Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 10 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menganalisis struktur dan fungsi rangka, sendi, dan otot dengan benar

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menganalisis upaya menjaga kesehatan sistem gerak dengan benar.

3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menyajikan hasil pengamatan dan identifikasi tentang sistem gerak manusia
dan gangguan serta upaya mengatasinya dengan tepat.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Sistem Gerak
didik sebagai sikap disiplin. Pada Manusia
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Sistem Gerak Pada Manusia. 2. Video pembelajaran Sistem Gerak
Pada Manusia.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Sistem Gerak Pada Manusia. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Sistem Gerak Pada 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Manusia. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Sistem Gerak Pada
Manusia. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 15 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengkarakteristikkan perbedaan antara kelajuan dan kecepatan dengan benar.

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menghitung kelajuan, kecepatan, dan percepatan dengan benar.
3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengkarakteristikkan penerapan hukum newton dalam kehidupan sehari-hari
dengan benar.
4. Melalui kajian literatur, peserta didik dapat membuat laporan tentang hasil identifikasi jenis gaya yang bekerja pada benda yang bergerak dalam kehidupan
sehari-hari dengan benar.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Gerak dan Gaya
didik sebagai sikap disiplin.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Gerak dan Gaya. 2. Video pembelajaran Gerak dan gaya.

2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Gerak dan gaya. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Gerak dan gaya. 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
(Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Gerak dan gaya. Peserta
didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 15 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menghitung usaha yang dilakukan oleh gaya dan daya yang dipakai dengan
menggunakan rumus daya dengan benar

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengidentifikasi jenis-jenis pesawat sederhana dengan benar.
3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menganalisis prinsip kerja pesawat sederhana pada sistem gerak dengan
benar.
4. Melalui kajian literatur, peserta didik mampu mengidentifikasi permasalahan di lingkungan sekitar yang dapat diatasi dengan menggunakan pesawat
sederhana dan dikumpulkan dalam bentuk laporan dengan benar.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Usaha dan
didik sebagai sikap disiplin. Pesawat Sederhana.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Usaha dan Pesawat Sederhana. 2. Video pembelajaran Usaha dan
Pesawat Sederhana.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Usaha dan Pesawat Sederhana. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Usaha dan Pesawat 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Sederhana. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Usaha dan Pesawat
Sederhana. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 20 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengidentifikasi struktur dan fungsi akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji
dengan benar
2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan struktur dan fungsi jaringan meristem dan jaringan dewasa
dengan benar.
3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajara, peserta didik mampu membandingkan struktur jaringan yang menyusun akar, batang, dan daun
dengan tepat.

4. Melalui kajian literatur, peserta didik dapat menunjukkan pemanfaatan teknologi yang diilhami struktur tumbuhan dengan berpikir kritis, kreatif dan terampil.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Struktur dan
didik sebagai sikap disiplin. Fungsi Tumbuhan.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Struktur dan Fungsi Tumbuhan. 2. Video pembelajaran Struktur dan
Fungsi Tumbuhan.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Struktur dan Fungsi Tumbuhan. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Struktur dan Fungsi 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Tumbuhan. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Struktur dan Fungsi
Tumbuhan. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 15 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menyebutkan organ-organ dalam sistem pencernaan manusia dengan benar

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan keterkaitan struktur organ pencernaan dan fungsinya dengan
benar.

3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan proses pencernaan dalam tubuh manusia dengan benar.

4. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan gangguan dan penyakit yang ada pada sistem pencernaan dalam
tubuh manusia dengan tepat.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Sistem
didik sebagai sikap disiplin. Pencernaan Pada Manusia.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Sistem Pencernaan Pada Manusia. 2. Video pembelajaran Sistem
Pencernaan Pada Manusia.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Sistem Pencernaan Pada Manusia. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Sistem Pencernaan 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Pada Manusia. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Sistem Pencernaan Pada
Manusia. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 10 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengidentifikasi macam-macam zat aditif dengan benar.

