Anda di halaman 1dari 3

DIABETES MELITUS TIPE 2

No. Dokumen : RPU/SOP-41/2016

Terbitan : 01

SOP No.Revisi : 00
PKFI
KOTA SEMARANG Tanggal Berlaku : Logo KLINIK/DPM
Halaman : 1 dari 3
Ditetapkan Pimpinan dr. Samsudin, MKes
(Klinik/DPM)

Diabetes Melitus adalah gangguan metabolik yang ditandai oleh


1. Pengertian hiperglikemia akibat defek pada kerja insulin (resistensi insulin) dan
sekresi insulin atau kedua-duanya.
Tujuan Sebagai acuan penerapan angkah – langkah petugas dalam menangani
2.
pasien dengan diabetes melitus tipe 2
Keputusan Pimpinan (KLINIK/DPM) Kota Semarang Nomor 440 / 1631
3. Kebijakan Tahun 2016 tentang Kebijakan dan Standar Pelayanan Ruang
Pemeriksaan Umum.
Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.02.02/MENKES/514/2015
4. Referensi Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama
a. Petugas melakukan anamnesa
b. Petugas melakukan pemeriksaan fisik
c. Jika pasien belum pernah terdiagnosis DM, maka petugas
menyiapkan formulir rujukan laboratorium untuk penegakan diagnosis.
d. Petugas menyiapkan formulir rujukan laboratorium untuk pemeriksaan
Laboratorium.
e. Setelah pasien dari laboratorium dengan membawa hasil, pasien
menyerahkan hasil laboratorium ke dokter.
6. Prosedur
f. Petugas merangkum hasil wawancara, pemeriksaan fisik dan hasil
pemeriksaan laboratorium.
g. Petugas menegakkan diagnosis Diabetes Melitus (kontrol)
h. Petugas memberikan rencana pengobatan yang meliputi :
1) Sulfonilurea
2) Biguanid
i. Petugas melakukan rujukan internal ke Ruang Gizi untuk Terapi Non
Farmakologis Diabetes Melitus

Workshop Aplikasi Akreditasi FKTP


Hotel Normal, 2 Desember 2018
DIABETES MELITUS TIPE 2

No. Dokumen : RPU/SOP-41/2016

Terbitan : 01

SOP No.Revisi : 00
PKFI
KOTA SEMARANG Tanggal Berlaku : Logo KLINIK/DPM
Halaman : 2 dari 3
Ditetapkan Pimpinan dr. Samsudin, MKes
(Klinik/DPM)

j. Petugas mencatat ke dalam Rekam Medis dan buku register harian,


dan proses selesai.
1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang Pemeriksaan Lansia
3. Ruang KIA
8. Ruang Terkait
4. Ruang Laboratorium
5. Ruang Gizi
6. Ruang Farmasi

Workshop Aplikasi Akreditasi FKTP


Hotel Normal, 2 Desember 2018
DIABETES MELITUS TIPE 2

No. Dokumen : RPU/SOP-41/2016

Terbitan : 01

SOP No.Revisi : 00
PKFI
KOTA SEMARANG Tanggal Berlaku : Logo KLINIK/DPM
Halaman : 3 dari 3
Ditetapkan Pimpinan dr. Samsudin, MKes
(Klinik/DPM)

7. Rekaman Historis Perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai di berlakukan

Workshop Aplikasi Akreditasi FKTP


Hotel Normal, 2 Desember 2018

Anda mungkin juga menyukai