Anda di halaman 1dari 15

LEMBAR VALIDASI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


PEMBELAJARAN MATEMATIKA
DENGAN PENDEKATAN INVESTIGATIF

Materi Pelajaran : Matematika


Pokok Bahasan : Transformasi
Sub Pokok Bahasan : Pencerminan/Refleksi
Kelas : VII

Kami mengharap kesediaan Bapak/Ibu validator untuk mengisi lembar validasi RPP yang
dikembangkan dengan pendekatan investigatif. RPP tersebut digunakan dalam pembelajaran
dengan materi pencerminan untuk siswa kelas VII SMP pada semester genap. Hal ini
bertujuan untuk mendapatkan RPP dengan kriteria valid.
Petunjuk:
1. Penilaian RPP ditinjau dari beberapa aspek, beri tanda cek () pada kolom skala
penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Keterangan skala penilaian:
1 : tidak baik
2 : kurang baik
3 : cukup baik
4 : baik
5 : sangat baik
2. Untuk penilaian RPP secara umum, beri tanda cek () pada kotak di samping kriteria
kesimpulan penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Kriteria kesimpulan penilaian:
TR : dapat digunakan tanpa revisi
RK : dapat digunakan dengan revisi kecil
RB : dapat digunakan dengan revisi besar
PK : belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi
3. Bila menurut Bapak/Ibu validator RPP ini perlu adanya revisi, mohon ditulis pada bagian
komentar dan saran guna perbaikan RPP ini.
Penilaian Ditinjau dari Beberapa Aspek
Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5
Format
1 Kelengkapan RPP (memuat komponen-
komponen RPP, yaitu identitas, tujuan
pembelajaran, materi, metode, kegiatan
pembelajaran, sumber belajar, dan penilaian)
2 Penulisan RPP (penomoran, jenis, dan ukuran
huruf)
Isi
3 Kesesuaian indikator pembelajaran dengan
kompetensi dasar
4 Kesesuaian materi prasyarat dengan materi
yang akan diajarkan
5 Kesesuaian kegiatan pembelajaran dengan
tahapan pendekatan investigatif
6 Langkah-langkah pembelajaran dijabarkan
dengan jelas
7 Kesesuaian perkiraan alokasi waktu dengan
kegiatan yang dilakukan
Bahasa
8 Penggunaan bahasa sesuai dengan kaidah
bahasa Indonesia yang baik dan benar
9 Bahasa yang digunakan singkat, jelas, dan tidak
menimbulkan pengertian ganda.
Penilaian Umum
Kesimpulan penilaian secara umum
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) ini:
☐ TR, yang berarti “dapat digunakan tanpa revisi”

☐ RK, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi kecil”

☐ RB, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi besar”

☐ PK, yang berarti “belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi”

Komentar dan Saran Perbaikan


…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..

Surabaya, …….………… 2015


Validator,

(………...…………………….)
LEMBAR VALIDASI MEDIA PEMBELAJARAN
BERBASIS KOMPUTER

Materi Pelajaran : Matematika


Pokok Bahasan : Transformasi
Sub Pokok Bahasan : Pencerminan/Refleksi
Kelas : VII

Kami mengharap kesediaan Bapak/Ibu validator untuk mengisi lembar validasi media
pembelajaran berbasis komputer yang dikembangkan dengan pendekatan investigatif. Media
pembelajaran tersebut digunakan sebagai alat bantu mengajar dalam pembelajaran pada
materi pencerminan untuk siswa Kelas VII SMP semester genap. Hal ini bertujuan untuk
mendapatkan media pembelajaran berbasis komputer dengan kriteria valid.
Petunjuk Penilaian
Berikan tanda cek () pada kolom yang sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu dengan kriteria
sebagai berikut:
1: tidak baik 2: kurang baik 3: cukup baik
4: baik 5: sangat baik
Penilaian Ditinjau dari Beberapa Aspek
Desain
Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5
1 Tata letak (layout) proporsional dan tidak
mengganggu kejelasan bagian isi.
2 Struktur navigasi sederhana dan mempermudah
tersampainya isi.
3 Animasi yang ditampilkan sesuai materi.
4 Software mudah digunakan atau dioperasikan.
5 Software interaktif.
6 Software dinamis.
7 Kombinasi warna yang digunakan sesuai.
8 Penggunaan jenis dan ukuran huruf konsisten di
setiap halaman.
Bahasa
Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5
1 Bahasa yang digunakan baik dan benar, sesuai
dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD).
2 Bahasa yang digunakan mudah dipahami.
3 Kalimat yang digunakan efektif.
4 Kalimat/informasi yang dibutuhkan siswa lengkap.

