotel Sejahtera Abdi adalah keponakan pak

si
Tarjono ;
• Bahwa Dulkahar dan Muhamad Zaeni diangkat pak Tarjono yang

ne
ng
bertugas utuk mengawasi Hotel Sejahtera Abdi ;
• Bahwa Hotel Sejahtera Abdi dikontrak pak Tarjono sejak tanggal

do

gu 20 Pebruari 2011 ;
Bahwa yang menguasai Hotel Sejahtera Abdi sejak pak tarjono
mengontrak Hotel tersebut adalah Muhamad Zaeni bukan Pak

In
A
Tarjono ;
• Bahwa Pak tarjono pada waktu itu sebagai PNS
ah

lik
• Bahwa pembayaran Hotel Sejahtera Abdi oleh Dulkahar kepada
Sdri. Hasanah dilakukan di ruang Hotel tersebut dan dihadiri
am

ub
oleh Sdri. Hasanah ada Muhamad Zaeni, Sdr Dulkahar;
• Bahwa pada saat penyerahan uang saksi tahu karena pada
ep
waktu itu saksi ada didalam ruangan hotel kemudian sksi keluar
k

ruangan ;
ah

• Bahwa mengenai perjanjian saksi tidak tahu hanya membaca


R

si
didepannya saja ;
3. Saksi IR. HENDRA TARJONO;

ne
ng

Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :


• Bahwa saksi kenal dengan seja ada hubungan kerja, dan

do
gu

meminta saksi untuk mengurus Hotel. Dan kenal saksi sudah


lama karena saksi sebagai PNS di Cirebon.
In
A

• Bahwa Muhamad Zaeni sebagai Kepala Desa / Kuwu di Desa


Luwung Kecamatan Cirebon
ah

lik

• Bahwa pada akhir tahun 2010 awal tahun 2011 saksi memasuki
sebagai PNS pada waktu itu Muhamad Zaeni dan keluarga untuk
mengontrak Hotel Sejahtera Abadi.
m

ub

• Bahwa pada waktu itu pihak Hasanah datang kepada saksi


ka

diantar oleh Sdr. Dulkahar untuk mengontrak Hotel Sejahtera


ep

Abadi setelah beberapa minggu saksi ingin mengontrak Hotel


ah

Sejahtera Abadi kemudian sksi memberikan uang sebesar Rp.


R

25.000.000,- dengan disaksikan oleh Sdr. Dulkahar dengan Sdr.


es

Muhamad Zaeni
M

ng

30
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa yang mewakili saksi untuk mengontrol Hotel adalah

si
Muhamad Zaeni
• Bahwa saksi mengontrak Hotel Sejahtera Abadi sejak bulan

ne
ng
Maret 2011 sampai dengan tahun 2012 ;
• Bahwa saksi melakukan kontrak Hotel Sejahtera Abadi dengan

do

gu Sdri. Hasanah.
Bahwa berdasarkan kepercayan saksi kepada Muhamad Zaeni
sebagai teman saksi, hiba kepada Muhamad Zaeni karena

In
A
Muhamad Zaeni tidak mempunyai pekerjaan dan saksi percaya
dan memerintahkan kepada Muhamad Zaeni untuk
ah

lik
menandatangani surat perjanjian kontrak Hotel Sejahtera Abadi,
tetapi mengenai Hotel dengan buku-buku Hotel tanggung jawab
am

ub
saksi.
• Buku-buku buku-buku Hotel tanggung jawab saksi adalah
Kwintansi sewa hotel dari Ibu Hasanah yang membayar Hotel
ep
k

Sejahtera Abadi, buku rekapan Bank penerima dan pengeluaran


ah

Hotel Sejahtera Abadi, buku rekapan penerimaan transfer, dan


R

si
buku Bank atas nama saksi, serta buku catatan sendiri tentang
pengeluaran aset Hotel.

ne
ng

• Bahwa saksi mengontrak Hotel Sejahtera Abadi sejumlah


Rp.125.000.000,- untuk 1 tahun.

do
gu

• Bahwa pernah melihat isi surat perjanjian kontrak dan saksi


mendaftarkan ke Notaris
In
• Bahwa menurut saksi perjanjian tersebut harus di fisi karena
A

perjanjian tersebut kurang fix



ah

Bahwa kontrak Hotel dibayar oleh saksi lunas pada tanggal 03


lik

bulan 2 Tahun 2011 dengan jumlah seluruhnya 125.000.000,-


• Bahwa saksi mengontrak Hotel Sejahtera Abadi selama 5 tahun
m

ub

dibayar setiap tahun, namun ada pembicaraan dengan Ibu


ka

Hasanah kalau hasil saya bayar kontan.


ep

• Bahwa bukti penerimaan transfer dari Muhamad Zaeni, kalau


Muhamad Zaeni Cuma penandatanganan kontrak saja, tetapi
ah

pengelolaan Hotel tetap ada pada saksi, dan Muhamad Zaeni


es
M

ng

31
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dibayar Rp.1.500.000,- perbulan, sedangkan Dulkahar diabayar

