Anda di halaman 1dari 11

1

BAB I
PENDAHULUAN

A.  LatarBelakang
Guru mempunyai peranan dan kedudukan kunci dalam keseluruhan proses
pendidikan terutama dalam pendidikan formal, bahkan dalam keseluruhan
pembangunan masyarakat pada umumnya. Keberhasilan dari suatu masyarakat
yang teratur tergantung kepada guru. Selanjutnya guru harus sadar bahwa dia
memberikan pengabdian yang paling tinggi kepada masyarakat, dan bahwa
profesinya itu harus sama tinggi tingkatnya dengan profesi pengabdi lainnya.
Kepribadian guru memainkan peranan yang paling penting dalam keberhasilan
mengajar yang dilakukannya.
Guru sebagai tenaga professional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan
yang sangat penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan
Indonesia cerdas dan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus
dikembangkan sebagai profesi yang bermartabat sebagaimana diamanatkan
dalamUndang-UndangNomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, tidak cukup bila guru hanya
melakukan tugas nya mengajar, membimbing dan mendidik para siswanya,
melainkan harus selalu mengembangkan profesinya tersebut.Pengembangan
terhadap profesi guru tersebut hendaklah dilaksanakan secara terprogram dan
berkelanjutan, melalui kegiatan Pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB)
yang memang merupakan salah satu kegiatan yang dirancang untuk mewujudkan
terbentuknya guru yang profesional. Salah satu jenis kegiatan PKB adalah
Pengembangan Diri.
Kegiatan Pengembangan Diri tersebut dapat dilakukan melalui dua jenis
kegiatan, yaitu: (1) Mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan (diklat)
fungsional dan/atau (2) Mengikuti kegiatan kolektif guru. Menyadari akan
berbagai kekurangan yang ada penulis, maka untuk meningkatkan
profesionalisme yang penulis rasakan masih kurang, selama tahun pelajaran 2012/
2013 ini penulis telah ditugaskan oleh Kepala Sekolah untuk mengikuti tiga jenis
2

kegiatan pengembangan diri, yakni Sebagai berikut:


1. Laporan Kegiatan Pelatihan guru Inti Mata Pelajaran Bahasa Indonesia
SMP se- Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2012,
2. Laporan Kegiatan Diklat Kurikulum 2013 Bahasa Indonesia Rayon
Bangko Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2014.
3. Laporan Kegiatan Penyuluhan Bahasa dan Sastra Indonesia Guru
Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2015
Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan kepala sekolah
kepada penulis untuk  mengikuti kegiatan pengembangan diri, dans ekedar untuk
mengimbaskan hasil yang penulis  peroleh selama mengikuti kegiatan
pengembangan diri tersebut, maka penulis pandang perlu untuk menuliskanl
aporan kegiatan ini.

B.       Tujuan
Tujuan dari kegiatan pengembangan diri ini adalah untuk meningkatkan
kompetensi penulis sebagai guru, baik kompetensi pedagogik, kompetensi
profesional, kompetensi managerial maupun kompetensi sosial yang penulis
rasakan masih kurang.

C.       Manfaat
Manfaat yang diharpkan dari kegiatan pengembangan diri ini antara lain
adalah sebagai berikut:
1. Bagi Peserta Didik, akan memperoleh jaminan
pelayanan dan pengalaman belajar yang lebih efektif. 
2. Bagi Guru, dapat memenuhi standar dan
mengembangkan kompetensinya sehingga mampu melaksanakan tugas-tugas
utamanya secara efektif sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik untuk
menghadapi kehidupan di masa datang. 
3. BagiSekolah/Madrasah, akan mampu memberikan
layanan pendidikan yang berkualitas kepada peserta didik. 
3

4. Bagi Orang Tua/Masyarakat, akan memperoleh jaminan


bahwa anak mereka mendapatkan layanan pendidikan yang
berkualitasdanpengalamanbelajar yang efektif. 
5. Bagi Pemerintah, akan memberikan jaminan kepada
masyarakat tentang layanan pendidikan yang berkualitas dan profesional.
4