Materi/Isi
Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5
1 Tujuan pembelajaran sesuai dengan indikator.
2 Cakupan materi sesuai dengan kompetensi yang
akan dicapai.
3 Konsep pencerminan disampaikan pada media
pembelajaran.
4 Animasi dalam media pembelajaran sesuai dengan
konsep matematika yang terdapat pada materi
pencerminan.
5 Tahap-tahap penyelesaian contoh soal
disampaikan dengan animasi.

Penilaian Umum
Kesimpulan penilaian secara umum *):
1 Media berbasis komputer ini: 2 Media berbasis komputer ini
A : tidak baik A : belum dapat digunakan dan
masih memerlukan konsultasi
B : kurang baik
B : dapat digunakan dengan banyak
C : cukup baik
revisi
D : baik
C : dapat digunakan dengan sedikit
E : sangat baik revisi
D : dapat digunakan tanpa revisi
*) Lingkarilah nomor/angka sesuai dengan penilaian Bapak/Ibu
Komentar dan Saran Perbaikan
Mohon menuliskan butir-butir revisi pada bagian komentar/saran di bawah ini.
Komentar/Saran:
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..

Malang, ………………….. 2015


Validator,

(……………….…………………)
LEMBAR VALIDASI LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
PEMBELAJARAN MATEMATIKA
DENGAN PENDEKATAN INVESTIGATIF

Materi Pelajaran : Matematika


Pokok Bahasan : Transformasi
Sub Pokok Bahasan : Pencerminan/Refleksi
Kelas : VII

Kami mengharap kesediaan Bapak/Ibu validator untuk mengisi lembar validasi LKS yang
dikembangkan dengan pendekatan investigatif. LKS tersebut digunakan dalam pembelajaran
dengan materi pencerminan untuk siswa kelas VII SMP pada semester genap. Hal ini
bertujuan untuk mendapatkan LKS dengan kriteria valid.
Petunjuk:
1. Penilaian LKS ditinjau dari beberapa aspek, beri tanda cek () pada kolom skala
penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Keterangan skala penilaian:
1 : tidak baik
2 : kurang baik
3 : cukup baik
4 : baik
5 : sangat baik
2. Untuk penilaian LKS secara umum, beri tanda cek () pada kotak di samping kriteria
kesimpulan penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Kriteria kesimpulan penilaian:
TR : dapat digunakan tanpa revisi
RK : dapat digunakan dengan revisi kecil
RB : dapat digunakan dengan revisi besar
PK : belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi
3. Bila menurut Bapak/Ibu validator LKS ini perlu adanya revisi, mohon ditulis pada
bagian komentar dan saran guna perbaikan LKS ini.
Penilaian Ditinjau dari Beberapa Aspek
Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5
Format
1 Kelengkapan struktur LKS (judul, petunjuk
belajar, kompetensi yang ingin dicapai,
informasi pendukung (ilustrasi dan gambar),
langkah mengerjakan soal, dan tempat kosong
untuk menuliskan jawaban)
2 Kejelasan format penulisan LKS (jenis huruf,
ukuran huruf, sistem penomoran)
3 Daya tarik atas penampilan LKS (layout,
gambar, tabel, diagram, grafik)
Isi
4 Kesesuaian LKS dengan indikator yang akan
dicapai
5 Kesesuaian tugas dengan urutan materi
6 Kesesuaian tugas dengan pembelajaran
pendekatan investigatif
Bahasa
7 Penggunaan bahasa sesuai dengan kaidah
bahasa Indonesia yang baik dan benar
8 Bahasa yang digunakan singkat, jelas, dan tidak
menimbulkan pengertian ganda
9 Kesederhanaan bahasa yang digunakan serta
kesesuaian bahasa dengan taraf berpikir siswa
Penilaian Umum
Kesimpulan penilaian secara umum
Lembar Kerja Siswa (LKS) ini:
☐ TR, yang berarti “dapat digunakan tanpa revisi”
☐ RK, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi kecil”
☐ RB, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi besar”
☐ PK, yang berarti “belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi”

Komentar dan Saran Perbaikan


…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………..