R
Rp.1.500.000,-

si
• bahwa saksi mengelola Hotel tersebut selama 1 tahun tidak

ne
ng
penuh Cuma saksi mengelola Hotel selama 10 bulan, sedangkan
sisanya 2 bulan oleh Muhamad Zaeni dan Dulkahar dengan
didampingi pleh Polsek.

do

gu Bahwa Zakar mengakui di Polsek untuk minta Kasbon kepada
saksi kemudian uang tersebut dikasihkan kepada Muhamad

In
A
Zaeni tetapi Zahar sudah terima tetapi tidak untuh oleh karena
Hotel diseobot oleh Muhamad Zaeni dan Dulkahar, kemudian
ah

lik
putus kontrol dengan pemilik hotel
• Bahwa Zakar mengembalikan uang kepada saksi sebesar
am

ub
Rp.70.000.000,-
• Bahwa yang memutus kontrk dengan Hotel Sejahtera Abadi
saksi sendiri
ep
k

• Bahwa hubungan saksi dengan muhamad Zaeni sebagai


ah

pengontrol Hotel Sejahtera Abadi


R

si
• Bahwa saksi pernah melihat surat perjanjian yang mengontrak
adalah Sdr. Muhamad Zaeni

ne
ng

• Bahwa yang mengelola Hotel Sejahtera Abadi adalah saksi. Ada


kesepakatan saksi pada waktu itu dalam rapat Sdr. Muhamad

do
gu

Zaeni diangkat sebagai manager Hotel


• Bahwa perjanjian saksi dengan Muhamad Zaeni dengan cara
In
lisan
A

• Bahwa uang saksi yang di keluarkan untuk kontrak dan


ah

perbaikan Hotel Sejahtera Abadi kurang lebih berjumlah


lik

Rp.200.000.000,-
• Bahwa dalam pengelolaan Hotel Sejahtera Abadi saksi masih
m

ub

untung kurang lebih sebesar Rp.40.000.000,-


ka

4. Saksi MUJANA;
ep

Menerangkan pada pokoknya sebagai berikut :


• Bahwa saksi adalah penjual Nasi goreng di depan Hotel
ah

Sejahtera Abadi dari tahun 1993 sampai dengan sekarang, buka


es

sejak pukul 19.00 Wib s/d pukul 12.00.


M

ng

32
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 32
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
• Bahwa sepengetahuan saksi Hotel Sejahtera Abadi pemiliknya

si
adalah H. Badrun, pada tahun 2011 dkontarkkan pada orang
lain yaitu dikelola H. Tarjono, saksi sering melihat Pak H.Tarjono

ne
ng
keluar masuk Hotel dan sering makan nasi goreng saksi.
• Bahwa yang memegang kasir adalah keluarga pak Tarjono

do
•gu Bahwa saksi kenal dengan Muhamad Zaeni dan Dulkahar sejak
Hotel dikelola oleh pak Tarjono
• Bahwa saksi tahu dari pak Dulkahar bahwa pekerjaan Dulkahar

In
A
dan Muhamar Zaeni adalah Pegawai Hotel Sejahtera Abadi,
sedangkan yang mengelola Hotel adalah H. Tarjono
ah

lik
• Bahwa saksi melihat keluarga H.Tarjono ada di Hotel tersebut
sewaktu Pak Tarjono masih mengelola Hotel Sejahtera Abadi
am

ub
• Bahwa pak Tarjono mengelola Hotel tersebut sekitar 10 Bulan,
dan setelah pak Tarjono tidak mengelola Hotel sekarang dikelola
ep
oleh Danaji
k

• Bahwa pak Danaji disuruh oleh Muhamad Zaeni sebagai


ah

Resepsionis;
R

si
• Bahwa saksi tidak pernah melihat surat perjanjian

ne
Bahwa sekarang yang menguasai Hotel Sejahtera Abadi adalah
ng

H. Hasanah dan anak-anaknya Sdr. Zahar dan Zahri yang sering


mengontrol hotel

do
gu

Menimbang, bahwa pihak Penggugat dan pihak Para Tergugat


telah mengajukan kesimpulannya tertanggal 22 Mei 2013 ;
In
A

Menimbang, bahwa pihak Penggugat dan pihak Para Tergugat


ah

lik

selanjutnya menyatakan tidak akan mengajukan apa-apa lagi dan


mohon putusan;
m

ub

Menimbang, bahwa segala sesuatu yang terjadi dalam


persidangan dan telah tercatat dalam Berita Acara Persidangan
ka

ditunjuk merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan, dan telah


ep

pula turut dipertimbangkan dalam putusan ini;


ah

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMNYA


R

es
M

ng

33
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 33
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat

R
adalah sebagaimana terurai pada awal putusan ini;

si
ne
ng
DALAM PROVISI;
Menimbang, bahwa dalam surat gugatan Penggugat, selain
mengajukan gugatan dalam pokok perkara, juga mengajukan gugatan

do
gu
dalam provisi;
Menimbang, bahwa gugatan provisi dalam surat gugatan

In
A
Penggugat adalah sebagai berikut :
• Menghukum Para Tergugat secara tanggung renteng supaya
ah

lik
menyerahkan pengelolaan Hotel Sejahtera Abadi Desa Bulak
tersebut kepada Penggugat secara serta merta setelah
putusan dalam perkara ini;
am

ub
Menimbang, bahwa setelah dicermati gugatan provisi dalam
surat gugatan Penggugat, Majelis berpendapat bahwa gugatan provisi
ep
k

pihak Penggugat sudah memasuki pokok perkara, karena sudah


membutuhkan pembuktian, sehingga gugatan dalam provisi tersebut
ah

R
tidak dapat dipertimbangkan dalam provisi, dimana yang dimaksud

si
dengan gugatan provisi adalah tindakan pendahuluan sebelum

ne
ng

memasuki pokok perkara;


Menimbang, bahwa dari uraian tersebut diatas, maka gugatan
Penggugat dalam provisi harus dinyatakan ditolak;

do
gu

DALAM KONVENSI;
In
A

Dalam Eksepsi :

Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat


ah

lik

adalah sebagaimana telah terurai pada awal putusan ini;

Menimbang, bahwa Para Tergugat dalam surat jawabannya,


m

ub

disamping mengajukan bantahan dalam pokok perkara juga


mengajukan eksepsi dengan alasan sebagai berikut :
ka

• Gugatan tidak sesuai dengan hukum acara, dimana gugatan


ep

Perbuatan Melawan Hukum dan Wanprestasi, yang mana gugatan


ah

demikian adalah merupakan suatu bentuk gugatan yang tidak


R

berdasarkan atas hukum;


es
M

ng

34
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 34
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa selanjutnya majelis akan mempertimbangkan apakah

R
penggabungan gugatan berupa perbuatan melawan hukum sekaligus

si
wanprestasi harus dianggap sebagai gugatan yang kabur ?

ne
ng
Menimbang, bahwa gugatan seperti itu merupakan gugatan yang cukup
jelas, sebab perbedaan antara wanprestasi dengan perbuatan melawan hukum

do
hanya gu perbedaan spesies saja,
menimbulkan hak dan kwajiban hukum karena perikatan, sedangkan perbuatan
dengan alasan bahwa wanprestasi

In
melawan hukum menimbulkan hak dan kwajiban hukum yang lahir karena
A
undang-undang, sehingga wanprestasi dengan perbuatan melawan hukum
ah

sama-sama merupakan perbuatan yang menimbulkan hak dan kewajiban;

lik
Menimbang, bahwa dari uraian tersebut diatas, maka eksepsi / tangkisan
am

ub
dari Para Tergugat mengenai hal ini haruslah dinyatakan ditolak;

Menimbang, bahwa eksepsi hakekatnya merupakan bantahan yang tidak


mengenai pokok perkara, namun apabila eksepsi tersebut dinyatakan diterima,
ep
k

maka eksepsi dapat menyudahi pemeriksaan terhadap pokok perkara ;


ah

R
Menimbang, bahwa oleh karena eksepsi Para Tergugat dinyatakan

si
ditolak, maka selanjutnya majelis akan mempertimbangkan dalam pokok

ne
ng

perkara;

do
Dalam Pokok Perkara :
gu

Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat adalah


In
sebagaimana tersebut diatas ;
A

Menimbang, bahwa setelah majelis membaca dan mencermati gugatan


ah

lik

Penggugat, yang menjadi pokok gugatan Penggugat adalah mengenai surat


perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24 Februari 2011 yang ditanda
m

ub

tangani oleh Para Tergugat dan Penggugat adalah sah dan mengikat dan
berlaku sebagai undang- undang;
ka

Menimbang, bahwa dalil pokok gugatan Pengugat tersebut,


ep

ternyata Para Tergugat telah membenarkannya sebagaimana terurai


ah

dalam dalil jawaban para Tergugat dalam pokok perkara angka 2 yang
R

mendalilkan bahwa memang benar pada tanggal 24 Februari 2011


es
M

antara Penggugat dengan Para Tergugat menandatangani surat


ng

35
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 35
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
perjanjian sewa menyewa bangunan, yang kemudian dikenal Hotel

R
Sejahtera Abadi yang terletak di Blok Kendal, Desa Bulak, Kec.

si
Jatibarang, Kab. Indrmayu, dimana surat perjanjian tersebut dibuat

ne
ng
oleh Advokat H. Otong Bahrudin, SH.,MH;

Menimbang, bahwa meskipun pihak para Tergugat

do
membenarkan dalil gugatan Penggugat tersebut, namun untuk lebih
gu
lengkapnya majelis akan mempertimbangkan apakah dalil gugatan
penggugat tersebut dapat dikabulkan berdasarkan alat-alat bukti;

