Anda di halaman 1dari 18

PANDUAN

PRAKTEK KLINIK LAPANGAN KEPERAWATAN


KELAS REGULER ANGKATAN XXI
SEMESTER VI (ENAM)

PRODI D-III KEPERAWATAN


JURUSAN KEPERAWATAN
2021
DAFTAR ISI

Halaman
Halaman Judul ........................................................................................ 1
Kata Pengantar ........................................................................................ 2
Data Praktikan ........................................................................................ 3
Daftar Isi ........................................................................................ 4

I. PENDAHULUAN ........................................................................................
II. GAMBARAN KEGIATAN PRAKTIK .............................................................
III. PENUTUP ........................................................................................
KATA PENGANTAR

Pujian dan Syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas limpahan kasih
karunia-Nya telah tersusun buku Modul Praktek Klinik Lapangan Keperawatan ini. Proses
belajar mengajar Keperawatan Komunitas di kelas dan laboratorium keperawatan telah
diselesaikan untuk mendapatkan materi dan berlatih mempraktikkan asuhan keperawatan di
komunitas maka selanjutnya mahasiswa diharapkan belajar mengaplikasikan teori dan praktik
tersebut di tatanan klinik.
Praktik klinik keperawatan komunitas memiliki dinamika dan tantangan tersendiri
pada saat mahasiswa melaksanakannya, mahasiswa tidak hanya sekedar mengejar target
perkuliahan tetapi dengan tulus memberikan makna positif memberikan asuhan keperawatan
kepada masyarakat.
Fokus mata ajar ini menerapkan konsep kesehatan komunitas dalam rentang sehat
jiwa dan resiko kesehatan jiwa dengan masalah bio-psiko-sosial-kultural-spiritual pada
berbagai tingkat usia baik secara individu maupun kelompok klien.
Tak ada gading yang tak retak maka sumbangsih saran yang membangun sangat
kami harapkan untuk perbaikan selanjutnya.

Palangka Raya, Maret 2021


Koordinamahasiswa Praktik Klinik Lapangan

Ns. MISSESA, S.Kep, Mkep, Sp.Kep.J


NIP. 19800216 200112 2 002
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Program Studi D-III Keperawatan telah terakreditasi pada 30 Desember 2020 dengan
kategori A dari Pengurus Perkumpulan Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi
Kesehatan Indonesia (Perkumpulan LAM-PTKes). Mempertahankan mutu dan layanan
kesehatan sebagai bagian Tridarma Perguruan Tinggi salah satunya Pengajaran, maka akan
dilaksanakan ketigatan praktik lapangan.

Praktek kerja lapangan (PKL) merupakan aplikasi dari 3 mata kuliah yaitu praktik klinik
lpangan keperawatan jiwa komunitas, keperawatan keluarga, dan Keperawatan Gerontik.
Kegiatan praktik ini akan dilakukan secara bersamaan di masyarakat. Dengan tujuan agar
mahasiswa mampu mengaplikasikan ilmu dan keterampilan yang didapat dibangku kuliah
maupun dilahan praktek kepada masyarakat secara komprehensif dengan menggunakan
pendekatan konsep dan proses keperawatan komunitas.

Kegiatan praktik secara umum akan dilaksanakan dalam waktu 3 minggu mulai dari 12 April
sampai dengan 30 April 2021 di dua wilayah Kapubaten Katingan dan Kapubaten Pulang
Pisau. Sehubungan adanya Pandemi Covid 19 yang sudah meluas ke Wilayah Provinsi
Kalimantan Tengah maka praktik ini tetap memperhatikan protokol kesehatan, modifikasi
kegiatan baik secara luring maupun daring.

B. Tujuan
Mahasiswa mampu melakukan asukan keperawatan di masyarakat tentang :
1. Asuhan keperawatan jiwa di Komunitas
2. Asuhan keperawatan pada keluarga
3. Asuhan keperawatan gerontik
BAB II
GAMBARAN KEGIATAN PRAKTIK

A. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan Praktik ini dilaksanakan 12 April – 30 April 2021. Kegiatan dilaksanakan selama 3
minggu dengan modifikasi kegiatan praktik Laring dan Daring dan tetap memperhatikan protokol
kesehatan.

