Anda di halaman 1dari 5

BUDIDAYA TANAMAN KACANG TANAH

A.Tujuan

Tujuan dari penanaman kacang ini yaitu:

1. mampu membudidaya tanaman kacang lebih praktis tanpa adanya lahan yang luas

2. mampu mengamati pertumbuhan kacang mulai dari penanaman sampai panennya

3. mampu mengetahui nama yang ada pada kacang

4. mampu mengatasi nma dan solusi agar kacang tidak terkena hama lagi

B. Alat dan Bahan

Alat dan bahan yang digunakan dalam budidaya ini yaitu:

1. polibet

2. sekop pengaduk

3. pupuk kandang 1/3 polibet

4. tanah 1/3 plibet

5. pasir 1/3 polibet

6. bibit kacang

C. Langkah Kerja

Langkah-langkah yang dilakukan untuk penanaman bibit kacang yaitu:

1. Siapkan semua alat dan bahan yang dibutuhkan

2. Aduk dengan rata pupuk kandang, tanah, pasir dengan perbandingan 1/3, 1/3, 1/3 polibet

3. Campurkan 3 bahan tersebut aduk dengan menggunakan sekop pengaduk, lalu masukkan ke
dalam polibet

4.Buat lubang sebanyak 5 lubang dengan kedalaman lebih kurang 1 cm didalam polibet

5.Setelah itu, masukkan bibit kacang pada setiap lubang dan tutup kembali dengan rata

6.Kemudian siram dengan sedikit air di atas polibet

7.Letakkan polibet di tempat yang cukup penyinaran matahari untuk pertumbuhan bibit kacang

8. Sebaiknya pada awal-awal minggu kacang tidak diberi pupuk kembai.


D. Kesimpulan

Dari semua proses yang dilakukan maka akan menghasilkan hasil akhir berupa :

1. Minggu pertama

Kondisi kacang :

- tanah masih subur

- bibit tumbuh dengan cepat

- cahaya matahari cukup

- air cukup dengan cara menyiram

- hama tidak ada

2. Minggu kedua

Kondisi kacang :

- tanah masih subur

- tidak terdapat hama

- air cukup karna disirami air hujan

- tidak perlu tambahan pupuk karna di khawatirkan apabila tanaman semakin besar

maka kacang tidak akan menghasilkan umbi atau tidak berisi

- cahaya tidak cukup


3. Minggu terakhir

Kondisi kacang :

-tanah masih bagus

-air cukup karna disirami air hujan

-terdapat hama daun berupa bercak putih

-cahaya matahari cukup

Solusi menghilangkan atau membasmi hama tersebut yatu:

1. Diberi racun khusus untuk menghilangkan ulat atau hama pada kacang

2. Dijauhkan dari tanaman yang ada hama

3. Daun-daun yang sudah rusak di patahkan dan dibersihkan dedaun yang lain

F. Tindak lanjut

Untuk saat ini tindakan lanjutan yang saya lakukan karena saya masih fokus pada pelajaran
dan persiapan ujian semester.
G. Anggaran biaya

No Barang Harga Keterangan


.
1 Polibet Rp. 1000,- 1 buah
2 Pupuk kandang - Bawa dari rumah
3 Pasir - Ambil di dekat asrama putri
4 Tanah - Ambil di dekat asrama putri
5 Kacang - Di beri bapak
6 Sekop pengaduk - Punya teman
7 garam - Di beri bapak
Jumlah Rp. 1000,-
KEWIRAUSAHAAN
BUDIDAYA TANAMAN KACANG TANAH

O
L
E
H
NAMA : VIRA YORISKA
KELAS : X.MIA.2

MAN 2 PAYAKUMBUH
TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Anda mungkin juga menyukai