In
A
Menimbang, bahwa guna membuktikan dalil pokok gugatannya
Penggugat telah mengajukan Surat-surat bukti P1 s/d P10 dan juga
ah

lik
mengajukan 3(tiga) orang saksii yaitu: Saksi Karnadi, SH, saksi Kamin,
saksi Dedi Suhendi;
am

ub
Menimbang, bahwa juga sebaliknya guna membantah dalil
pokok gugatan Penggugat, Para Tergugat telah mengajukan surat-
ep
surat bukti T.1 sd T.26 dan juga mengajukan 4 orang saksi yaitu saksi
k

H.Dulkahar, saksi Masroni Muchsan, saksi Ir. Hendra Tarjono dan saksi
ah

Mujana;
R

si
Menimbang, bahwa berdasarkan proses jawab jinawab, dari

ne
ng

surat-surat bukti dan keterangan saksi, baik yang diajukan oleh


Penggugat maupun Para Tergugat, majelis hakim akan
mempertimbangkan sebagai berikut:

do
gu

Menimbang, bahwa majelis sebelum mempertimbangkan dalil


pokok gugatan, majelis hakim akan mempertimbangkan terlebih
In
A

dahulu Perjanjian sewa menyewa tertanggal 24 Februari 2011


tersebut apakah benar telah terjadi dan apakah telah juga memenuhi
ah

lik

syarat sah perjanjian sesuai Pasal 1320 KUHPer tersebut;

Menimbang, bahwa berdasarkan saksi-saksi Penggugat yaitu


m

ub

Saksi Karnadi, SH, saksi Kamin, saksi Dedi Suhendi pada pokoknya
telah menerangkan bahwa mengetahui surat perjanjian Sewa
ka

menyewa dan fakta formil yang menyewa didalam surat perjanjian


ep

adalah Mohamad Zaeni telah menyewa Hotel Sejahtera Abadi yang


ah

terletak di Desa Bulak Kecamatan Jatibarang Kabupaten Indramayu;


R

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi


es
M

Penggugat tersebut telah menerangkan juga bahwa pada bulan


ng

36
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 36
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Februari 2012 tepatnya pada tanggal 25 dan tanggal 28 penggugat

R
bermaksud akan melunasi pembayaran sewa hotel untuk tahun 2012

si
dan akan membayar sebesar Rp. 55.000.000,- (lima puluh lima juta

ne
ng
rupiah) lagi, akan tetapi para Tergugat menghindar dan tidak
bersedia menerimanya dengan tanpa alasan yang jelas ;

do
gu Menimbang, bahwa berdasarkan surat bukti Surat Perjanjian sewa
menyewa bangunan tanggal 24 Februari 2011 telah juga disebutkan sebagai

pihak sewa menyewa dalam perjanjian sewa menyewa bangunan adalah

In
A
sebagai Pihak yang menyewakan adalah Zahri Anshori bin H. Badrun Azhar,
Zahar Mutaqim Bin H. Badrun Azhar, Ny. Hasanah sebagai pihak pertama yang
ah

lik
dalam hal ini adalah pihak Para Tergugat denganPihak penyewa adalah
Mohamad Zaeni sebagai pihak Kedua yang dalam hal ini adalah pihak
am

ub
Penggugat tersebut;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut di atas, Majelis


ep
k

berpendapat bahwa memang benar telah terjadi Perjanjian sewa menyewa


ah

berdasarkan Surat Perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24 Februari


R

si
2011 tersebut dan dikuatkan pula dengan jawaban pihak Para Tergugat dalam
poin 2 yang membenarkan pada tanggal 24 Februari 2011 antara Penggugat

ne
ng

dengan Para Tergugat telah menandatangani Surat Perjanjian sewa menyewa


bangunan, yang kemudian dikenal dengan Hotel Sejahtera Abadi yang terletak

do
gu

di Blok Kendal, Desa Bulak, Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu;

Menimbang, bahwa berdasarkan pasal 1320 KUHPerdata mengenai


In
A

syarat sahnya perjanjian, maka majelis berpendapat bahwa bahwa Surat


Perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal 24 Februari 2011 telah benar
ah

lik

memenuhi Pasal 1320 KUHPerdata tersebut;

Menimbang, bahwa selanjutnya oleh karena Perjanjian sewa menyewa


m

ub

tertanggal 24 Februari 2011 terebut telah ternyata benar telah terjadi dan telah
juga memenuhi syarat sah perjanjian sesuai Pasal 1320 KUHPerdata tersebut,
ka

maka haruslah dinyatakan surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal


ep

24 Februari 2011 yang ditanda tangani oleh Para Tergugat dan Penggugat
ah

adalah sah dan mengikat dan berlaku sebagai undang- undang, sehingga
R

es
M

ng

37
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 37
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dengan sendirinya dalil pokok gugatan Penggugat telah memenuhi dan terbukti

