Anda di halaman 1dari 14

ISOLASI MANDIRI

DIRUMAH

DIVISI KESEHATAN DAN PELAYANAN SOSIAL


MARKAS PUSAT
PALANG MERAH INDONESIA
2020
Kerangka Presentasi
1. Siapa yang perlu melakukan Isolasi Mandiri?
2. Prinsip Isolasi untuk anggota keluarga yang sakit
3. Prinsip Isolasi bagi Penolong
4. Kebersihan Lingkungan
3

1. Siapa Yang perlu melakukan Isolasi Mandiri?


▪ Orang Tanpa Gejala (OTG)
Orang yang tidak bergejala namun memiliki
kontak erat dengan kasus konfirmasi COVID-19
▪ Orang Dalam Pengawasan
Orang yang mengalami demam, atau Riwayat demam; atau gejala
gangguan system pernapasan seperti pilek/sakit tenggorokan/batuk.
Memiliki riwayat perjalanan/kontak dengan kasus terkonfirmasi.
▪ Pasien Dalam Pengawasan (PDP) gejala ringan
Orang yang mengalami demam, atau Riwayat demam disertai
sakit tenggorokan/batuk/pilek/pneumonia ringan hingga berat.
Memiliki riwayat perjalanan/kontak dengan kasus terkonfirmasi.
4

2. Prinsip Isolasi untuk anggota keluarga yang sakit


a. Gunakan kamar & kamar mandi tersendiri
bila memungkinkan.
b. Selalu menggunakan masker dan
menerapkan etika batuk & bersin.
c. Pantau suhu tubuh dan frekuensi pernapasan anggota
keluarga yang Sakit setiap hari, apabila kondisi kesehatan
menurun segera hubungi ke layanan kesehatan.
5
6

2. Prinsip Isolasi untuk anggota keluarga yang sakit


d. Di dalam kamar upayakan
anggota keluarga yang sakit
terpapar sinar matahari 15-
30 menit setiap hari.

e. Anggota keluarga yang lain tidak diperkenankan keluar masuk


kamar isolasi.
f. Pastikan tidak terlalu banyak menyimpan barang di dalam kamar
isolasi.
g. Pastikan ruangan cukup sinar matahari dan sirkulasi udara baik.
h. Gantilah sprei setiap hari atau jika dibutuhkan.
7

2. Prinsip Isolasi untuk anggota keluarga yang sakit


i. Rendam sprei bekas pakai dengan larutan
klorin 0,5% (bayclin/detergen) selama 10 menit, kemudian
cuci dan jemur.

j. Bersihkan kamar paling sedikit 1x sehari


atau sewaktu-waktu jika diperlukan.

k. Sediakan tempat sampah tertutup didalam kamar


dan lapisi dengan kantong plastik dibuang setiap hari.
l. Pastikan keluarga yang sakit tercukupi gizinya
serta istirahat yg cukup dan olahraga bila
memungkinkan.
8

2. Prinsip Isolasi untuk anggota keluarga yang sakit


m. Gunakanlah peralatan makan secara terpisah, bersihkan sisa
makanan dari piring, siram piring dengan air panas, cuci
dengan sabun dan simpan ditempat terpisah.
9

3. Prinsip Isolasi bagi Penolong


a. Sebelum dan sesudah menolong
anggota keluarga yg sakit,
cucilah tangan dengan sabun di
air mengalir.

b. Gunakan APD (masker, sarung


tangan. Apron dan alas kaki).
Jika tidak memiliki apron sekali
pakai, dapat menggunakan baju
pelindung kain sehingga dapat
dicuci dan digunakan kembali.
10

3. Prinsip Isolasi bagi Penolong


c. Jangan menyentuh wajah ketika masih
memakai APD
d. Jika lupa menggunakan APD pada saat
menangani pasien, diharuskan segera mandi
dan mencuci rambut serta ganti pakaian lalu
direndam dengan klorin 0,5% (bayclin/deter-
gen) selama 10 menit, kemudian cuci dan
jemur.
e. Tetap menjaga jarak dengan anggota
keluarga yang sakit
11

4. KEBERSIHAN LINGKUNGAN
a. Rumah dengan ventilasi cukup sehingga sinar matahari masuk dan
terjadi pertukaran udara yang sehat
b. Rutin membersihkan rumah termasuk Benda yang sering disentuh
(gagang pintu , pegangan tangga, remote, dll).
c. Menjemur kasur, bantal, bed cover minimal satu minggu sekali.
d. Mengganti sprei setiap hari atau jika dibutuhkan.
12

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai