Anda di halaman 1dari 4

TUGAS HIGENE PANGAN

Pengujian Organoleptik

Oleh

Caroline Scolastika H. Penga

1709010002

FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN

UNIVERSITAS NUSA CENDANA

KUPANG

2020
Pengamatan di lakukan secara organoleptik (warna, bau, konsistensi, rasa) terhadap 3 jenis
daging. Menggunakan 3 responden, tiap responden menilai 3 jenis daging

1. Daging Babi

Daging di beli di pasar inpres naikoten pada hari Jumat, 20 November 2020
kemudian dilakukan pengamatan oleh 3 responden. Berikut hasil pengamatannya :
 Responden 1
- Warna : kecoklatan
- Bau : amis
- Konsistensi : agak lunak
- Rasa : nikmat
 Responden 2
- Warna : coklat dan agak putih
- Bau : amis
- Konsistensi : tidak terlalu kenyal
- Rasa : nikmat
 Responden 3
- Warna : merah pucat hampir kecoklatan
- Bau : amis
- Konsistensi : lunak
- Rasa : enak
2. Daging Sapi

Daging di beli di hypermart bundaran pada hari Jumat, 20 November 2020


kemudian dilakukan pengamatan oleh 3 responden. Berikut hasil pengamatannya :
 Responden 1
- Warna : merah bata
- Bau : memiliki bau yang khas
- Konsistensi : padat
- Rasa : tawar
 Responden 2
- Warna : merah
- Bau : berbau khas
- Konsistensi : kenyal
- Rasa : tawar
 Responden 3
- Warna : merah bata
- Bau : agak amis
- Konsistensi : padat
- Rasa : agak tawar
3. Daging Ayam

Daging di beli di hypermart bundaran pada hari Jumat, 20 November 2020


kemudian dilakukan pengamatan oleh 3 responden. Berikut hasil pengamatannya :
 Responden 1
- Warna : pink
- Bau : amis
- Konsistensi : kenyal
- Rasa : gurih
 Responden 2
- Warna : merah muda
- Bau : amis
- Konsistensi : kenyal
- Rasa : enak
 Responden 3
- Warna : merah muda
- Bau : agak amis
- Konsistensi : padat
- Rasa : gurih

Anda mungkin juga menyukai