R
dan petitum yang ke- 2 tersebut haruslah dinyatakan dikabulkan;

si
Menimbang, bahwa sebagaimana dalam dalil jawaban pihak

ne
ng
Para Tergugat angka 4 yang mendalilkan bahwa yang menyewa hotel
sebenarnya adalah H. Tarjono, 60 tahun, pensiunan PU, beralamat di

do
gu
Jl. Pembangunan VII No. 42 Cirebon, Penggugat hanya sebagai
Pegawai Hotel yang digaji oleh H. Tarjono dan namanya dipinjam
untuk melakukan / menandatangani surta perjanjian sewa menyewa

In
A
bangunan “Hotel Sejahtera Abadi” pada tanggal 24 Februari 2011,
serta berdasarkan saksi saksi dari Para Tergugat yang pada pokoknya
ah

lik
menerangkan bahwa Penggugat hanya sebagai pegawai hotel yang
digaji oleh H.Tarjono dan namanya dipinjam untuk melakukan/
am

ub
menandatangani Surat Perjanjian Sewa-Menyewa Bangunan”Hotel
Sejahtera Abadi” pada tanggal 24 Februari 2011 tersebut, namun
Majelis tetap berpendapat bahwa perjanjian sewa menyewa tanggal
ep
k

24 Februari 2011 yang menandatangani perjanjian sewa menyewa


ah

Hotel Sejahtera Abadi adalah Penggugat dan Para Tergugat, maka


R

si
Perjanjian tersebut secara formil tidak ada hubungannya dengan H.
Tarjono;

ne
ng

Menimbang, bahwa selanjutnya dipertimbangkan terhadap


petitum ke-3 mengenai menyatakan bahwa Para Tergugat telah

do
gu

melakukan perbuatan wanprestasi dan melawan hukum terhadap


perjanjian sewa menyewa tanggal 24 Februari 2011 dan harus
In
dihukum membayar ganti rugi kepada Penggugat;
A

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi yang


ah

lik

saling bersesuaian bahwa pada bulan Februari 2012 tepatnya pada


tanggal 25 dan tanggal 28 Penggugat bermaksud akan melunasi
pembayaran sewa hotel untuk tahun 2012 dan akan membayar
m

ub

sebesar Rp. 55.000.000,- (lima puluh lima juta rupiah) lagi, akan
ka

tetapi Para Tergugat menghindar dan tidak bersedia menerimanya


ep

dengan tanpa alasan yang jelas;


ah

Menimbang, bahwa diatas telah diuraikan bahwa Surat


R

Perjanjian Sewa Menyewa Bangunan tanggal 24 Februari 2011 ( bukti


es
M

ng

38
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 38
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
P-1) adalah merupakan undang-undang bagi para pihak yaitu pihak

R
Penggugat dengan Pihak Para Tergugat;

si
Menimbang, bahwa dalam surat perjanjian tersebut dalam pasal

ne
ng
1 menyatakan bahwa sewa menyewa berlaku untuk masa kontrak
selama 5 (lima) tahun terhitung mulai tanggal 25 Februari 2011

do
sampai dengan tanggal 25 Februari 2016, selanjutnya dalam pasal 2
gu
diperjanjikan bahwa sewa bangunan akan dibayar setiap tahun, yang
dua tahun Rp. 125.000.000,- (seratus dua puluh lima juta rupiah) dan

In
A
yang tiga tahun Rp. 150.000.000,- (seratus lima puluh juta rupiah);

Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P-2, P-3, dan bukti P-4,


ah

lik
yang pada pokoknya menerangkan bahwa Moh Zaeny telah
menyerahkan uang total sejumlah Rp. 70.000.000,- (tujuh puluih juta
am

ub
rupiah) untuk bon sewa hotel, sehingga guna memenuhi sewa hotel
untuk tahun kedua yaitu sebesar Rp. 125.000.000,- (seratus dua puluh
lima juta rupiah) berdasarkan surat perjanjian sewa (bukti P-1), Moh
ep
k

Zaeny (Penggugat) harus membayar kekurangan yaitu sebesar Rp.


ah

55.000.000,- ;
R

si
Menimbang, bahwa oleh karena pihak Para Tergugat ternyata
telah tidak mau menerima uang dari Penggugat untuk pelunasan

ne
ng

sewa hotel untuk tahun kedua, maka Para Tergugat telah mengingkari
bunyi perjanjian sewa Bangunan tertanggal 24 Februari 2011 yang

do
gu

merupakan undang-undang bagi dirinya, maka pihak Para Tergugat


dikwalifikasikan telah melakukan tindakan wanprestasi;
In
A

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi dengan


di bawah sumpah diantaranya saksi Dedi (saksi Penggugat), saksi
ah

Dulkahar (saksi Para Tergugat), Penggugat telah dikeluarkan atau


lik

diusir secara paksa oleh Hasanah, cs (Para Tergugat);


m

Menimbang, bahwa tindakan dari Hasanah, Cs (Para Tergugat)


ub

yang telah mengusir atau mengeluarkan Penggugat dari Hotel secara


ka

paksa dapat dikwalifikasikan sebagai Perbuatan melawan hukum,


ep

karena tindakan Hasanah, Cs (Para Tergugat) telah melanggar hak


subyektif orang lain yaitu Moh Zaeny (Penggugat);
ah

Menimbang, bahwa dari uraian tersebut diatas, maka Para


es

Tergugat telah melakukan tindakan wanprestasi dan melawan hukum


M

ng

39
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 39
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
oleh karenanya Para Tergugat harus dihukum membayar ganti rugi,

