Anda di halaman 1dari 4

NAMA : ENDAH RETNO NINGTYAS

STAMBUK : C 301 18 467

MATERI KELOMPOK 2
1. Konsep-konsep strategi, terdiri atas:
- Distinctive Competence
- Competitive Advantage

2. Strategi korporat/korporasi
strategi korporasi merupakan serangkaian perencanaan yang akan
diimplementasikan oleh sebuah perusahaan korporat untuk jangka waktu panjang
dalam rangka mewujudkan visi dan misi perusahaannya dan diharapkan mampu
memenangi persaingan pasar sehingga tetap eksis bahkan semakin maju.

3. Penyusunan dan penetapan strategi korporasi


Suatu korporasi atau perusahaan menetapkan strategi sebagai dasar
pembentukan suatu rencana induk yang lengkap untuk menggambarkan arah
bagaimana suatu korporasi akan dapat mencapai misi dan tujuannya. Terdapat 3
aspek utama yakni:
 Strategi Penentuan Arah
 Strategi Portofolio
 Korporat Parenting

4. Strategi unit bisnis

Strategi unit bisnis tergantung pada dua aspek yang saling berhubungan, yaitu
misi dan keunggulan kompetitifnya.
MATERI KELOMPOK 3

Perilaku organisasi merupakan bidang studi yang mempelajari pengaruh yang dimiliki oleh
individu, kelompok serta struktur terhadap perilaku dalam organisasi yang bertujuan untuk
meningkatkan efektifitas suatu organisasi.

Sistem pengendalian manajemen yang baik mempengaruhi perilaku sedemikian rupa


sehingga memiliki tujuan yang selaras; artinya tindakan-tindakan individu yang dilakukan
untuk meraih tujuan-tujuan pribadi juga akan membantu untuk mencapai tujuan-tujuan organisasi.

Dalam mengevaluasi praktik pengendalian manajemen, ada dua pertanyaan penting yang
diajukan, yaitu:

a. Tindakan-tindakan apa yang bisa diambil untuk memotivasi orang?

b. Apakah tindakan-tindakan tersebut bermanfaat dan sesuai dengan kepentingan


perusahaan?

Faktor Informal Yang Mempengaruhi Keselarasan Tujuan

Faktor-faktor eksternal adalah norma-norma mengenai perilaku yang diharapkan di


dalam masyarakat, di mana organisasi menjadi bagiannya.

Faktor-faktor internal berupa:

1. Budaya.

2. Gaya Manajemen.

3. Organisasi Informal.

4. Persepsi dan Komunikasi.

5. Kerjasama dan Konflik.


Gambar 1. Teori Hirarki Kebutuhan Maslow
Perilaku organisasi membahas seluruh kegiatan organisasi yang di dalamnya terdapat,
perilaku manusia, budaya, sosial dan sistem yang mendukung adanya organisasi tersebut. sehingga
antara manusia dan organisasi dapat saling mempengaruhi. Sistem pengendalian manajemen
mempengaruhi perilaku manusia. Sistem pengendalian manajemen yang baik mempengaruhi
perilaku sedemikian rupa sehingga memiliki tujuan yang selaras; artinya tindakan-tindakan
individu yang dilakukan untuk meraih tujuan-tujuan pribadi juga akan membantu untuk mencapai
tujuan-tujuan organisasi.

Aturan-aturan
1. Pengendalian fisik.
2. Manual.
3. Pengamanan sistem.
4. Sistem Pengendalian Tugas.

Organisasi bisa dikelompokkan ke dalam tiga kategori umum :


- Struktur fungsional, di dalamnya setiap manajer bertanggung jawab atas fungi-fungsi
yang terspesialisasi seperti produksi atau pemasaran.
- Struktur unit bisnis, di dalamnya para unit manager bertanggung jawab atas aktivitas-
aktivitas dari masing-masing unit, dan unit bisnis berfungsi sebagai bagian independen dari
perusahaan.
- Struktur matriks, di dalamnya unit-unit fungsional memiliki tanggung jawab ganda.

Fungsi pengendalian
A. Relasi ke Jajaran Organisasi
B. Pengendali Unit Bisnis

Anda mungkin juga menyukai