Anda di halaman 1dari 10

PROSEDUR OPERASIONAL BAKU PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN

%1. Kegiatan Pembenihan


Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
1. Persiapan wadah 1. Waktu, lama , tempat dan cara %1. Mengeringkan dan membersihkan
 Pengeringan 2. Bahan dan dosis bak
 Sanitasi 3. Output %1. Memberi desinfektan, kapur, dan
 Pengapuran pupuk
 Pengisian air %1. Mengisi air
%1. Mengukur dan menghitung
%1. Mengamati proses dan mencatat
1. Induk 1. Mengukur dan menimbang
 Asal 2. Mengamati
 Ukuran (g atau cm) 3. Menghitung
 Ciri morfologi, tingkah laku, 4. Mencatat
2. Penebaran induk  Seksual
 Jumlah
1. Pemeliharaan induk
 Padat tebar
2. Aklimatisasi dan penebaran 1. Mengaklimatisasi dan menebar
 Waktu, lama, tempat dan cara 2. Mengamati proses dan mencatat
1. Pakan %1. Mengamati
 Jenis dan ukuran %1. Mengukur
 Kualitas (analisis proksimat) bagi %1. Menganalisis
pertumbuhan gonad %1. Mencatat
2. Feeding management 1. Menghitung
3. Pemberian pakan
 Feeding rate 2. Menimbang
 Feeding time dan frequency 3. Memberi pakan
 Feeding method 4. Mengamati proses dan mencatat
 Feeding schedule
3. Penyimpanan pakan 1. Menyimpan pakan
 Bangunan: dimensi, kapasitas, 2. Mengamati dan mengukur
sifat 3. Mengamati proses dan mancatat
 Lokasi dan tata letak
 Cara, lama, dan waktu
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
1. Cara: ganti air, aerasi, sifon 1. Menyifon dan ganti air
2. Waktu, lama dan volume 2. Mengaerasi
4. Pengelolaan air
3. Kualitas air 3. Menganalisa dan mengukur
4. Mengamati proses dan mancatat
1. Jenis hama dan penyakit 1. Mengdiaknosis
5. Pencegahan hama dan 2. Target organ inang dan gejala 2. Mengobati dan mengisolasi
penyakit 3. Frekuensi dan intensitas serangan 3. Mengamati proses dan mencatat
4. Jenis obat, dosis dan cara pengobatan
6. Perangsangan 1. Jenis dan dosis: Waktu dan frekuensi dan cara 1. Menimbang induk
pematangan gonad 2. Cara: oral, impalant, suntik 2. Menyiapkan dan memberikan hormon
1. Waktu, frekuensi, lama dan cara 1. Menangkap induk
2. Ciri-ciri induk matang gonad 2. Memeriksa TKG
7. Sampling kematangan
3. Jumlah dan presentase induk matang gonad 3. Menghitung induk matang
gonad
4. Frekuensi induk matang dalam periode waktu 4. Menangani induk pasca sampling
tertentu 5. Mengamati proses dan mencatat
1. Waktu, lama dan cara 1. Menyiapkan wadah pemijahan
1. Penyiapan wadah 2. Substrat penempel telur: jenis, jumlah , penempatan 2. Mengisi air dan menempatkan substrat
dan perlakuan 3. Mengamati proses dan mencatat
1. Bahan perangsang, dosis, waktu, frekuensi dan cara 1. Menyiapkan dan menghitung induk
2. Perangsangan ovulasi 2. Jumlah dan rasio jantan dan betina 2. Menyuntik hormon
3. Mengamati proses dan mencatat
2. Pemijahan induk 1. Pemijahan Alami 1. Menghitung dan menempatkan induk
 Ukuran, jumlah dan rasio jantan dan betina 2. Mengamati proses dan mencatat
3. Pemijahan  Waktu, lama, cara (percumbuan dan kopulasi)
 Substrat penempel telur: Jenis, Jumlah,
penempatan dan perlakuan
4. Penetasan telur 1. Jumlah telur dan fekunditas 1. Mangamati, menghitung, mengukur telur
2. Jumlah dan persentase telur yang dibuahi 2. Mencatat
%1. Ciri, ukuran dan warna telur dibuahi, tidak
dibuahi

Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL


1. Jumlah dan kepadatan telur 1. Menghitung dan menginkubasi telur
2. Perkembangan telur (embryogenesis) 2. Mengamati embrio
5. Inkubasi telur
3. Waktu dan lama inkubasi 3. Menghitung larva dan menentukan
4. Derajat penetasan derajat penetasan
1. Larva: ciri, ukuran dan jumlah 1. Mengamati larva dan mencatat
6. Pemanenan larva
2. Cara, waktu dan lama panen 2. Memanen larva
1. Persiapan Wadah / Bak 1. Waktu, lama, tempat dan cara 1. Mengeringkan dan membersihkan bak
 Pengeringan 2. Bahan dan dosis 2. Memberi desinfektan, kapur dan pupuk
 Sanitasi 3. Output 3. Mengisi air
 Pengapuran 4. Mengukur dan menghitung
 Pemupukkan 5. Mengamati proses dan mencatat
 Pengisian air
2. Penebaran larva dan 1. larva atau benih 1. Mengukur dan menimbang
3. Pemeliharaan larva
penebaran benih  Asal dan ukuran (g atau cm) 2. Mengamati
dan pemeliharaan
 Ciri: morfologi, tingkah laku, 3. Menghitung
benih 4. Mencatat
seksual
 Jumlah dan padat tebar
2. Aklimatisasi dan penebaran 1. Mengaklimatisasi dan menebar
 Waktu, lama, tempat dan cara 2. Mengamati proses dan mencatat
3. Pemberian pakan 1. Pakan 1. Mengamati
 Jenis dan ukuran 2. Mengukur
 Kualitas (analisis proksimat) bagi 3. Menganalisis
pertumbuhan gonad 4. Mencatat
2. Feeding manajemen 1. Menghitung
 Feeding rate 2. Menimbang
 Feeding time dan frequency 3. Memberi pakan
 Feeding methode 4. Mengamati proses dan mencatat
 Feeding schedule

Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL


3. Penyimpanan pakan 1. Menyimpan pakan
 Bangunan: dimensi, kapasitas, sifat 2. Mengamati dan mengukur
 Lokasi dan tata letak 3. Mengamati proses dan mancatat
 Cara, lama, dan waktu
1. Cara: ganti air , aerasi, sifon 1. Menyifon dan ganti air
2. Saringan outlet 2. Mengaerasi
4. Pengelolaan air
3. Waktu, lama dan volume (%) 3. Menganalisis air dan mengukur
4. Kualitas air 4. Mengamati proses dan mencatat
1. Jenis hama dan penyakit 1. Mengdiagnosis
2. Target organ inang & gejala 2. Mengobati dan mengisolasi
5. Pencegahan hama dan
3. Frekuensi & intensitas serangan 3. Menganalisis air dan mengukur
penyakit
4. Jenis obat dan dosis 4. Mengamati proses dan mencatat
5. Cara pengobatan
1. Perkembangan dan pertimbuhan 1. Menangkap contoh lava/ benih
6. Sampling  Morfologi, ukuran dan bobot 2. Mengamati, mengukur, menimbang
 Laju pertumbuhan/perkembangan 3. Menghitung laju pertumbuhan
 Teknik sampling 4. Mencatat
2. Populasi 1. Menangkap contoh larva/benih
 Jumlah yang hidup dan yang mati (ekor) 2. Menghitung jumlah dan tingkat
 Kelangsungan hidup (%) kelangsungan hidup
 Teknik sampling 3. Mencatat
7. Pemanenen 1. Benih 1. Mengurangi volume air dan pemeliharaan
 Ukuran panen (marketable size), cm 2. Menangkapi benih dengan alat
 Lama pemeliharaan , hari 3. Menampung sementara
 Jumlah (produksi ),ekor/siklus 4. Sortasi dan grading (mengukur)
 Ciri-ciri 5. Menghitung dan mencatat
2. Cara, waktu dan lama panen
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
8. Pengepakan dan 1. Bahan dan alat pengepakan 1. Memberok ikan dan menghitung
transportasi ikan hidup  Wadah : kantong plastik, styrofoam box, 2. Menyiapkan peralatan dan bahan
kardus, merk, ketebalan, ukuran pengepakan dan pengangkutan
 Air: sumber, volume, treatment 3. Mengisi air, memasukkan ikan dan
 Oksigen: tabung, volume dan rasio memberikan oksigen kedalam wadah
2. Benih pengangkutan serta mengikat
 Padat pengangkutan, rasio air : ikan 4. Menempatkan pada bok dan kendaraan
 Pemberokan : waktu, lama dan cara 5. Mencatat
3. Pengepakan
 Cara dan waktu
4. Pengangkutan hidup
 Cara dan alat transportasi
Waktu, lama, jarak tempuh , tujuan
4. Kultur pakan alami 1. Persiapan wadah / bak 1. Waktu, lama, tempat dan cara 1. Mengeringkan dan membersihkan bak
 Pengeringan 2. Bahan dan dosis 2. Memberi desinfektan, kapur dan pupuk
 Sanitasi 3. Output 3. Mengisi air
 Pegapuran 4. Mengukur dan menghitung
 Pemupukkan 5. Mengamati proses dan mencatat
 Pengisian air
2. Penebaran inokulan 1. Jenis , asal , jumlah kepadatan (ind / ml) 1. Mengamati dan menghitung
2. Cara dan waktu 2. Inokulasi
3. Mencatat
3. Sampling populasi 1. Waktu, frekuensi , alat dan cara 1. Mengambil contoh air
2. Perkembangan populasi 2. Menghutung populasi contoh
3. Mencatat
4. Pemanenan 1. Waktu, lama pemeliharaan dan cara 1. Memanen pakan alami
%1. Fasilitas Pembenihan
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL

%1. Pemeliharaan induk %1. Jenis / bahan %1. Mengamati


%1. Pemijahan induk %1. Dimensi (p x l x t, m3, L) %1. Mengukur
1. Bak / wadah %1. Penetasan telur %1. Jumlah (unit) %1. Menghitung
%1. Pemeliharaan larva %1. Lokasi / tata letak, indor / outdoor %1. Mencatat
%1. Pemeliharaan benih
%1. Kultur pakan alami
1. Sumber: air tanah, air sungai, air hujan, dsb. %1. Mengamati
1. Air 2. Kapasitas / debit : m3, L, L / detik %1. Mengukur & menghitung
3. Fisika-kimia-biologi Air %1. Menghitung
4. Lokasi/tata letak %1. Mencatat & menggambar
1. Jenis/bahan %1. Mengamati
2. Tandon 2. Dimensi (p x l x t), volume (m3,L) %1. Mengukur
3. Jumlah (unit) %1. Menghitung
4. Lokasi / tata letak, indoor / outdoor %1. Mencatat & menggambar
3. Distribusi 1. Jenis/bahan %1. Mengamati
2. Pengairan 2. Dimensi (p x l x t), volume (m3, L) %1. Mengukur
 Intake air 3. Jumlah (unit) %1. Menghitung
 Saluran / pipa 4. Lokasi / tata letak, indoor / outdoor %1. Mencatat & menggambar
pemasukan
 Saluran / pipa
pembuangan
 Inlet dan outlet
4. Treatment 1. Jenis : fisika, kimia, biologi %1. Mengamati & menggambar
2. Bahan, dosis dan cara %1. Mengukur & menghitung
3. Output %1. Data sekunder
%1. Mencatat & mengamati proses
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
1. Sumber: blower, hi-blow, aerator, kincir 1. Mengamati
1. Aerasi 2. Kapasitas / debit : L / detik, m3 / detik 2. Mengukur & menghitung
3. Spesifikasi : merek, RPM, daya, berat, fase 3. Mencatat
3. Pengaerasian 2. Distribusi 1. Jenis/bahan 1. Mengamati
 Pipa 2. Dimensi (p x l x t), volume (m3, L) 2. Mengukur
 Selang 3. Jumlah (unit) 3. Menghitung
 Outlet (batu aerasi) 4. Lokasi / tata letak, indoor / outdoor 4. Mencatat
1. Pemeliharaan induk 1. Jenis 1. Mengamati
2. Pemijahan induk 2. Dimensi 2. Mengukur
3. Penetasa telur 3. Jumlah 3. Menghitung
4. Peralatan
4. Pemeliharaan larva 4. Lokasi / tata letak 4. Mencatat
5. Pemeliharaan pembenihan
6. Kultur pakan alami
5. Pendukung 1. Listrik 1. Sumber : PLN, PGN, PAM, genset 1. Mengamati
2. Gas 2. Kapasitas 2. Mengukur &. menghitung
3. Air minum 3. Spesifikasi : merek, daya, berat, fase 3. Mencatat
1. Bangunan 1. Dimensi 1. Mengamati
 Gudang 2. Jumlah 2. Mengukur
 Kantor 3. Lokasi / tata letak 3. Menghitung
 Laboratorium 4. Mencatat & menggambar
 Rumah ibadah
 Rumah genset
 Rumah karyawan
%1. Aspek Usaha Pembenihan
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
1. Ukuran (grade), umur (stadia), jumlah (volume), 1. Mengukur dan menghitung
performance 2. Mengamati dan mencatat
1. Produk
2. Harga per grade (di lokasi) 3. Wawancara dan data sekunder
1. Pemasaran
3. Tingkat permintaan, untuk tingkat penawaran
1. Sifat : Ekspor, antar pulau, lokal 1. Mengamati dan mencatat
2. Tujuan
2. Lokasi (kota), jarak, lama waktu 2. Wawancara dan data sekunder
1. Ukuran, umur (stadia), jumlah 1. Mengamati dan mencatat
1. Induk, benih 2. Asal dan cara pengadaan 2. Wawancara dan data sekunder
3. Harga di lokasi
1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
2. Pakan 2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
3. Obat-obatan 2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
4. Pupuk 2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
2. Pengadaan sarana
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
produksi
5. Hormon 1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
6. bahan kimia lainnya 1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
7. Bahan bakar dan oli 1. Jenis, ukuran, merek dan kualitas 1. Mengukur dan menghitung
2. Asal dan cara pengadaan 2. Mengamati dan mencatat
3. Jumlah (volume) harga di lokasi 3. Wawancara dan data sekunder
8. Tenaga kerja 1. Jumlah, pendidikan, pengalaman, asal 1. Menghitung dan mencatat
2. Sifat dan honor per bulan 2. Wawancara dan data sekunder
Komponen Uraian Spesifikasi Tugas PKL
1. Biaya investasi 1. Menghitung dan mencatat
1. Biaya 2. Biaya operasional 2. Wawancara dan data sekunder
3. Biaya total
3. Prospek usaha 1. Produksi 1. Menghitung dan mencatat
2. Penerimaan
2. Harga satuan 2. Wawancara dan data sekunder
1. Penerimaan – biaya total 1. Menghitung dan mencatat
3. Keuntungan
2. Wawancara dan data sekunder

Anda mungkin juga menyukai