Anda di halaman 1dari 23

PROSES

KEHAMILAN
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Kehamilan merupakan hasil


pertemuan sel telur dan
sperma yang terjadi pada
Masa Subur.
Untuk menjelaskan Masa
Subur, perlu dijelaskan
mengenai Siklus Menstruasi
pada perempuan.
SPERMA

Kepala

Leher

Terdiri dari 3 bagian :


❖ Kepala (Kaput)
Berbentuk lonjong agak
gepeng dan mengandung
Ekor
bahan nukleus
❖Leher
Bagian silindrik yang
menghubungkan kepala
dengan ekor
❖Ekor
Membuat sperma
bergerak cepat
Spermatozoa/sel mani

Dr bayi laki2 lhr smp akil


Kepala balig spermatogonium
tdk mngalami perub.
Pd masa pubertas dbwh
Leher peng sel2 interstial
leyding
Sel2 spermatogonium
mulai aktf mitosis &
Ekor tjdlah spermatogenesis
Urutan prtumb sperma
(spermatogenesis) :
1. Spermatogonium
2. Spermatosit pertama
OVUM (SEL TELUR)

Vitellus

Nukleus
Ovum yang dilepas oleh
ovarium mempunyai
diameter 100μ (0,1 mm),
ditengah-tengahnya
dijumpai nukleus yang
berada dalam metafase
pada pembelahan
pematangan kedua,
terapung dalam sitoplasma
yang kekuningan yakni
vitellus yang banyak
mengandung zat hidrat
arang dan asam amino
Sel telur (Ovum)

Mnrt Umur jml Oogonium


wanita adl :
Urutan prtumb ovum a. BBL : 750rb
(Oogenesis) :
1. Oogonia b. 6-15 th : 439rb
2. Oosit prtama c. 16-25 th : 159rb
(Primary oocyte) d. 26-35 th : 59rb
3. Primary ovarian
follicle e. 35-45 th : 39rb
4. Liquar folliculi f. Menopause : smw
5. Pmatangan prtama hlng
ovum
6. Pmatangan ke2
ovum pd wktu
sperma mmbuahi
ovum
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Pada hari ke-6, 7 dan 8


(siklus menstruasi)
perempuan mengalami masa
kering selama + 3 hari untuk
memulai proses
pembangunan (proliferasi)
dinding rahim.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Setelah Masa Kering, fase


selanjutnya adalah
dimulainya proses
pembangunan (proliferasi)
dinding rahim dan
pembentukan lendir rahim
untuk menciptakan suasana
yang mendukung terjadinya
proses pembuahan.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Periode berikutnya adalah


masuk ke periode pelepasan
sel telur oleh indung telur.
Proses Pelepasan Sel Telur
yang telah matang oleh
Indung Telur disebut
Ovulasi.
Sel Telur yang dilepaskan
indung telur kemudian
ditangkap oleh Fimbrae.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Sel Telur yang dilepaskan indung


telur dan ditangkap Fimbrae
selanjutnya bergerak menuju
Tuba Falopi untuk menunggu
dibuahi.
Pada saat yang sama, atas
pengaruh hormon estrogen dan
progesteron, terbentuk lendir
rahim dan penebalan dinding
rahim yang maksimal, yaitu
suasana yang mendukung
terjadinya pembuahan.
Penebalan dinding rahim dan
pembuluh darah yang berkelok-
kelok disebut fase sekresi.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Sel Telur yang berada di Tuba


Falopi siap dibuahi.
Periode ini disebut Puncak Masa
Subur, yaitu saat Sel Telur
paling matang untuk dibuahi.
Masa hidup sel telur hanya
berkisar 1 x 24 jam.
Puncak Masa Subur biasanya
terjadi pada 14 hari sebelum
menstruasi.
Pada gambar dapat dilihat
sperma yang masuk...
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bila sperma masuk pada Puncak Masa


Subur, maka besar kemungkinan untuk
terjadi pembuahan.
Pada gambar terlihat salah satu sperma
berhasil menembus sel telur.
Proses ini disebut sebagai proses
pembuahan (Konsepsi).
Tempat terjadinya pembuahan sebagaimana
terlihat dalam gambar merupakan tempat
yang seharusnya terjadi.
Jika pembuahan terjadi di Fimbrae, maka
kemungkinan besar akan terjadi kehamilan
di luar kandungan.
Telur yang sudah dibuahi
Sel telur yang ditembus sperma di Tuba
Falopi disebut terbuahi.
Dari jutaan sperma yang keluar waktu
ejakulasi, hanya satu yang berhasil
menembus dinding sel telur yang sudah
masak dan menyatukan dua inti sel.
Inti sperma melebur pada inti telur,
menyatukan unsur genetik mereka.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Hasil konsepsi dari pertemuan


sel telur dan sperma bergerak
atas bantuan rambut halus yang
ada di Tuba Falopi menuju
rongga rahim, biasanya terjadi
mulai dari hari ke-3 sampai hari
ke-7.
Sambil bergerak terjadi
pembelahan diri (menjadi dua
dan masing-masing belahannya
akan membelah lagi, dan
seterusnya), membentuk
gumpalan sel-sel.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Selanjutnya terlihat proses


terbenamnya hasil konsepsi
pada dinding rahim.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bulan 1 - 3

Hasil konsepsi yang melekat


pada dinding rahim disebut
Fetus.
Pada fase ini terjadi proses
pembentukan organ tubuh
sehingga sangat memerlukan
perhatian dalam hal asupan
gizi dan sangat dipengaruhi
oleh obat-obatan.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bulan 4 - 5
Selanjutnya pada bulan ke 4
- 5, fungsi jantung sudah
dapat terdeteksi.
Organ tubuh semakin
berkembang dan placenta
mulai terbentuk pada bulan
ke-4, bayi akan mendapatkan
makanan melalui placenta
yang menempel langsung ke
dinding rahim ibu.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bulan 6 - 7

Selanjutnya pada bulan ke 6


- 7, Janin dapat bergerak
bebas karena dia berada
dalam cairan ketuban.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bulan 8
Selanjutnya pada bulan ke 8,
Organ tubuh janin semakin
berkembang, meskipun
belum sempurna.
Pada bulan ini janin mungkin
bisa lahir karena alasan
tertentu, yang disebut
dengan kelahiran prematur.
Bayi prematur memerlukan
perhatian dan penanganan
khusus, seperti menaruh bayi
pada tabung inkubator.
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Bulan 9
Selanjutnya pada bulan 9
merupakan usia kehamilan
seorang ibu, di mana kondisi bayi
sudah cukup sempurna dan
posisi kepala bayi sudah berada
pada dasar panggul (jalan lahir)
dan siap untuk dilahirkan.
Proses ini berhenti setelah bayi
dilahirkan.
Proses Kehamilan dapat
berulang kembali setelah Masa
Nifas. Masa Nifas adalah masa
setelah melahirkan sampai
kembalinya siklus menstruasi
Kehamilan:
Bertemunya Sel Telur & Sperma pada Masa Subur
Alat Peraga

Proses Kelahiran
Proses ini dimulai dengan
terbukanya Leher Rahim secara
bertahap sampai dengan
pembukaan lengkap (+10 cm).
Selanjutnya dengan adanya
kontraksi dinding rahim dan
pecahnya ketuban, bayi terdorong
keluar secara bertahap, yang
normalnya dimulai dari kepala
sampai seluruh bagian tubuh.
Plasenta (ari-ari) lepas dan keluar
+ 6-15 menit setelah bayi lahir.
Lanjut………………..

Boleh istirahat sejenak…..

Anda mungkin juga menyukai