Anda di halaman 1dari 8

RAGAM BAHASA (INDONESIA)

► PENGERTIAN RAGAM BAHASA


YAITU VARIASI BAHASA YANG TERJADI KARENA PEMAKAIAN BAHASA
TERSEBUT.
PEMAKAIAN BAHASA ITU, MELIPUTI:

a. media pembicaraan (lisan atau tulisan).


b. hubungan pembicara (akrab atau tidak akrab).
c. situasi pembicaraan (resmi atau tidak resmi).
d. topik pembicaraan (Hukum, Ekonomi, Sastra, dsb.)
► MACAM-MACAM RAGAM BAHASA
A. RAGAM BAHASA MENURUT CARA/MEDIA PEMAKAIAN
1. RAGAM BAHASA LISAN
a. WAJIB ADA ORANG KEDUA/LAWAN BICARA.

b. SITUASI DAN KONDISI SANGAT BERPENGARUH.

c. INTONASI DAN GESTURE PENTING


2. RAGAM BAHASA TULISAN
a. GRAMATIKA HARUS JELAS/EKSPLISIT.
b. SITUASI DAN KONDISI KURANG MEMPENGARUHI.
c. EJAAN SANGAT PENTING.
B. RAGAM BAHASA MENURUT SITUASI PEMAKAIAN

1. RAGAM BHS. RESMI YAITU BAHASA YANG DIGUNAKAN DALAM SITUASI


RESMI,
SEPERTI: PIDATO, KULIAH, SKRIPSI, LAPORAN, DSB.

2. RAGAM BAHASA TIDAK RESMI, YAITU BAHASA YANG DIGUNAKAN DALAM


SITUASI TIDAK RESMI, SEPERTI BERBINCANG-BINCANG, BERBELANJA,
BERSENDA GURAU, DSB.
C. RAGAM BAHASA MENURUT NORMA PEMAKAIAN

1. RAGAM BAHASA BAKU/ILMIAH/STANDAR, YAITU BAHASA YANG MENGACU


PADA KAIDAH-KAIDAH BAHASA YANG BERLAKU. KAIDAH-KAIDAH ITU
MELIPUTI KAIDAH EJAAN, DIKSI, DAN TATA BAHASA.

2. RAGAM BAHASA BONBAKU, YAITU BAHASA YANG TIDAK MENGACU PADA


KAIDAH-KAIDAH BAHASA YANG BERLAKU.
D. RAGAM BAHASA MENURUT BIDANG PEMAKAIAN
1. RAGAM BAHASA HUKUM
2. RAGAM BAHASA JURNALISTIK
3. RAGAM BAHASA SASTRA
4. RAGAM BAHASA EKONOMI, DLL.

KARAKTERISTIK BAHASA MENURUT BIDANG PEMAKAIAN


a. KEKHASAN DALAM BIDANG ISTILAHNYA;
b. DIKSI/PILIHAN KATANYA;
c. SIFAT DAN GAYA BAHASANYA.
E. RAGAM BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR
UNGKAPAN BAHASA INDONESIA YANG BAIK DAN BENAR SESUNGGUHNYA
MENGANDUNG DUA PENGERTIAN, YAITU SBB..

1. BAHASA INDONESIA YANG BAIK ADALAH PEMAKAIAN BAHASA INDONESIA


YANG SESUAI DENGAN SITUASI DAN KONDISI SERTA NILAI-NILAI
SOSIAL YANG BERLAKU DI MASYARAKAT.
2. BAHASA INDONESIA YANG BENAR ADALAH PEMAKAIAN BAHASA INDONESIA
YANG MENGACU PADA KAIDAH-KAIDAH BAHASA INDONESIA YANG BENAR.

Anda mungkin juga menyukai