BAB II
LAPORAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

A. PENGEMBANGAN DIRI ( I)

1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan : dilaksanakan pada


tanggal 24 sampai dengan 29 November 2012 di Bagansiapiapi Kabupaten
Rokan Hilir.
2. Jenis Kegiatan : Pelatihan
3. Tujuan : Pengembangan Diri.
4. Uraian Materi :
1) Pengembangan Silabus Bahasa Indonesia
2) Pengembangan RPP Bahasa Indonesia
3) Pengemabngan Program Tahunan, Semester
4) Pengembangan Penilaian Bahasa Indonesia
5) Pengembangan Penerapan Model Pembelajaran
6) Peer Teaching.
5. Tindak Lanjut

Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan pelatihan ini


adalah sebagai berikut:
1) Penulis akan melakukan pengembangan sistem pembelajaran yang
lebih baik lagi
2) Penulis melakukan refleksi diri yang terkait dengan tugas penulis
sebagai seorang guru yang selama ini belum tercapai.
6. Dampak Setelah mengikuti pelatihan ini.
Setelah penulis mencoba menerapkan hasil pelatihan ini, dampaknya
antara lain adalah sebagai berikut :
1) Kinerja Penulis ditempat Penulis bertugas menjadi lebih aktif,
lebih serius dan lebih antusias.
5

2) Sebagai seorang guru, penulis dapat membantu pencapaian standar


pendidikan dengan cara melaksanakan tugas dengan sebaik-
baiknya
3) Dengan adanya kesadaran mendapatkan informasi tentang
pendidikan tersebut, diharapkan pelayanan penulis kepada peserta
didik menjadi lebih baik
4) Peserta didik menjadi lebih disiplin dan sikap perilaku mereka
menjadi lebih baik dengan bimbingan penulis melalui pengalaman
yang diperoleh selama pelatihan

B. PENGEMBANGAN DIRI ( II )

1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan : dilaksanakan pada


tanggal 12 sampai dengan 17 Oktober 2014 di Bagansiapiapi Kabupaten
Rokan Hilir.
2. Jenis Kegiatan : Pelatihan
3. Tujuan : Pengembangan Diri.
4. Uraian Materi :
1) Rasional dan Elemen Perubahan Kurikulum 2013
2) SKL, KI, KD dan Strategi Implementasi Kurikulum 2013
3) Pendekatan Pembelajaran Tematik Terpadu, Saintifik dan
Penilaian Autentik pada Kurikulum 2013.
4) Analisis Buku Guru dan Siswa
5) Penerapan Pendekatan Saintifik dalam Pembelajaran Tematik
Terpadu
6) Penerapan Pendekatan Autentik dalam Pembelajaran Tematik
Terpadu
7) Pelaporan Hasil Penilaian Pembelajran
8) Analisis Video Pembelajaran
9) Penyusunan RPP
10) Peer Teaching.
6

5. Tindak Lanjut

Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan pelatihan ini


adalah sebagai berikut:
3) Penulis akan melakukan pengembangan sistem pembelajaran yang
lebih baik lagi
4) Penulis akan melakukan diseminasi kepada teman-teman guru di
sekolah penulis, dengan pengalaman akan keilmuan selama
pelatihan.
5) Mengimplementasi hasil pelatihan dalam semua aspek proses
pembelajaran.
6. Dampak Setelah mengikuti pelatihan ini.
Setelah penulis mencoba menerapkan hasil pelatihan ini, dampaknya
antara lain adalah sebagai berikut :
1) Kinerja Penulis ditempat Penulis bertugas menjadi lebih aktif,
lebih serius dan lebih antusias. 
2) Peserta didik menjadi lebih disiplin dan sikap perilaku mereka
menjadi lebih baik dengan bimbingan penulis melalui pengalaman
yang diperoleh selama pelatihan
3) Rasa saling menghargai sesame teman, saling membantu sesama
teman kerja/sesama Guru dan kerja sama sesama peserta didik
menjadi meningkat.