R
sehingga petitum gugatan Penggugat mengenai hal ini haruslah

si
dinyatakan dikabulkan;

ne
ng
Menimbang, bahwa terhadap petitum ke-4 yang menyebutkan bahwa
Menghukum PARA TERGUGAT secara tanggung renteng kepada

do
gu
PENGGUGAT dengan perincian :
A Kerugian materil
• Perbaikan dan pembelian sarana Hotel Sejahtera Abadi

In
A
Rp. 200.000.000,- (dua ratus juta rupiah).
• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 bulan x Rp.
ah

lik
60.000.000,- = Rp. 540.000.000,- (Lima ratus empat puluh
juta rupiah).
am

ub
Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.
70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah)
Total kerugian materil Rp. 810.000.000,- (delapan ratus
ep
k

sepuluh juta rupiah).


ah

si
B. Kerugian moril
Penggugat merasa terhina dan dipermalukan tidak kurang

ne
ng

dari Rp. 190.000.000,- (seratus sembilan puluh


juta rupiah)

do
gu

Sehingga total kerugian A + B = Rp. 1.000.000.000,- (satu


milyar rupiah)
In
A

Menimbang, bahwa untuk petitum selanjutnya majelis akan


mempertimbangkan sebagai berikut :
ah

lik

Menimbang, bahwa berdasarkan bukti surat P-6, P-7, P-8, P-9, dan P-10
yang masing-masing merupakan daftar buku Tamu Hotel Sejahtera Abadi, yang
m

ub

mana berdasarkan bukti P-6 pada tanggal 18-19 Februari 2012 total pemasukan
dari tamu hotel Rp. 3.040.000,- bukti P-7 pada tanggal 19-20 Februari 2012 total
ka

pemasukan tamu hotel Rp. 3.010.000,-, bukti P-8 pada tanggal 20-21 Februari
ep

2012 total pemasukan tamu hotel Rp. 2.705.000 bukti P-9 pada tanggal 21-22
ah

Februari 2012 total pemasukan tamu hotel Rp. 3.295.000,- bukti P-10 pada
R

tanggal 22-23 Februari 2012 total pemasukan tamu hotel Rp. 3.230.000,-,
es
M

ng

40
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 40
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
sehingga rata-rata pemasukan perharinya kurang lebih sebesar Rp. 3.000.000,-

R
(tiga juta) an, sedangkan berdasarkan keterangan saksi Dulkahar penghasilan

si
Hotel setiap harinya rata-rata Rp. 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah);

ne
ng
Menimbang, bahwa dalam posita gugatan Penggugat mendalilkan bahwa
sewaktu Penggugat mengelola Hotel Sejahtera Abadi bisa mendapatkan

do
gu
penghasilan rata-rata setiap hari sebesar Rp. 2.000.000,- menurut hemat
majelis sangatlah relevan berdasarkan bukti surat serta keterangan saksi

In
dipersidangan;
A
Menimbang, bahwa diatas telah diuraikan bahwa Penggugat telah diusi
ah

lik
dan dikeluarkan dari hotel sejahtera abadi sejak bulan Februari 2012, sehingga
sampai dengan gugatan ini diajukan ke Pengadilan Negeri Indramayu bulan
am

ub
Nopember 2012, kurang lebih selama 9 (Sembilan) bulan lamanya Penggugat
tidak menerima pemasukan, sehingga semua itu adalah merupakan kerugian
pihak Penggugat yaitu sebesar Rp. 2.000.000,- kali 9 bulan kali 30 hari sama
ep
k

dengan Rp. 540.000.000,- (lima ratus empat puluh juta rupiah); sehingga
ah

petitum gugatan Penggugat mengenai hal ini haruslah dinyatakan dikabuilkan;


R

si
Menimbang, bahwa selanjutnya berdasarkan bukti P-2, P-3 dan P-4
sebagaimana telah dipertimbangkan diatas, Penggugat telah menyerahkan

ne
ng

uang total sebesar Rp. 70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah), sehingga sangat
wajar jika uang yang pernah disetor oleh Penggugat kepada Para Tergugat

do
gu

tersebut harus dikembalikan kepada Penggugat, sehingga petitum gugatan


Penggugat mengenai hal ini haruslah dinyatakan dikabuilkan;
In
A

Menimbang, bahwa petitum selanjutnya dalam gugatan Penggugat


kerugian materiil mengenai perbaikan dan pembelian sarana hotel, setelah
ah

lik

majelis mencermati bukti surat dan saksi-saksi, begitu pula kerugian moril yang
diderita oleh Penggugat, pihak Penggugat tidak dapat menguraikan dan tidak
m

ub

ada bukti mengenai hal tersebut sehingga petitum gugatan Penggugat


mengenai hal ini haruslah dinyatakan ditolak;
ka

ep

Menimbang, bahwa terhadap petitum ke-5 yang Menyatakan


pemyitaan jaminan (CB) terhadap hak milik PARA TERGUGAT secara
ah

tanggung renteng yaitu terhadap tanah berikut bangunan Hotel


es

Sejahtera Abadi serta segala sesuatu yang ada di atasnya tersebut


M

ng

41
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 41
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dalam sertifikat hak milik No. 45 Desa Bulak Kec. Jatibarang Kab.

R
Indramayu atas nama H. BADRUN AZHAR bin H. MASDUKI, yang

si
terletak di Desa Bulak Kec. Jatibarang Kab. Indramayu adalah sah dan

ne
ng
berharga dan sebagai pemegang barang-barang tersita adalah
PENGGUGAT, maka majelis berpendapat oleh karena Majelis Hakim
telah mengeluarkan Penetapan No. 43/Pdt.G/2012/PN.Im tanggal 19

do
gu
Februari 2013, yang selanjutnya telah dilakukan oleh juru sita
berdasarkan Berita Acara Penyitaan Jaminan pada hari Senen tanggal

In
A
25 Februari 2013, yang menerangkan bahwa telah dilakukan sita
jaminan berupa Tanah dan Banghunan Hotel Sejahtera Abadi,
ah

lik
sertifikat Hak Milik Nomor 45 atas nama H. Badrun Azhar, yang
terletak di Desa Bulak, Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu,
dengan batas-batas :
am

ub
Sebelah Utara : belakang sawahnya H. Badrun;
Sebelah Timur : H. Yusuf;
ep
Sebelah Selatan : Jalan Raya;
k

Sebelah Barat : H. Johari;


ah

sehingga nantinya guna menjamin dilaksanakan putusan ini, maka


R

si
sangatlah beralasan jika sita jaminan yang telah dilaksanakan oleh

ne
jurusita Pengadilan Negeri Indramayu tersebut dinyatakan sah dan
ng

berharga, sehingga petitum gugatan Pengguat mengenai hal ini


haruslah dinyatakan dikabulkan;

do
gu

Menimbang, bahwa selanjutnya Penggugat mohon agar


Tergugat membayar uang paksa (dwangsom) sebesar Rp. 100.000,-
In
A

(seratus ribu) setiap hari keterlambatan membayar ganti rugi kepada


Penggugat;
ah

lik

Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan yang berlaku


khususnya pasal 606 Rv menggariskan bahwa uang paksa
m

ub

(dwangsoom) tidak dapat dikabulkan terhadap putusan pembayaran


sejumlah uang, dan oleh karena perkara ini mengenai ganti rugi dan
ka

pembayaran sejumlah uang, maka petitum gugatan Penggugat


ep

mengenai hal ini harus dinyatakan ditolak;


ah

es

Menimbang, bahwa terhadap petitum selanjutnya yaitu


M

mengenai jangka waktu 1 (satu) minggu setelah putusan diucapkan


ng

42
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 42
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Para Tergugat harus telah membayar ganti rugi, majelis berpendapat

R
belum ada urgensinya dan alasan keadilan dan kemanusiaan, serta

si
untuk menjamin dilaksanakan putusan ini telah dilaksanakan sita

ne
ng
jaminan, sehingga petitum gugatan penggugat mengenai hal ini tidak
beralasan dan patut untuk ditolak;

do
gu Menimbang, bahwa oleh karena mengenai ganti rugi
berdasarkan uraian diatas, dinyatakan dikabulkan, maka petitum
gugatan Penggugat nomor 8 yang menyatakan bilamana Para

In
A
Tergugat tidak dapat membayar ganti rugi kepada Penggugat agar
barang-barang tersita dapat dijual lelang melalui juru lelang negara
ah

lik
dan kelebihan pembayaran ganti rugi dapat dibayarkan kepada yang
berhak sangatlah beralasan, maka petitum gugatan Penggugat
am

ub
mengenai hal ini patut pula dikabulkan;

Menimbang, bahwa Menimbang, bahwa dalam penjatuhan putusan


serta merta, harus dipenuhi beberapa persyaratan yang digariskan
ep
k

pasal 180 ayat (1) HIR dan Surat Edaran Mahkamah Agung R I No. 3
ah

Tahun 2000 tentang Putusan Serta Merta ( Uit Voerbaar Bij Voorrad)
R

si
dan Provisionil, dan ternyata dalam persidangan pihak Penggugat
tidak memenuhi persyaratan tersebut serta tidak ada urgensinya

ne
ng

untuk itu, maka petitum gugatan Penggugat agar dijatuhkan putusan


serta merta harus pula dinyatakan ditolak;

do
gu

Menimbang, bahwa oleh karena gugatan pihak penggugat


sebagian dinyatakan ditolak, dan sebagian lagi dinyatakan
In
dikabulkan, maka gugatan Penggugat haruslah dinyatakan dikabulkan
A

sebagian, serta menolak gugatan Penggugat untuk selain dan


selebihnya;
ah

lik

Menimbang, bahwa oleh karena gugatan Penggugat


dinyatakan dikabulkan, dan yang menjadi pokok gugatan Penggugat
m

ub

tersebut dinyatakan dikabulkan, maka pihak Para Tergugat dinyatakan


ka

pihak yang dikalahkan, maka pihak Para Tergugat secara tanggung


ep

renteng harus dihukum untuk membayar biaya yang timbul dalam


perkara ini sebesar Rp. 2.305.000,- (dua juta tiga ratus lima ribu
ah

rupiah)
es
M

ng

43
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 43
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Mengingat, pasal-pasal dalam HIR, pasal-pasal dalam KUH