B. Tempat Praktik
Tempat praktik PKL ini ada 2 yaitu :
1. Kecamatan Katingan Hilir Kabupaten Katingan Katingan
a. Kelurahan Kasongan Lama
b. Kelurahan Kasongan Baru
c. Desa Tumbang Liting
2. Kecamatan Jabiren Raya Kabupaten Pulang Pisau
a. Kelurahan Jabiren
b. Desa Pilang

C. Peserta
Peserta Praktik PKL ini adalaha mahasiswa Reguler Angkatan XXI A, B dan C Semester VI
(enam) yang berjumlah 110 mahasiswa. Memperhatikan kondisi kesehatan saat ini, maka
mahasiswa akan dibagi dalam kelompok kecil dengan lokasi.

D. Tata tertib Praktik


1. Petunjuk umum
a. Setiap mahasiswa harus memiliki panduan praktik yang merupakan dokumentasi dari
seluruh kegiatan praktik
b. Mahasiswa harus membawa buku panduan setiap melakukan praktik keperawatan
c. Setiap kegiatan praktik yang dilakukan harus memperoleh nilai dan tanda tangan
pembimbing
d. Tanpa penilaian praktik dan tanda tangan pembimbing praktik yang dilakukan
mahasiswa tidak diperhitungkan
e. Setiap mahasiswa mengambil kasus untuk dilakukan asuhan keperawatan yang
komprehensif dengan menggunakan petunjuk yang telah ada
f. Setiap selesai melakukan asuhan keperawatan, mahasiswa harus menyelesaikan
laporan secara komprehensif dengan menggunakan format yang telah tersedia sesuai
mata ajar
g. Dalam membuat laporan praktik mahasiswa harus jujur dan tidak diperbolehkan atau
memfotocopy pekerjaan orang lain
h. Setiap mengumpul laporan kepada pembimbing wajib ada bukti serah terima dari yang
menerimakan dilengkapi dengan keterangan waktu, nama, dan tanda tangan pada
lembar bukti serah terima.

2. Ketentuan seragam
Mahasiswa menggunakan pakaian seragam komunitas, baju putih dan celana coklat
dengan memakai lencana, name tag, atribut, rambut diikat rapi/dikonde/di hairnet. Bagi
yang menggunakan jilbab , jilbab harus rapi dan tidak mengganggu pelaksanaan praktik.
Gunakan Alat perlindungan diri selama interaksi minimal masker, dapat ditambahan
faceshield dan gown bila diperlukan.

3. Ketentuan presensi
a. Mahasiswa wajib mengisi daftar hadir
b. Apabila mahasiswa berhalangan masuk praktik karena sakit harus megkonfirmasikan
pada pembimbing
c. Apabila mahasiswa mengajukan ijin harus mengajukan permohonan secara tertulis
kepada coordinator praktik minimal 1 hari sebelum pelaksanaan
d. Ketidakhadiran praktik karena sakit atau ijin, mahasiswa harus mengganti praktik
sejumlah hari yang ditinggalkan dengan sepengetahuan pembimbing
e. Ketidakhadiran praktik karena alpa atau tanpa sepengetahuan, mahasiswa harus
mengulang kembali 2 kali dari ketidakhadirannya dengan sepengetahuan
pembimbing
f. Dispensasi tidak praktik diberikan kepada mahasiswa jika ada surat tugas dari
Poltekkes Kemenkes Palangka Raya untuk mewakili/menghadiri kegiatan terkait Tri
Darma Perguruan Tinggi.
4. Ketentuan praktik
a. Seluruh mahasiswa wajib hadir dalam seluruh kegiatan pembekalan dan kegiatan
praktik keperawatan komunitas
b. Bila ada suatu halangan/sakit harus minta ijin kepada ketua dan wajib membuat
resume materi dalam kegiatan pembekalan dan kegiatan praktik
c. Selama mengikuti kegiatan praktik keperawatan MK. Praktik Keperawatan di
Komunitas, mahasiswa menggunakan pakaian seragam lapangan dan identitas
sesuai dengan ID masing-masing
d. Selama kegiatan pembekalan dan praktik lapangan, mahasiswa harus memperlajari
materi-materi terkait
e. Selama kegiatan praktik lapangan, mahasiswa harus berpenampilan sopan dan
menghormati tata nilai dan norma yang ada dimasyarakat.
f. Memperhatikan protokol kesehatan selama kegiatan praktik.
g. Melakukan pemeriksaan kesehatan : screening dan swab antigen.
h. Apabila mahasiswa mengalami sakit maka harus berkoordinasi dengan
pembimbing untuk penentuan kegiatan dan metode praktik.

