Anda di halaman 1dari 1

Nama : Miliawati

Nim : M201901025
Jurusan : AKK

1. Pendapat saya adalah Tentang sistem Manajemen Di rumah sakit pendidikan Pada
contoh kasus diatas Adalah contoh manajemen yang kurang baik , karena dalam
Manajemen tersebut Terdapat sistem senioritas, Yang dimana sistem Senioritas ini
Adalah Sistem yang terpusat pada Masa kerja yang lebih lama Atau umur yang lebih
tua Hal ini menyatakan manajemen yang kurang baik. Yang di mana semua keputusan
terpusat pada Pegawai yang lebih tua atau masa kerja yang lebih lama, sehingga
pegawai-pegawai atau dokter yang lebih mudah Tidak memiliki kepercayaan diri, Hal
ini memusatkan perhatian kepada Dokter dokter atau pegawai yang lebih tua.
Untuk kepala bagian yang harus  merangkap menurut saya Ya itu sah-sah saja Selama
dokter tersebut Melakukan Tanggung jawab atau Memiliki suatu komitmen Yang
Baik Untuk memajukan pelayanan yang baik Untuk pasien, Untungnya jika dijabat
oleh Yang lebih senior Yaitu dari segi ilmu Senior lebih memiliki pengalaman Lebih
banyak   dibanding Yang lebih  Junior Dan juga yang senior lebih banyak memiliki
kebijakan-kebijakan Untuk memajukan,Ruginya yaitu Disaat merangkap jadi kepala
bagian Dan kepala pendidikkan biasanya Tidak fokus Ketika menghadapi beban kerja
Yang lebih berat Yang mengakibatkan kurangnya fokus Mengambil kebijakan Untuk
memberi inovasi Manajemen. 
2. Untuk langkah awal Hal tersebut sudah cukup Dengan melakukan penambahan
dokter, Sehingga dokter yang melakukan pelayanan Kesehatan Lebih banyak Dan
dokter-dokter yang telah mendapatkan jabatan Tidak terlalu fokus pada pelayanan
kesehatan di Rumah Sakit pendidikan.
3. - Jika direktur yang baru tidak berani mengganti kepala bagian Sebaiknya   melakukan
perolingan jabatan
- Melakukan perubahan visi misi Rumah sakit itu sendiri, Hal ini agar dapat 
melakukan Perubahan perilaku bagi dokter dokter yang ada di rumah sakit 

Anda mungkin juga menyukai