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan kandungan pewarna alami dan buatan dengan benar.

3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengelompokkan zat aditif berdasarkan kegunaan dan dampak negatif yang
ditimbulkannya dengan benar.
4. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan jenis zat adiktif dan dampak negatif yang ditimbulkan dengan
tepat.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Zat Aditif dan
didik sebagai sikap disiplin. Adiktif.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Zat Aditif dan Adiktif. 2. Video pembelajaran Zat Aditif dan
Adiktif.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Zat
Aditif dan Adiktif. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Zat Aditif dan 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Adiktif. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Zat Aditif dan Adiktif.
Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMPS Harapan Utama Alokasi Waktu : 15 JP


Kelas/Semester : VIII/Ganjil Tahun Pelajaran : 2020-2021

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mendeskripsikan fungsi masing-masing komponen darah dengan darah
dengan benar

2. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mendeskripsikan proses pembekuan darah dengan benar.

3. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mendeskripsikan proses peredaran darah pada manusia dengan benar.

4. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu mengidentifikasi antara arteri & vena dengan benar.

5. Melalui kajian literatur dan tayangan video pembelajaran, peserta didik mampu menjelaskan gangguan/kelaianan pada sistem peredaran darah & upaya untuk
mencegah dan mengatasinya dengan benar.

B. Kegiatan Pembelajaran
Media Pembelajaran dan Sumber
Deskripsi Kegiatan
Belajar
Kegiatan Pendahuluan (10 menit) Media Pembelajaran
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta 1. Slide Power Point Sistem Peredaran
didik sebagai sikap disiplin. Darah Pada Manusia.
Stimulation
1. Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh dengan mempelajari : Sistem Peredaran Darah Pada 2. Video pembelajaran Sistem
Manusia. Peredaran Darah Pada Manusia.
2. Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan 3. Platform G-Suite (Google Meet dan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi Google Classroom)
selanjutnya.
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh.

Kegiatan Inti (100 menit) Sumber Belajar


Problem Statement Buku Guru :
1.      Peserta didik memahami masalah pada tayangan slide yang ditayangkan serta alternatif pemecahan masalahnya. Tim Penulis. 2017. Buku Guru Ilmu
(Mengamati) Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs
Kelas VIII. Jakarta: Pusat Kurikulum
Data Collection dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
2. Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari
pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia. (Mengeksplorasi)

Data Proscessing Buku Siswa :


3. Peserta didik secara mandiri, mengumpulkan informasi, dan saling bertukar informasi mengenai Sistem Peredaran 1.    Tim Penulis. 2017. Buku Siswa
Darah Pada Manusia. (Mengamati, Mengasosiasi, dan Mengeksplorasi) Ilmu pengetahuan Alam untuk
SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Pusat
Verification Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
4. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang Kemdikbud
dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh peserta didik yang mempresentasikan. (Mengkomunikasikan dan
Menanya)
5. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Sistem Peredaran Darah
Pada Manusia. Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami.
Kegiatan Penutup (10 menit)
Generalization
1. Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan kegiatan belajar yang sudah dilalui.
2. Setiap peserta didik diberikan penghargaan berkaitan dengan aktivitas belajar peserta didik.
3. Peserta didik mendengarkan informasi yang disampaikan oleh guru mengenai materi yang akan dipelajari pada
pertemuan berikutnya
4. Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa semoga apa yang telah dipelajari hari ini dapat dipahami lebih baik.

C. Penilaian Hasil Pembelajaran


1.             Penilaian Sikap, Non Tes : lembar Observasi (Terlampir)
2.             Penilaian Pengetahuan, Tes : Tes Pilihan Ganda (Terlampir)
3.             Penilaian Keterampilan, Non tes : lembar Observasi (Terlampir)
Batam, 22 Juli 2020
Mengetahui,
Kepala SMP Harapan Utama Guru Mata Pelajaran

Eko Trisanto, M. Pd. B Nur Azmy Alawy, S. Pd.

Catatan Kepala Sekolah :

Anda mungkin juga menyukai