5. Ketentuan ujian praktik


a. Waktu ujian adalah waktu yang telah disepakati Bersama antara mahasiswa dan
pembimbing
b. Kasus yang ada dikomunitas disesuaikan dengan kasus temuan di lapangan
c. Mahasiswa teruji wajib berkoordinasi dengan penguji
d. Mahasiswa memastikan berkas ujian telah siap sebelum ujian (koordinasi dengan
koordinator mata kuliah).
6. Ketentuan lainnya
a. Laporan praktik beserta nilai dapat diterima pihak Akademik Jurusan Keperawatan
minimal satu minggu setelah kegiatan praktik karena ini terkait nilai mahasiswa
harus terinput di Portal PD Dikti.
b. Apabila nilai belum masuk hingga batas waktu yang ditentukan, kegiatan
mahasiswa dianggap tidak ada masalah dan dianggap telah lulus.

7. Kategori Tingkat Pelanggaran


a. Pelanggaran Ringan
1) Tidak memakai salah satu kelengkapan seragam
2) Menggunakan perhiasan diluar ketentuan
3) Berhias berlebihan atau menggunakan cat kuku
4) Terlambat dating dari jam praktik dan tanpa ada keterangan
b. Pelanggaran Sedang
1) Mengulangi satu atau lebih item pelanggaran ringan
2) Diketahui memalsukan tanda tangan teman
3) Melanggar tata tertib atau peraturan
4) Melakukan hal-hal yang kurang berkenan / tidak seusai dengan norma/etika
5) Tidak mematuhi protokol kesehatan, seperti tidak menggunakan
masker.
c. Pelanggaran Berat
1) Diketahui memalsukan tanda tangan pembimbing
2) Tidak mengikuti kegiatan praktik tanpa keterangan
3) Mengulangi satu atau lebih pelanggaran sedang
4) Melakukan tindakan yang berakibat fatal bagi klien dan orang lain
5) Tidak melaporkan masalah kesehatan dengan jujur bila terpapar covid
19
8. Sanksi akademis
a. Sanksi pelanggaran ringan
1) Teguran lisan serta
2) Membuat pernyataan yang diketahui oleh koordinator mata kuliah dan
disampaikan pada orang tua wali yang bersangkutan
b. Sanksi pelanggaran sedang
1) Membuat pernyataan diketahui Ketua Jurusan Keperawatan disampaikan
kepada orang tua mahasiswa yang bersangkutan
2) Mendapatkan penugasan akademik
c. Sanksi pelanggaran berat
1) Membuat pernyataan diketahui Ketua Jurusan Keperawatan dan orang tua
wali, Pembimbing Akademik serta dipanggil ke Pendidikan
2) Ketidakhadiran tanpa keteranagan dinyatakan tidak lulus praktik mata kuliah
sehingga harus mengulang mata ajar tersebut
3) Mahasiswa yang melakukan pelanggaran berat karena melakukan tindakan
yang berakibat fatal bagi klien atau orang lain disekitar praktik, mahasiswa
diberhentikan sementara atau dikeluarkan dari pendidikan
9. Hak, kewajiban dan Tugas
a. Hak mahasiswa
1) Mendapatkan bimbingan dan pelajaran
2) Mendapatkan kesempatan yang luas melihat pengetahuan dan keterampilan
yang baru
3) Mendapatkan umpan balik dari pembimbing
b. Kewajiban mahasiswa
1) Mengikuti orientasi lapangan
2) Melaporkan kasus yang ditemukan kepada pembimbing
3) Melakukan asuhan keperawatan pada kasus yang sudah ditentukan dan
mendokumentasikan pada format yang telah ditetapkan
4) Mengumpulkan laporan dan menyerahkan kepada pembimbing sesuai
ketentuan, dibuat dalam satu map
5) Memenuhi target praktik klinik keperawatan di komunitas
6) Mematuhi aturan yang telah ditetapkan di komunitas tempat mahasiswa
berpraktik.
c. Tugas mahasiswa
Uraian tugas mahasiswa sesuai dengan modul praktik yang telah ditentukan
berdasarkan kompetensi mata kuliah praktik.

10. Penilaian
Penilaian dengan nilai batas lulus adalah >79

E. Strategi Praktek Klinik


1. Persiapan
a. Koordinasi dengan Camat, Lurah/kepala desa setempat dilakukan oleh pihak panitia dan
pengelola Prodi D-III Keperawatan.
b. Persiapan administrasi, dan APD difasilitasi pihak Jurusan keperawatan dan sebagian
perlengkapan praktek disiapkan mahasiswa.
c. Persiapan teknis pembelajaran
Mahasiswa akan mendapatkan buku modul praktek klinik Lapangan dan pengkayaan
pengetahuan dan ketrampilan-ketrampilan sesuai kebutuhan belajar.
2. Pelaksanaan
a. Pengenalan/orientasi
Mahasiswa secara bersama-sama atau klasikal mengikuti pengenalan/orientasi lapangan
pada hari pertama praktek.
Mahasiswa akan mendapat informasi tentang klinik mengenai pelayanan kesehatan
Dan masalah kesehatan di masyarakat secara umum, sehingga nanti nanti dapat ditentukan
target capaian sesuai Mata kuliah yang dipraktikkan.
b. Pelaksaaan praktek
 Pre conference
Pada kegiatan ini mahasiswa merefleksikan diri mengenai perasaan, kesiapan
mahasiswa untuk praktek dan klarifikasi pengetahuan dan ketrampilan mahasiswa.
 Post conference
Dilakukan evaluasi terhadap proses pembelajaran pada hari itu, sharing pengalaman,
rencana tindak lanjut, dan kontrak praktek serta pembimbingan untuk hari berikutnya.
 Bed side teaching
Kegiatan demonstrasi pembimbing dalam menerapkan konsep dan teori untuk
memberikan asuhan keperawatan kepada klien.
 Kegiatan Praktek Mandiri
Mahasiswa diberi kesempatan menerapkan konsep dan teori dalam interaksi dengan
menggunakan proses keperawatan.
 Supervisi
Supervisi berupa pengawasan kepada peserta didik ketika melakukan praktek, sekaligus
dilaksanakan penilaian penampilan klinik (dilakukan oleh desen pembimbing sesuai mata
kuliah praktik).
C. Rancangan kegiatan bimbingan
Minggu Hari Point Rancangan kegiatan
Minggu I Senin Serah terima, Orientasi , Pengkajian (Jikom,Keluarga, Gerontik)
Selasa Pengkajian, Diagnosa
Rabu Perencanaan (kontrak Ujian )
Praktik Lapangan Keperawatan Jiwa Komunitas :
Penkes Peningkatan Psikososial Kelompok
Kamis Pelaksanaan
Jumat Pelaksanaan, Evaluasi
Sabtu Laporan Dokumentasi dikumpulkan
Minggu Cek laporan Asuhan Keperawatan
Minggu Hari Point Rancangan kegiatan
Minggu II Senin Pengkajian lanjutan (Jikom,Keluarga, Gerontik)
Selasa Pengkajian, Diagnosa
Rabu Perencanaan (kontrak Ujian )
Keperawatan Gerontik: Askep individu gerontik
Kamis Pelaksanaan
Jumat Pelaksanaan, Evaluasi
Sabtu Laporan Dokumentasi dikumpulkan
Minggu Cek laporan Asuhan Keperawatan
Minggu Hari Point Rancangan kegiatan
Minggu III Senin Perencanaan (kontrak Ujian )
Keperawatan Keluarga: Askep keluarga
Selasa Pelaksanaan , Evaluasi
Rabu Pelaksanaan , Evaluasi
Kamis Pelaksanaan , Evaluasi
Jumat Terminasi Tempat Praktik
Sabtu Laporan Dokumentasi dikumpulkan
Minggu Cek laporan Asuhan Keperawatan

D. Jadwal Bimbingan
JADWAL BIMBINGAN KELAS REGULER 21 A, B dan C
Mata
Periode Kuliah Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Jiwa Missesa Missesa Missesa Yeyen Yeyen Yeyen
Komunitas Maria Maria Maria Mimin Mimin Mimin
Keluarga Rikiy Rikiy Rikiy Natal Natal Natal
12-18 April 2021 Untung Untung Untung Berti Berti Berti
Yeria Yeria Yeria
Gerontik Syamani Syamani Syamani Agnes Agnes Agnes
Marsel Marsel Marsel

Jiwa Yeyen Yeyen Yeyen Syamani Syamani Syamani


Komunitas Mimin Mimin Mimin Rikiy Rikiy Rikiy
Keluarga Natal Natal Natal Agnes Agnes Agnes
19-25 April 2021 Untung Untung Untung Berti Berti Berti
Yeria Yeria Yeria
Gerontik Missesa Missesa Missesa
Maria Maria Maria Marsel Marsel Marsel