C. PENGEMBANGAN DIRI ( III )

1. Waktu Pelaksanaan dan Penyelenggara Kegiatan : dilaksanakan pada


tanggal 17 sampai dengan 20 Maret 2015 di Kecamatan Kubu Kabupaten
Rokan Hilir.
2. Jenis Kegiatan : Pelatihan
3. Tujuan : Pengembangan Diri.
4. Uraian Materi :
1) Kebijakan Bahasa
7

2) Ejaan
3) Bentuk dan Pilihan Kata
4) Kalimat dan Paragraf
5) Apresiasi Sastra
5. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan pelatihan ini
adalah sebagai berikut:
1) Penulis akan melakukan diseminasi kepada teman-teman guru di
sekolah penulis, dengan pengalaman akan keilmuan selama
pelatihan.
2) Mengimplementasi hasil pelatihan dalam semua aspek proses
pembelajaran.
3) Penulis melakukan refleksi diri yang terkait dengan tugas penulis
sebagai seorang guru yang selama ini belum tercapai.
6. Dampak Setelah mengikuti pelatihan ini.
Setelah penulis mencoba menerapkan hasil pelatihan ini, dampaknya
antara lain adalah sebagai berikut :
1) Kinerja Penulis ditempat Penulis bertugas menjadi lebih aktif,
lebih serius dan lebih antusias. 
2) Penulis semakin menyadari bahwa masih dibutuhkan kerja keras
dari berbagai pihak.

3) Peserta didik menjadi lebih disiplin dan sikap perilaku mereka


menjadi lebih baik dengan bimbingan penulis melalui pengalaman
yang diperoleh selama pelatihan
4) Sebagai seorang guru, penulis dapat membantu pencapaian standar
pendidikan dengan cara melaksanakan tugas dengan sebaik-
baiknya terutama pada mata pelajaran Bahasa Indonesia.
8

BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan

Pengembangan diri ini sangat baik dan perlu dilaksanakan secara terus
menerus karena manfaatnya banyak sekali bagi guru.Hal ini terbukti pada diri
saya sendiri, setelah mengikuti workshop/diklat banyak sekali tambahan ilmu
untuk peningkatan diri dan untuk peningkatan kualitas dalam pembelajaran.
Kami  berharap semoga workshop/diklat sering dilaksanakan oleh
Pemerintah/ LPMP /Dinas Pendidikan/MGMP sehingga guru dapat
mengembangkan dirinya secara maksimal  karena tanpa adanya kerja sama guru
tidak akan bias mengembangkan dirinya sendiri, Mudah-mudahan
workshop/diklat dapat dilaksanakan secara terus - menerus dan berkelanjutan.

B. Saran
Penulis berharap agar kiranya kegiatan semacam ini hendaknya dapat
diprogramkan dan dilaksanakan secara kontiniu agar para guru dapat
meningkatkan kompetensinya.
 
9

B. Lampiran-Lampiran

REKAPITULASI KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

Materi PD/ Peran Waktu/ Tempat Institusi


No Nama Kegiatan Nama Fasilitator
Kompetensi Guru Jam PD Kegiatan Penyelenggara
Dinas Pendidikan
1 Pelatihan Guru Inti Kabupaten Rokan
MGMP Peserta 30 jam Drs H Surya Arfan Msi Bagansiapiapi
Bahasa Indonesia Hilir

Dinas Pendidikan
2 Workhsop Kabupaten Rokan
MGMP Peserta 52 Jam Drs. Almi Ismail, M.Si Bagansiapiapi
Kurikulum 2013 Hilir

Kepala Balai
Penyuluhan Bahasa
3 Drs. Agus Sri Danarda, Kecamatan Bahasa Propinsi
dan Sastra MGMP peserta 32 jam
Yulia Fitria,M.A Kubu Riau
Indonesia
10
11

Anda mungkin juga menyukai