Anda di halaman 1dari 2

Pramudya Aditama

TP Praktikum Statistika Industri


Modul Statistik Non Parametrik

1. Statistik non parametrik adalah metode riset yang membuat inferensi statistik tanpa lagi
memperhatikan distribusi yang mendasarinya. Sehingga metode ini cocok dengan distribusi
normal tanpa asumsi. Alasan tanpa asumsi karena data penelitian diambil dari distribusi
normal. Perbedaannya adalah:

a. Pada parametrik, dibutuhkan asumsi kenormalan. Sedangkan, pada non parametrik tidak
butuh asumsi kenormalan sehingga disebut juga bebas sebaran
b. Pada parametrik, jenis data kuantitatif (memiliki skala interval atau ratio). Sedangkan,
pada non parametrik dibutuhkan data kualitatif
c. Pada parametrik, jumlah data lebih dari 30 (berukuran besar) dan mengikuti teorema limit
terpusat. Sedangkan, pada non parametrik data berukuran kecil (tidak berdistribusi
normal)

2. Uji Tanda (Sign Test) merupakan salah satu prosedur uji NonParametrik untuk menguji beda
rata-rata dua kelompok sampel berpasangan. 
3. Uji ini menggunakan tanda tambah atau kurang sebagai datanya. Uji ini membandingkan 2
populasi. Bentuk datanya adalah ranking dan berpasangan. Untuk setiap pasangan dicari
selisihnya kemudian dihitung jumlah selisih positif dan jumlah selisih negative. Jika selisih
pasangan data bernilai nol atau tanpa tanda maka pasangan tersebut tidak dianalisis, dengan
demikian jumlah sampelnya (n) dikurangi. Jika Ho benar, maka jumlah selisih positif dan
jumlah selisih negatif kurang lebih sama atau masing-masing ½ dari jumlah sampel.
4.

5. Pengambilan keputusan apabila wilayah kritik terpenuhi maka terima H1 sebaliknya jika
wilayah krtitik tidak terpenuhi maka terima H0
6. Mann Whitney U Test adalah uji non parametris yang digunakan untuk
mengetahui perbedaan median 2 kelompok bebas apabila skala data variabel terikatnya adalah
ordinal atau interval/ratio tetapi tidak berdistribusi normal.
7. Penentuan metode hasil belajar siswa SMA kelas 12, Pengaruh model pembelajaran sains
terhadap kemampuan berpikir kritis mahasiswa UAI, dan Pendekatan kontekstual terhadap
pemahaman dan komunikasi matematis siswa SMP
8. Uji Kruskal Wallis adalah uji nonparametrik berbasis peringkat yang tujuannya untuk
menentukan adakah perbedaan signifikan secara statistik antara dua atau lebih kelompok
variabel independen pada variabel dependen yang berskala data numerik (interval/rasio) dan
skala ordinal. Sedangkan Uji Wilcoxon adalah uji nonparametris untuk mengukur
signifikansi perbedaan antara 2 kelompok data berpasangan berskala ordinal atau interval
tetapi berdistribusi tidak normal.
9. Jika h masuk kedalam wilayah kritik, maka hipotesis nol ditolak pada taraf nyata α
10.

Anda mungkin juga menyukai