Surabaya, ……….……… 2015


Validator,

(…...………………………….)
LEMBAR VALIDASI ULANGAN HARIAN (UH)
PEMBELAJARAN MATEMATIKA
DENGAN PENDEKATAN INVESTIGATIF

Materi Pelajaran : Matematika


Pokok Bahasan : Transformasi
Sub Pokok Bahasan : Pencerminan/Refleksi
Kelas : VII

Kami mengharap kesediaan Bapak/Ibu validator untuk mengisi lembar validasi UH yang
dikembangkan dengan pendekatan investigatif. UH tersebut digunakan untuk mengukur
ketercapaian indikator pembelajaran dalam pembelajaran pada materi pencerminan untuk
siswa Kelas VII SMP semester genap. Hal ini bertujuan untuk mendapatkan butir-butir soal
pada UH dengan kriteria valid.
Petunjuk:
1. Penilaian butir-butir soal pada UH ditinjau dari beberapa aspek, tulis angka 1 – 5 pada
kolom penilaian untuk butir soal nomor 1 – 9 sesuai dengan penilaian yang Anda
berikan.
Keterangan skala penilaian:
1 : tidak baik
2 : kurang baik
3 : cukup baik
4 : baik
5 : sangat baik
2. Untuk penilaian butir-butir soal pada UH secara umum, beri tanda cek () pada kolom
kesimpulan penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Kriteria kesimpulan penilaian:
TR : dapat digunakan tanpa revisi
RK : dapat digunakan dengan revisi kecil
RB : dapat digunakan dengan revisi besar
PK : belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi
3. Bila menurut Bapak/Ibu validator butir soal pada UH ini perlu adanya revisi, mohon
ditulis pada bagian komentar dan saran guna perbaikan butir soal pada UH ini.
Penilaian Ditinjau dari Beberapa Aspek
Penilaian untuk Butir Soal Nomor …
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Isi
1 Kesesuaian butir soal
dengan indikator
pembelajaran yang hendak
dicapai
2 Kesesuaian kata kerja
operasional pada kalimat
pertanyaan dengan level
kognitif siswa
3 Kejelasan perumusan
petunjuk/perintah
pengerjaan soal
4 Kejelasan maksud soal,
serta gambar tabel atau
diagram yang disajikan
Bahasa
5 Rumusan butir soal
menggunakan bahasa serta
kaidah penulisan
berdasarkan ejaan yang
telah disempurnakan (EYD)
6 Rumusan butir soal tidak
menimbulkan penafsiran
ganda
7 Rumusan butir soal
menggunakan bahasa yang
sederhana dan mudah
dipahami oleh siswa
Penilaian Umum
Kesimpulan penilaian secara umum
Kesimpulan Penilaian
No. Soal Komentar/Saran Perbaikan
TR RK RB PK
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Surabaya, ………………….. 2015


Validator,

(………………………………….)
LEMBAR VALIDASI LPP
PEMBELAJARAN MATEMATIKA
DENGAN PENDEKATAN INVESTIGATIF

Materi Pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Transformasi

Sub Pokok Bahasan : Pencerminan/Refleksi

Kelas : VII

Kami mengharap kesediaan Bapak/Ibu validator untuk mengisi lembar validasi LPP yang
dikembangkan dengan pendekatan investigatif. LPP tersebut digunakan dalam pembelajaran
dengan materi pencerminan untuk siswa kelas VII SMP pada semester genap. Hal ini bertujuan
untuk mendapatkan LPP dengan kriteria valid.

Petunjuk:

1. Penilaian LPP ditinjau dari beberapa aspek, beri tanda cek () pada kolom skala penilaian
sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Keterangan skala penilaian:
1 : tidak baik
2 : kurang baik
3 : cukup baik
4 : baik
5 : sangat baik
2. Untuk penilaian LPP secara umum, beri tanda cek () pada kotak di samping kriteria
kesimpulan penilaian sesuai dengan penilaian yang Bapak/Ibu berikan.
Kriteria kesimpulan penilaian:
TR : dapat digunakan tanpa revisi
RK : dapat digunakan dengan revisi kecil
RB : dapat digunakan dengan revisi besar
PK : belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi
Bila menurut Bapak/Ibu validator LPP ini perlu adanya revisi, mohon ditulis pada bagian
komentar dan saran guna perbaikan LPP ini.
A. Penilaian Ditinjau dari Beberapa Aspek

Skala Penilaian
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4 5

Format

1. Kelengkapan struktur LPP (judul, petunjuk penggunaan,


kompetensi yang diukur, informasi pendukung).

2. Kejelasan sistem penomoran.

3. Kesesuaian jenis dan ukuran huruf.

Isi

4. Kesesuaian kriteria yang akan dinilai dengan indikator


pembelajaran.

Bahasa

5. Kebenaran tata bahasa.

B. Penilaian Umum

Kesimpulan penilaian secara umum

Lembar Penilaian Proses (LPP) ini:

☐ TR, yang berarti “dapat digunakan tanpa revisi”

☐ RK, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi kecil”

☐ RB, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi besar”

☐ PK, yang berarti “belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi”
C. Komentar dan Saran Perbaikan

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

…………………………………………………………………………………………………..

Surabaya, …….………… 2015

Validator,

(………...…………………….)

Anda mungkin juga menyukai