Jiwa Yeyen Yeyen Yeyen Missesa Missesa Missesa


Komunitas Mimin Mimin Mimin Agnes Agnes Agnes
Keluarga Natal Natal Natal Rikiy Rikiy Rikiy
26-31 April Untung Untung Untung Berti Berti Berti
Yeria Yeria Yeria
Gerontik Maria Maria Maria Syamani Syamani Syamani
Marsel Marsel Marsel
E. Kelompok Praktik Dan Dosen Pembimbing
DAFTAR KELOMPOK MAHASISWA PKL REG 21 A, B dan C

Kelompok No Nama Kelas Tempat Dosen Pembimbing


1 BELLA MONICA HANDAYANI 21 A RIKIY
2 TOBIAS VALENTINO FEBIAN 21 A
3 DITA FEBRIYANTI 21 A Penguji :
4 HERY DINATA 21 B Jikom : Rikiy
1 5 M.RIZKY PRATAMA 21 B Kasongan Lama Keluarga : Rikiy
6 NOVA ISDANIA 21 B Gerontik : Marselinus
7 YUWINDA LESTARI B 21 C
8 SAYUTI TITIK K. 21 C
9 EGIDIA 21 C

1 RINDIANI LEVIA 21 A MARSELINUS H.


2 WINDA SAPITRI 21 A
3 MILDA DWI PUTRI 21 A Penguji :
4 ALESANDRO VIERI 21 B Jikom : Yeyentimalla
2 5 MUHAMMAD SIGIT ARIYOYUDANTO 21 B Kasongan Lama Keluarga : Rikiy
6 AYU FITRIANA 21 B Gerontik : Marselinus
7 SHASA DINI MARTHA E. K 21 C
8 PITA EVELIN 21 C
9 FRINA MEISHA ANDITA WINEYNI 21 C

1 BERKAT ASIANO 21 A NATALANSYAH


2 MARINA ELVARIDA SIRAIT 21 A
3 CHIKO CHRISTMA YENDI B. 21 A Penguji :
4 LASMINDA 21 B Jikom : Missesa
3 5 DOMINIQUE PAULA IRENA KERIAPY 21 B Kasongan Lama Keluarga : Natal
6 BELLA SEFTIANAE 21 B Gerontik : Syamani
7 MUHAMMAD RENGKY SETIAWAN 21 C
8 JIRO VICTORIA 21 C
9 SUWAI BATUL ASLAMIYAH 21 A
1 YOSUA BRAMANA 21 A YERIA ALLEN
2 PUTRI KEZIA KARMELITA 21 A
3 YULFIRA ASINATA 21 A Penguji :
4 SATRIANA 21 B Jikom : Syamani
4 5 TAJUDIN NOOR 21 B Kasongan Baru Keluarga : Yeria Allen
6 HELDA FIRDA YANTI 21 B Gerontik : Syamani
7 AYU YUNIARTI 21 C
8 RAHMA YUNANINGSIH 21 C
9 MERA BUSUN SAPUTRA 21 C

1 NOKIYANDA DEA FAHREZHA 21 A SYAM'ANI


2 MUHAMMAD RANDI 21 A
3 ROMA PRISTIANA 21 A Penguji :
4 DEWIYANSYAH 21 B Jikom : Syamani
5 5 FITRI HANDAYANI 21 B Kasongan Baru Keluarga : Yeria Allen
6 BOBY 21 B Gerontik : Syamani
7 TASYA NATALIA 21 C
8 TRISSA VIRANTI 21 C
9 SUSI 21 C
10 KRISDIYANTI 21 A

1 YONANDA OKTAVANIA 21 C MISSESA


2 NOORLATIPAH 21 A
3 FARAS DHEA ULYA 21 A Penguji :
4 SEMULIANO 21 B Jikom : Missesa
5 ENJELA 21 B Keluarga : Rikiy
6 Tumbang Liting
6 FENI LORA SITUMORANG 21 B Gerontik : Missesa
7 KIKI MASNARKI 21 C
8 RIZQAN PUTERA 21 C
9 WILLY YULIANO 21 C
10 DESI GABRILIA
1 HENNY DWI HERNITA 21 A YEYENTIMALLA
2 OKTOBERI BONARIO GALE 21 A
3 JAINAB 21 A Penguji :
4 INDAH TRI WAHYANTI 21 B Jikom : Yeyentimalla
5 KHAIRUNISA ANNUR 21 B Keluarga : Natalansyah
7 6 NONIK NAZLICA ARYANTO 21 B Tumbang Liting Gerontik : Missesa
7 YUDI WIBOWO 21 C
8 NOOR SALEHA 21 C
9 BELLA SIREGAR 21 C
1 ANISA AGUSTINA 21 A AGNES DEWI A.
2 JOVI SAPUTRA 21 A
3 ELGA OKTAVIAN CAHYA PUTRA 21 A Penguji :
4 NOVITA CAROLINA 21 B Jikom : Agnes
8 5 PITA AKTINI 21 B Jabiren Keluarga : Agnes
6 RANIA MAGFIRA 21 B Gerontik : Agnes
7 DENI KURNIAWAN 21 C
8 NURUL NOVIANTI 21 C
9 TITA JUANI ANDISA 21 C