R
Perdata, serta pasal-pasal dalam peraturan dan ketentuan yang

si
bersangkutan;

ne
ng
MENGADILI

do
gu
DALAM PROVISI;

In
A
1. Menolak gugatan Penggugat dalam provisi;
DALAM KONVENSI;
ah

lik
Dalam Eksepsi :
1. Menolak eksepsi dari Para Tergugat;
Dalam Pokok Perkara :
am

ub
1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian;
2. Menyatakan surat perjanjian sewa menyewa bangunan tanggal
ep
24 Februari 2011 yang ditandatangani oleh Para Tergugat dan
k

Penggugat adalah sah dan mengikat dan berlaku sebagai undang-


ah

undang;
R

si
3. Menyatakan bahwa Para Tergugat telah melakukan perbuatan

ne
wanprestasi dan melawan hukum terhadap perjanjian sewa
ng

menyewa tanggal 24 Februari 2011 dan harus dihukum


membayar ganti rugi kepada Penggugat;

do
gu

4. Menghukum Para Tergugat secara tangung renteng supaya


membayar ganti rugi kepada Penggugat dengan Perincian :
In
A

• Penghasilan sewa kamar hotel selama 9 (sembilan) bulan


sebesar Rp. 540.000.000,- (lima ratus empat puluh juta
ah

rupiah);
lik

• Jumlah kas bon sewa hotel untuk tahun 2012 Rp.


70.000.000,- (tujuh puluh juta rupiah);
m

ub

5. Menyatakan sita jaminan (CB) terhadap tanah dan bangunan


ka

Hotel Sejahtera Abadi tersebut dalam sertifikat hak milik No. 45


ep

atas nama H. BADRUN AZHAR, yang terletak di Desa Bulak


Kecamatan Jatibarang Kabupaten Indramayu adalah sah dan
ah

berharga;
es
M

ng

44
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 44
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6. Menyatakan bilamana Para Tergugat tersebut tidak dapat

R
membayar ganti rugi kepada Penggugat supaya barang-barang

si
tersita dapat dijual lelang melalui juru lelang negara dan

ne
ng
kelebihan pembayaran ganti rugi dapat dibayarkan kepada yang
berhak;
7. Menolak gugatan Penggugat untuk selain dan selebihnya;

do
gu
8. Menghukum Para Tergugat secara tanggung renteng untuk
membayar biaya perkara sebesar Rp. 2.305.000,- (dua juta tiga

In
A
ratus lima ribu rupiah)
ah

lik
Demikian diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis
Hakim Pengadilan Negeri Indramayu pada hari Rabu, tanggal 5 Juni
2013 oleh IGN P. Bhargawa, SH sebagai Ketua Majelis, Agus
am

ub
Rahardjo dan Suharyanti masing-masing sebagai Hakim-Hakim
Anggota, putusan tersebut diucapkan dalam sidang yang terbuka
ep
untuk umum pada hari Rabu, tanggal 12 Juni 2013, oleh Ketua Majelis
k

Hakim tersebut, yang didampingi oleh Hakim-Hakim Anggota


ah

tersebut, dibantu oleh UNTUNG, SH Panitera Pengganti pada


R

si
Pengadilan Negeri Indramayu dengan dihadiri oleh Kuasa Penggugat

ne
dan Kuasa Tergugat.
ng

Hakim - Hakim Anggota Hakim Ketua

do
gu

In
A

Agus Rahardjo,SH IGN P.Bhargawa,


ah

SH.
lik
m

ub

Suharyanti, SH
ka

ep

Panitera Pengganti
ah

es
M

U N T U N G, SH.
ng

45
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 45
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
Perincian biaya :
k

• Pendaftaran : Rp. 30.000,-


ah

R
• ATK/Administrasi : Rp. 50.000,-

si
• Panggilan Penggugat : Rp. 225.000,-

ne
ng

• Panggilan Tergugat : Rp. 975.000,-

• Sita Jaminan : Rp.1.000.000,-

do
gu

• Materai : Rp. 12.000,-

• Redaksi : Rp. 10.000,-


In
• Leges : Rp. 3.000,-
A

Jumlah : Rp.2.305.000,-
(Dua Juta Tiga Ratus Lima Ribu Rupiah)
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

46
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 46

Anda mungkin juga menyukai