1 FINGKY SAFITRI 21 A BERTHIANA


2 GOODTHERPRIN 21 A
3 HAYATUN FARIDAH 21 A Penguji :
4 RISKA 21 B Jikom : Maria M.P
9 5 SUCI IMA PUTRI 21 B Jabiren Keluarga : Berthiana
6 TRISNO 21 B Gerontik : Maria M.P
7 ALVISA 21 C
8 FEYSAL 21 C
9 BRIGITA MARIA 21 C

1 DIANA URPA 21C MARIA MAGDALENA P.


2 AUREL RISIA BETHANI 21 A
3 LILA KARTIKA 21 A Penguji :
4 WAHYUDI 21 B Jikom : Maria M.P
10 5 YOKA GIANFRANCO 21 B Jabiren Keluarga : Berthiana
6 YUDIS TIRA HASANAH 21 B Gerontik : Maria M.P
7 MUHAMMAD SYAHPUTRA 21 C
8 NOVI 21 C
9 HARTAMI DWI SAPUTRI 21 C

1 NOVIA RAHMAWATI 21 A MIMIN LESTARI


2 PINA 21 A
3 RAMA RANGGA PRASETYO P. 21 A Jikom : Mimin Lestari
4 YUSVITA INTARINI 21 B Keluarga : Untung H
11 5 MAUDY KHOIRIAH INDAH SARI 21 B Pilang Gerontik : Agnes
6 QONITA PUTRI 21 B
7 ERRY MILLENIA WAHYU 21 C
8 MARDIANSYAH 21 C
9 INDRA KUSUMA WARDHANA 21 C
1 VILLIA CAROLINA 21 A UNTUNG HALAJUR
2 ROSSANTI MONIKA APRILIANI 21 A
3 SILVA AGATHA 21 A Jikom : Mimin Lestari
4 PAUJIAH 21 B Keluarga : Untung H
12 5 DEBI JULIASTANTO 21 B Pilang Gerontik : Agnes
6 TIARA EPRILI BINTANG 21 B
7 MUHHAMAD FAESAL PRIYONO 21 B
8 ARIS PRASETYA 21 C
9 LEVIE CRISDIANA 21 C

Note :
Reg 21 A : 37 orang yang disetujui
Reg 21 B : 37 orang yang disetujui
Reg 21 C : 36 orang yang disetujui
Total : 110 Mahasiswa reg 21
BAB III
PENUTUP
Demikian paparan praktik klinik lapangan di masyarakat ini dibuat sebagai gambaran kegiatan praktik
yang akan dilaksanakan. Diharapkan kegiatan praktik ini menjadi bagian layanan kesehatan kepada
masyarakat pada berbagai tingkat usia mulai dari anak-anak sampai lansia sehingga tercapai derajad
kesehatan seoptimal mungkin.

Palangka Raya, Maret 2021


Koordinator Praktik Klinik Lapangan

Ns. MISSESA, S.Kep, M.Kep., Sp.Kep.J


NIP. 19800216 200112 2 002
Persiapan mahasiswa.
1. Struktur oranisasi di desa/kelurahan masing-masing.(ketua, wakil ketua,
sekretaris, bendahara, seksi perlengkapan, dokumentasi, kesehatan)
2. Serah Terima : Snack
3. Makan siang hari I.
4. Transport bersama Hari 1
5. Posko : (listrik, kebersihan, air, protokol kesehatan).
6. Penutupan /Terminasi : snack
7. Dokumentasi : mahasiswa dan dosen (bimbingan, kegiatan kelompok).
8. Jaga kekompakkan & kerjasama.
9. Pertemuan Luring (APD peserta, snack), LCD, Media Penkes, Leaflet,
Tempat pertemuan, Undangan.
10. Pertemuan Daring (paket data peserta), Media Penkes, Undangan.

Anda mungkin juga menyukai